Antisipasi Karhutla, Polisi Lakukan Patroli Hutan Watu Blorok Mojokerto

Sri Suwarni

- Redaksi

Rabu, 31 Mei 2023 - 19:02 WIB

40105 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

KOTA Mojokerto , Indonesia24.co,– Mendeteksi dini terjadinya kebakaran hutan dan lahan ( Karhutla ) di wilayah hukum Polresta Mojokerto, Polsek Jetis melakukan langkah antisipasi.

Upaya yang dilakukan selain memberikan himbauan kepada masyarakat sekitar dalam pencegahan kebekaran, Pihak Polsek Jetis juga mendeteksi secara rutin dengan memantau situasi cuaca di alam sekitar secara kasat mata.

Baca Juga :  Cegah Kebakaran Hutan Polres Mojokerto Edukasi Warga dan Pasang Himbauan Karhutla

Kapolresta Mojokerto, AKBP Wiwit Adisatria, S.H, S.I.K, M.T melalui Kapolsek Jetis Kompol Sumaryanto, SH mengatakan kegiatan tersebut adalah tindakan tanggap bencana yang telah di atensikan oleh Kapolresta Mojokerto.

“Untuk wilayah Polresta Mojokerto ada area hutan yaitu Hutan Watu Blorok dan lahan pohon kayu putih, yang perlu kita antisiapasi terjadinya kebakaran hutan seperti di Gunung Welirang Kabupaten Mojokerto,”ujar Kompol Sumaryanto,Selasa (30/5).

Baca Juga :  Seorang Jama'ah Haji Asal Mojokerto Berhasil Menyelesaikan Rangkaian Ibadah Haji Dengan Sukses.

Ia menyebut saat ini sudah mulai memasuki musim kemarau yang di khawatirkan akan adanya kebakaran hutan.

“Untuk itu patroli kami juga menyasar ke wilayah hutan dan lahan selain ke beberapa wilayah yang kami anggap rawan gangguan kamtibmas,”pungkas Kompol Sumaryanto. (Sriml.S/Red)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Jumat Curhat, Polres Mojokerto Bahas Kenakalan Remaja
Bangunan Rabat Beton Desa Sumberjati Dusun Karangbendo berjalan dengxan lancar
Pembangunan pendopo Desa Peterongan Kecamatan Bangsal Kabupaten Mojokerto
SMAN 1 Gedeg Layak Diapresiasi Berkat Prestasi dan Raih Juara 2 Yuk Di” Frestasi MajaFest 2023″
Pelantikan Tiga kadus Desa Sadartengah Berjalan Lancar.
Pelantikan Dua Kadus Di Kepuhanyar Berjalan Lancar
Semarak HUT RI Yang ke-78 Didesa Gunung Dawarblandong Mojokerto Mengadakan Turnamen Bola Voli
Mengenang Wafatnya Arif Wartawan Korban Tabrak Lari Didekat Tambang Sirtu Bodong.
Tag :

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 23:40 WIB

Peringatan Hari Guru di Pakpak Bharat

Sabtu, 23 November 2024 - 19:43 WIB

Forkopimda Pakpak Bharat Rapat Bahas Pengiriman Logistik Pilkada

Rabu, 20 November 2024 - 03:50 WIB

Mantan Legislator Sumut Nurhasanah Mohon Keadilan Kepada Presiden Prabowo Subianto

Minggu, 10 November 2024 - 20:14 WIB

Pjs Bupati Naslindo Sirait Pimpin Upacara Peringatan Hari Pahlawan Nasional Tahun 2024

Kamis, 7 November 2024 - 22:08 WIB

Resiko Bencana di Pakpak Bharat Tinggi

Kamis, 7 November 2024 - 17:09 WIB

Syaiful Syafri ; Pemberdayaan Sosial Langkah Percepatan Menurunkan Kemiskinan Di Indonesia

Selasa, 5 November 2024 - 18:56 WIB

Dukungan Terhadap Zahir – Aslam Semakin Deras, Kali Ini Suku Batak se-Batu Bara Gelar Doa Bersama

Senin, 4 November 2024 - 00:13 WIB

Polsek Bosar Maligas Lakukan Patroli Malam untuk Antisipasi Kejahatan 3C, Pastikan Keamanan Masyarakat Tetap Terjaga

Berita Terbaru

Oplus_0

PAKPAK BHARAT

Peringatan Hari Guru di Pakpak Bharat

Senin, 25 Nov 2024 - 23:40 WIB