RDP di Kantor DPRD Karo..!!! Terkait Tuntutan Pengungsi Sinabung,Ini Kata Bupati Karo

Erianto Perangin-Angin

- Redaksi

Selasa, 12 September 2023 - 20:57 WIB

40789 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KARO,Indonesia24.co|Menanggapi terkait adanya tuntutan Pengungsi Korban Erupsi Gunung Sinabung,Desa Sukanalu Kecamatan Naman Teran Kabupaten Karo,Bupati Karo Cory S Sebayang menyampaikan kalau pengganti tanaman Lahan Usaha Tani (LUT) yang dirusak, begitu juga gubuk gubuk yang terlanjut dirusak dananya akan kita usulkan di RAPBD Tahun Anggaran (TA) 2023.” Ujarnya dalam acara Rapat Dengar Pendapat (RDP) yang dibuka oleh Ketua DPRD Karo,Iriani Br Tarigan.

Baca Juga :  Tradisi Baru, Petugas Lapas Binjai  Kanwil Kumham Sumut Dan Warga Binaan Makan Bersama Peringati Idul Adha 1444 H

Bupati Karo menambahkan kalau sewa lahan dan rumah yang sempat tertunda pembayaran nya pada tahun 2022 lalu, akan ditampung didana perubahan APBD tahun 2023,begitu disahkan,langsung akan dibayarkan sekitar bulan November 2023.

Baca Juga :  Warga Desa Mengeluh Kantor Desa Bawan, Tempat Kambing Dan Tempat Minuman Keras,

Terkait Rehabilitasi tetap dilaksanakan mengenai LUT dan rumah hunian dengan anggaran Satu Juta Rupiah (Rp 1.000.000) per Kepala Keluarga (KK).”Tutupnya.

Setelah memberikan penjelasan,Bupati Karo Cory S Sebayang pamit, karena harus pergi ke Jakarta,namun terlihat pengungsi tidak puas dan menghadang Bupati Karo.

(ERI/RANIE.S)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Lauching Perdana Warunk Nusantara Riau Bantu UMKM
Adhi Makayasa Akpol 2005, AKBP Dr. Samian, SH, S.IK, M.Si Jabat Kapolres Sukabumi
Bati tuud Koramil 05/ Pining Kodim 0113/Gayo Lues Pimpin Jum’at Bersih di Desa Uring Kec. Pining
Pj Gubernur Lantik H. Jata,SE Sebagai Pj. Bupati Gayo Lues
Satgas Yonkav 12/BC Gagalkan Penyeludupan Dua Karung Narkoba Seberat 35 Kg dan 35 Ribu Butir Ekstasi
Suwardi Sarjana Ekonomi, Selle Sarjana Teknik, Perpaduan Mantap di Pilkada Soppeng
Dikomandoi AKP DR Raja Kosmos P, Jajaran Sat Reskrim Polres Rohul Dinilai Layak Dapat Reward Dari Kapolres Dan Kapolda Riau
Calon DPD RI dapil provinsi Aceh dr Irsalina Husna Azwir berkunjung ke Gayo Lues

Berita Terkait

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 22:22 WIB

Selamat dan Sukses Atas Pelantikan Dharma Elfrishon Situmorang Sebagai Anggota DPRD Partai GELORA Kab. Karo Periode 2024-2029

Jumat, 4 Oktober 2024 - 20:46 WIB

ni 40 Anggota DPRD Karo Periode 2024-2029 yang di Lantik

Jumat, 4 Oktober 2024 - 15:17 WIB

TOSS!!Tino Mimana dan Onasis Sitepu Kunjungi Pusat Pasar Dan Pajak Buah Berastagi

Jumat, 4 Oktober 2024 - 07:25 WIB

Selamat dan Sukses Atas Pelantikan FERI EDISONTA MILALA Menjadi Anggota DPRD Karo Periode 2024-2029

Jumat, 4 Oktober 2024 - 07:19 WIB

Rehulina Br Tarigan Anggota DPRD Karo Periode 2024-2029 Dari Fraksi Nasdem Ucapkan Terima Kasih Kepada Masyarakat Karo Daerah Pemilihan I

Jumat, 4 Oktober 2024 - 01:53 WIB

Ketua Aman Bang : Anak Muda Pilih Yang Muda..!!!

Rabu, 2 Oktober 2024 - 23:18 WIB

Latif Purba : Jika benar mereka Pemerintah Desa Beganding Murni tidak melakukan Dugaan Korupsi dipenggunaan Dana Desa..!!!Kenapa tidak menghadiri undangan dari Penyidik .

Rabu, 2 Oktober 2024 - 08:19 WIB

Aliansi Milenial Anak BAngsa (AMAN BANG) Dukung TOSS..!! Menjadi Bupati dan Wakil Bupati Karo

Berita Terbaru