IKA UTU Ajak Dialog Calon PJ Bupati Aceh Barat Usulan DPRK

INDONESIA24

- Redaksi

Jumat, 15 September 2023 - 15:39 WIB

40152 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Umum (Ketum) IKA UTU Arhammar Ridha, S.Sos., M.Sos. | Ist.

Aceh Barat  : Ikatan Keluarga Alumni Universitas Teuku Umar (IKA-UTU) mengajak dialog tiga (3) nama calon Pejabat (Pj) Bupati Aceh Barat yang sudah ditetapkan namanya untuk dikirim ke Kemendagri, 15/09/2023.

Ketua Umum (Ketum) IKA UTU Arhammar Ridha, S.Sos., M.Sos, saat dimintai tanggapan terkait tiga nama calon Pj Bupati Aceh Barat yang sudah di usung oleh Dewan Perwakilan Rakyat Kabupaten (DPRK) untuk dikirim ke Kemendagri.

“iya kami dari IKA UTU tidak jadi soal terkait tiga nama calon Pj Bupati Aceh Barat yang sudah di usung oleh DPRK, tetapi kami akan kami ajak dan mengundang tiga nama calon Pj Bupati untuk dialog” ujar Arham.

Surat dari DRPK dalam mengusulkan 3 nama calon Pj Bupati Aceh Barat

IKA UTU tidak mempersoalkan tiga nama calon Pj Bupati, hanya saja IKA UTU dalam waktu dekat ini akan membuat dialog dan mengundang tiga nama calon Pj Bupati, untuk perubahan dan perbaikan Aceh barat.

Baca Juga :  Masyarakat di Aceh Barat Sujud Syukur atas Kemenangan Prabowo-Gibran

“Tujuan dialog yang akan kami lakukan ini untuk mencari solusi dari sebagai macam masalah yang ada di dalam lingkup Kabupaten Aceh Barat” ungkap Arham.

Dialog yang akan di laksanakan dalam waktu dekat oleh IKA UTU bertujuan untuk mencari solusi yang tepat dari berbagai macam persoalan yang ada di Aceh Barat dengan tiga nama calon Bupati yang nantinya diantara tiga nama tersebut akan memimpin Kabupaten Aceh Barat kedepan. (MD)

Berita Terkait

Menanti Wajah Baru Aceh Barat: Generasi Muda Menjawab Tantangan
Ulama Dayah Aceh Barat Akan Gelar Mubahatsah Akbar II dan Istighatsah Kemerdekaan RI Ke-79
Rumah Amal Teuku Umar (RATU) Resmi Menjadi Mitra Lembaga Amil Zakat Nasional Rumah Amal Salman
Puluhan Eks Pekerja Di PT Cipta Kridatama Duga Ada Mall Praktek Terkait MCU dari PT. AMM
Wakil Ketua I DPRK Aceh Barat Tegaskan Akan Tindak Lanjuti Dugaan Pungli PT. MPM Selama Ini
Dr. Muslem Salurkan Bufferstock Bencana Di Aceh Barat
Masyarakat di Aceh Barat Sujud Syukur atas Kemenangan Prabowo-Gibran

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 13:50 WIB

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 April 2025 - 00:55 WIB

LPAI Batubara Dikukuhkan..!!! Dihadiri Ketua Umum Kak Seto

Sabtu, 19 April 2025 - 08:15 WIB

Peringati Hari Paskah Wafat Isa Al-Masih, Polsek Labuhan Ruku Berikan Pengamanan di Gereja GKPI Maranatha

Minggu, 13 April 2025 - 21:53 WIB

Pengamanan Ibadah Umat kristiani Gereja HKBP dan GKPI di Wilkum Polsek Labuhan Ruku Aman dan Damai 

Minggu, 6 April 2025 - 00:14 WIB

Orang Tua Korban Penganiayaan Ahmad Rafli, Minta Polsek Labuhan Ruku Tegakkan Keadilan 

Selasa, 1 April 2025 - 17:42 WIB

Brigadir Hanrisal Silaen Hasil Olah TKP Mayat Ditemukan, Efendi Gangguan Mental di Pulangkan ke Rumah Duka

Senin, 31 Maret 2025 - 02:56 WIB

Kapolsek Labuhan Ruku, Utamakan Restorative Justice Secara Kekeluargaan 

Jumat, 28 Maret 2025 - 17:13 WIB

Sambut IdulFitri, Ketua Bravo 5 Viktor Oktovianus Saragih Berikan Bingkisan dan THR Kepada 200 Media 

Berita Terbaru

BATU BARA

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 Apr 2025 - 13:50 WIB