Musyawarah Besar Himpunan Pemuda Pelajar Mahasiswa Gayo Lues (HIPPEMAGAS) Banda Aceh Selesai Dilaksanakan

INDONESIA24

- Redaksi

Minggu, 15 Oktober 2023 - 22:16 WIB

4075 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDA ACEH – 15 Oktober 2023  | Himpunan Pemuda Pelajar Mahasiswa Gayo Lues (HIPPEMAGAS)Banda Aceh telah selesai melaksanakan Mubes.

Mubes ini di mulai pada 14 Oktober 2023 yang di hadiri para Pembina Dan Demisioner, pemuda pelajar mahasiswa Gayo Lues yang ada di Banda Aceh.

Setelah melaksanakan seremonial Mubes ini juga di isi dengan latihan kepemimpinan dan public speaking, terlihat antusias mahasiswa Hippemagas dalam mengikuti kegiatan itu

kegiatan ini dilaksanakan di aula Dinas Syariat Islam Aceh untuk hari pertama dan di susul hari ke dua di Anjungan Gayo Lues.
dikarenakan pada hari pertama tidak dapat diselesaikan karena berbagai dinamika forum, maka forum meminta untuk dilanjutkan di hari kedua yang bertempat di anjungan Gayo lues.
Setelah dimulai di hari kedua akhirnya mubes Himpunan pemuda pelajar mahasiswa Gayo Lues akhirnya selesai di laksanakan.

Baca Juga :  Aneh, Wakil Ketua DPRA Mengaku Tak Tahu Adanya Penambahan Anggaran Pokir 2024, Siapa Bermain?

Dengan keputusan forum maka ketua umum Hippemagas sebelumnya M Fikri Akhyar menyerahkan wewenang dan tanggung jawab Hippemagas kepada PJ. Ketua umum yaitu saudara Lukman hakim sebagai PJ. ketua himpunan pemuda pelajar mahasiswa Gayo Lues Banda Aceh ketua umum (Hippemagas) selama 5 bulan kedepan, kemudian akan dilanjutkan dengan PEMIRA untuk memilih ketua umum Hippemagas yang tetap dan tepat sasaran yang di inginkan oleh pemuda mahasiswa

Baca Juga :  Sahabat Muhammad Afif Kecam Keras Atas Pemusnahan Barang Bukti Dari Sejarah Rumoh Geudong

Lukman hakim selaku PJ yang ditetapkan menyampaikan terimakasihnya kepada kepengurusan sebelumnya, Lukman juga menyampaikan kepada kepengurusannya yang baru untuk lebih semangat dalam perbaikan Hippemagas kedepan dan Tangung jawab yang tinggi dalam menyukseskan kepengurusan kali ini,beliau menyampaikan kepada kepengurusan ini kita memiliki tanggung jawab yang besar terhadap memajukan Hipemagas kedepannya.

Dalam hal ini forum juga menyampaikan terimakasihnya kepada kepengurusan lama dan berharap kepada pengurus baru untuk menjadikan Hippemagas lebih baik kedepannya.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Sejumlah Hotel Tak Dukung PB PON XXI Aceh – Sumut, Pemerintah Aceh Diminta Tegas
Untuk Gubernur Aceh ke Depan, Anak Muda Dukung Mualem-Dek Fad
Partai GABTHAT Beri Dukungan Resmi dan Siap Menangkan Aminullah Usman
Dari Sekian Banyak Bakal Calon Gubernur Aceh yang Mendaftar Ke PAS, Yang direkomendasikan Hanya Bustami
Sekjen PW (FRN) Propinsi Aceh Ucapkan Selamat Kepada Wakapolda Yang Baru
Karang Taruna Aceh Dilantik, Begini Harapan Ketua Karang Taruna Aceh Utara
Ketua Dan Sekjen (PW-FRN) Aceh Ucapkan Selamat Kepada Dr. Safrizal ZA MSi Sebagai PJ Gubernur Aceh
Aminullah Usman : Keputusan Presiden Jokowi Tunjuk Safrizal sebagai Pj Gubernur Aceh Sangat Tepat

Berita Terkait

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 22:22 WIB

Selamat dan Sukses Atas Pelantikan Dharma Elfrishon Situmorang Sebagai Anggota DPRD Partai GELORA Kab. Karo Periode 2024-2029

Jumat, 4 Oktober 2024 - 20:46 WIB

ni 40 Anggota DPRD Karo Periode 2024-2029 yang di Lantik

Jumat, 4 Oktober 2024 - 15:17 WIB

TOSS!!Tino Mimana dan Onasis Sitepu Kunjungi Pusat Pasar Dan Pajak Buah Berastagi

Jumat, 4 Oktober 2024 - 07:25 WIB

Selamat dan Sukses Atas Pelantikan FERI EDISONTA MILALA Menjadi Anggota DPRD Karo Periode 2024-2029

Jumat, 4 Oktober 2024 - 07:19 WIB

Rehulina Br Tarigan Anggota DPRD Karo Periode 2024-2029 Dari Fraksi Nasdem Ucapkan Terima Kasih Kepada Masyarakat Karo Daerah Pemilihan I

Jumat, 4 Oktober 2024 - 01:53 WIB

Ketua Aman Bang : Anak Muda Pilih Yang Muda..!!!

Rabu, 2 Oktober 2024 - 23:18 WIB

Latif Purba : Jika benar mereka Pemerintah Desa Beganding Murni tidak melakukan Dugaan Korupsi dipenggunaan Dana Desa..!!!Kenapa tidak menghadiri undangan dari Penyidik .

Rabu, 2 Oktober 2024 - 08:19 WIB

Aliansi Milenial Anak BAngsa (AMAN BANG) Dukung TOSS..!! Menjadi Bupati dan Wakil Bupati Karo

Berita Terbaru