Tokoh Masyarakat Tangga Besi Sesalkan Pemberitaan Kaitkan Walikota Subulussalam

INDONESIA24

- Redaksi

Jumat, 29 Desember 2023 - 02:43 WIB

40129 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Subulussalam – Beredarnya pemberitaan tentang tindakan sejumlah oknum pelaku pengerusakan fasilitas kantor dan mengaitkan kegiatan Walikota Subulussalam, H. Affan Alfian Bintang sangat disayangkan.

Hal tersebut disampaikan Abdul Kadir salah satu masyarakat Tangga Besi Kota Subulussalam. Menurutnya, pemberitaan tersebut terkesan memprovokasi dan menyudutkan Walikota Subulussalam

‘Sangat di sayangkan ada pemberitaan yang mengkaitkan disaat walikota menghadiri undangan salah satu warga kota Subulussalam, itu kita nilai merupakan bentuk propokasi yang bisa menimbulkan kegaduhan di saat tahun politik yang sedang berjalan pada saat ini, ” Ujar Abdul, Kamis (28/12/23).

Dikatakannya, kegiatan Walikota tersebut sudah menjadi suatu kebiasaan Walikota memberikan semangat kepada warganya.

“Walikota itu miliknya seluruh masyarakat kota Subulussalam tentu kalau di undang dia sering hadir, disaat tidak ada kegiatannya atau berada di luar daerah disaat dalam undangan ada masyarakat memintaknya bernyanyi diatas pentas akan bernyanyi menghibur masyarakat,” Katanya.

Selain itu, Abdul juga menyatakan, Walikota Subulussalam dikenal dekat dengan masyarakat, baik sebelum menjabat maupun sesudah menjabat sebagai Walikota, sehingga pemberitaan yang mengaitkan dengan masalah di Kantor BPKD tersebut sangat disayangkan.

Baca Juga :  DPP LSM Suara Putra Aceh Sambung Tali Silaturahmi Audiens Dengan Pemko Subulussalam

‘Harusnya media itu membuat suasan menjadi lebih kondusif, bukan justru memperkeruh suasana, Walikota itu adalah orang yang berbaur dengan masyarakat tanpa pilih bulu. Untuk itu kita meminta agar APH mengusut siapa penyebab keributan itu,” Ungkapnya.

Menurut Abdul, kejadian tersebut sudah diluar kewajaran dan tidak bisa ditoleransi, karena sudah mengganggu ketertiban umum dan merugikan masyarakat.

“Jadi saya menghimbau Mari kita menjaga kekondusifan dan kenyaman serta keamanan, apa lagi menjelang pemilu 2024 ini,” Imbuhnya. (Syahnudin Padang).

Berita Terkait

LSM API Subulussalam Laporkan Dugaan Korupsi Dana Desa Rp2,4 Miliar di Kejari dan Kajati Aceh
Di Fitnah Ceraikan UAS dengan Syech Fadil HRB : UAS Kampanye Untuk Saya.
Luar Biasa, UAS Perkenalkan Dek Fadh Pada Ribuan Orang Di Kota Subulussalam
Quick Respon Personel Brimob Aceh Membantu masyarakat Memadamkan Api Yang Membakar Pertokoan Di Subulussalam
Tersahkan, Ajo Irawan Mengukir Tim Pemenangan “Bintang-Faisal” Sultan Daulat
Polres Subulussalam Gelar Dzikir dan Doa Bersama Menuju Pilkada Damai
Kapolres Subulussalam Hadiri Upacara HUT TNI yang Ke-79, Perkuat Sinergitas TNI-POLRI
Toto Ujung Vs Ramadin, ST Terkait Stadmand “ASBUN” Pada DPR RI Terpilih Muslim Aiyub

Berita Terkait

Rabu, 23 April 2025 - 04:03 WIB

Kunjungan Kerja Komandan Satuan Brimob Polda Aceh di Mako Kompi 4 Batalyon C Pelopor

Kamis, 17 April 2025 - 10:46 WIB

Eratkan Silaturahmi Babinsa Koramil 09/Putri Betung Laksanakan Komsos Bersama warga binaan

Selasa, 15 April 2025 - 09:50 WIB

Babinsa Koramil 10/Pantan Cuaca Melaksanakan Pendampingan Petani Cabai Di Desa Kenyaran

Minggu, 6 April 2025 - 12:07 WIB

Menghadiri Acara Saman Roa Lo Roa Ingi Sebagai Sarana Komsos Babinsa

Kamis, 20 Maret 2025 - 13:01 WIB

Wujudkan wilayah yang sehat Babinsa Komsos dengan Bidan Desa di Balai Adat

Sabtu, 15 Februari 2025 - 01:36 WIB

Personel Polres Gayo Lues Salurkan Zakat profesi untuk Bantuan Bedah Rumah kepada Warga Kurang Mampu

Sabtu, 25 Januari 2025 - 12:37 WIB

Wujudkan Kepedulian Terhadap Warga Babinsa Koramil 09/ Putri Betung,Bantu pembuatan gula aren

Rabu, 4 Desember 2024 - 22:45 WIB

Aliran Sungai Tripe Tercemar Limbah PT. Getah PNI, Warga di Bantaran Sungai Gatal-gatal

Berita Terbaru

BATU BARA

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 Apr 2025 - 13:50 WIB