Telah Terima SK, Ketua DPD FSKPSI Siap melebarkan Sayap: Turut Serta Mencerdaskan Bangsa

INDONESIA24

- Redaksi

Sabtu, 23 September 2023 - 05:20 WIB

4064 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pekanbaru – Tidak butuh waktu lama pasca rapat pembentukan, pengurus Federasi Serikat Pekerja Kependidikan Seluruh Indonesia (FSPKSI) Provinsi Riau telah menerima Surat Keputusan (SK) tentang Pengesahan Komposisi dan Personalia Dewan Pengurus Daerah Provinsi Riau Federasi Serikat Pekerja Kependidikan Seluruh Indonesia dari Pengurus Pusat FSPKSI.

SK tersebut ditandatangani oleh ketua umum Atum Burhanudin, S.H dan Sekretaris Jendral Eddy Sudiyo S.Pd pada tanggal 15 September 2023.

Edtris S. Psi selaku Ketua FSPKSI Riau memberi apresiasi kepada DPP FSPKSI yang dengan segera mengeluarkan SK kepengurusan DPD Riau.

Baca Juga :  Disinyalir Manager SPBU No. 14.282683 Melakukan pendistribusian BBM Bersubsidi Kepada Oknum Penimbunan Melalui pelangsir Yang Bermarga Rambe

“Tentunya ucapan terima kasih kami haturkan kepada Ketua Umum dan Sekjend yang cepat merespon surat kami. Dengan telah dikeluarkan SK, tentu kami sudah memiliki legalitas untuk menjalankan roda organisasi” Ucap Edtris.

Selanjutnya sambung Edtris, ia akan berkonsolidasi dengan jajaran pengurus untuk menyusun program kerja.

“Sebagaimana yang diatur dalam AD/ART, bahwa FSPKSI berkonsentrasi kepada Pendidikan. Melalui program kerja yang disusun, kita ingin turut berkontribusi dalam upaya mencerdaskan anak bangsa “. Ucapnya.

Baca Juga :  Dikonfirmasi Terkait Berita dan Perihal Media, Diduga Teva Iris Gagal Paham

Selain itu, Ketua DPD FSPKSI Riau akan melebarkan ” Sayap” Organisasi ke kabupaten kota.

” Kami sudah melakukan pembicaraan ke beberapa tokoh di daerah terkait FSPKSI, dan mendapat sambutan yang baik. Dalam waktu dekat kita akan mengirimkan surat mandat kepada mereka. ” Tutup Edtris. Pembentukan DPC merupakan bagian dari program kerja DPD FSPKSI.

Sri imelda

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Laporan Diduga Tidak Ditindak Lanjuti, Dr Yudi Krismen Ingatkan Polda Riau : ” Jangan sampai berkembang di Masyarakat “
Chairudin Lubis Caleg Terpilih Partai Gerindra Kota Pematangsiantar Resmi Diadukan Atas Dugaan Ijazah Palsu
Usai Aksi Bersama AWB Pimpinan Pasukan Merah, Ketum AMI Minta AWB Tempuh Somasi Media-media Tuding NSG Wartawan Gadungan Melalui PH Basminews.Net
Terobosan Baru Pengelolaan Sampah, Indra Pomi Sekdako Pekanbaru Tinjau Lokasi Pembangunan TPST
Aktivis Pendidikan Riau Minta KPK Periksa Kabid SMK Disdik Riau
Tidak Lagi Menjabat PJ Walikota Pekanbaru,Masyarakat Minta Segera Turunkan Baleho,Spanduk dan Photo Muflihun di Jalan, di Perkantoran dan di Sekolah-sekolah
Merasa Nama Baiknya Dicemari, Sarwono Layangkan Hakjawab kepada Pempred Media Online Delik Hukrim
Wujudkan Pelayanan Terbaik Untuk Masyarakat, RSDC Pekanbaru siap bersinergi bersama Media dan AMI

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 15:24 WIB

Zahir : Kita Bukan Hanya Janji, Pembangunan Tertunda Akan Dilanjutkan

Minggu, 3 November 2024 - 22:07 WIB

Zahir Ingin ADD Tepat Sasaran Dengan Standar Pembangunan yang Baik

Minggu, 3 November 2024 - 21:57 WIB

Buka Turnamen Sepakbola U-12 Piala Zahir – Aslam, Aslam Berharap Dengan Latihan Tekun Kelak Harumkan Batu Bara

Minggu, 3 November 2024 - 21:44 WIB

Aslam Rayuda Buka Turnamen E-Sport Mobile Legend Diikuti 30 Tim

Minggu, 3 November 2024 - 21:33 WIB

Diduga Oknum Kepala Desa Durian intimidasi warga dalam pilihan Pilkada di Batu Bara.

Minggu, 4 Agustus 2024 - 21:02 WIB

Satlantas Polres Batu Bara, Berikan Pengamanan Umat Kristiani Sedang Beribadah 

Sabtu, 3 Agustus 2024 - 23:33 WIB

Kapolres Batu Bara Bersama Rombongan, Melayat di Rumah Duka Orang Tua Kasat Reskrim 

Rabu, 31 Juli 2024 - 22:56 WIB

Kapolres Batu Bara Bersama Timnya Kunjungi Warga Sakit Struk dan Berkriteria Miskin Berikan Bantuan Sembako dan Talih Asih  

Berita Terbaru