Pendaftaran Sekolah SMA/SMK Negeri Dipertanyakan??? Sekjen Rumah PPAI Desak Pemerintah Turun Cek Kembali Data KK, Zona Prestasi dan Jalur Zonasi

INDONESIA24

- Redaksi

Jumat, 14 Juli 2023 - 19:34 WIB

4058 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JATENG – Rumah Perlindungan Perempuan dan Anak Indonesia menyoroti terkait SMA/SMK Negeri khususnya di Kabupaten Pati, Provinsi Jawa Tengah, Jumat  (14/7/23).

Terlihat ada sebagian Sekolah SMA/SMK negeri ini diduga ada main data terutama terkait zona prestasi dan jalur zonasi.”banyaknya keluhan anak- anak yang awalnya sesuai regulasi terkait zona prestasi dan jalur zonasi saat melakukan pendaftaran PPDB di sekolah SMA /SMK negeri ini, namanya hilang dan tidak masuk terdaftar ulang oleh pihak sekolah.

Sekertaris Jendral Rumah Perlindungan Perempuan dan Anak Indonesia A.S Agus Samudra menyayangkan sekali terkait hal ini, ada salah satu anak menangis datang ke kantor, ia bilang bahwa saya sudah masuk daftar tetapi kategori akreditasi B kami tidak bisa masuk.

Baca Juga :  TNI-Polri Amankan Sebanyak 10 Unit Kendaraan Knalpot Brong Saat Patroli Ramadhan

Dengan alasanya karena dia dari SMP swasta.” Agus Kliwir Pangilan Akrab saat menampung keluhan tersebut, kemudian tim Rumah Perlindungan Perempuan dan Anak Indonesia turun mengecek kebenaran ini dan ternyata memang benar.

Apakah jalur zonasi dan zona prestasi ini ada permainan.” saya ingin, gubernur Jateng, Kadis Dukcapil, Kacabin eks kantor Bakorwil Pati dan Komisi D DPRD Kabupaten Pati agar segera turun cek ulang apakah sesuai KK dalam proses awal pendaftaran maupun daftar ulang di sekolah SMA/SMK negeri.

Baca Juga :  Jelang Pilkada, Kanit Intel Sampaikan Pesan Penting Ini.

Terkait data anak yang lolos apakah sesuai regulasi atau ada dugaan manipulasi jalur zonasi dengan kartu keluarga (KK) yang bisa direkayasa.” disinilah kami mendesak pemerintah agar segera turun mengecek kembali dan hal ini memang kita kawal, karena hak pendidikan anak kita utamakan”, tegas Sekjen Rumah PPAI.(Red)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Konflik Masyarakat Sei Kuning Dengan PKS PT SKA Berlanjut, Kini Hampir Bentrok
8 Program unggulan Zahir & Aslam,wujudkan Batu Bara maju
Ketua Tim Kampanye Zahir & Aslam Pimpin Rapat Bahas Divisi Kampanye Per kecamatan
Bustan Pinrang Resmi Dukung Pasangan Cudy – Agusto untuk Cagub Bacagub Sulawesi Tengah
Penetapan Paslon Zahir-Aslam Sudah Penuhi Ketentuan yang Berlaku
Tomas Mangkai Lama Suroto Mendoakan Zahir – Aslam, Lanjutkan Pimpin Batu Bara
Pilkada Batu Bara: Ngopi Bareng, Warga Minta Zahir Lanjutkan Program Berobat Gratis
Tim Zas Center Siap Menangkan Zahir-Aslam di Tanjung Tiram

Berita Terkait

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 22:22 WIB

Selamat dan Sukses Atas Pelantikan Dharma Elfrishon Situmorang Sebagai Anggota DPRD Partai GELORA Kab. Karo Periode 2024-2029

Jumat, 4 Oktober 2024 - 20:46 WIB

ni 40 Anggota DPRD Karo Periode 2024-2029 yang di Lantik

Jumat, 4 Oktober 2024 - 15:17 WIB

TOSS!!Tino Mimana dan Onasis Sitepu Kunjungi Pusat Pasar Dan Pajak Buah Berastagi

Jumat, 4 Oktober 2024 - 07:25 WIB

Selamat dan Sukses Atas Pelantikan FERI EDISONTA MILALA Menjadi Anggota DPRD Karo Periode 2024-2029

Jumat, 4 Oktober 2024 - 07:19 WIB

Rehulina Br Tarigan Anggota DPRD Karo Periode 2024-2029 Dari Fraksi Nasdem Ucapkan Terima Kasih Kepada Masyarakat Karo Daerah Pemilihan I

Jumat, 4 Oktober 2024 - 01:53 WIB

Ketua Aman Bang : Anak Muda Pilih Yang Muda..!!!

Rabu, 2 Oktober 2024 - 23:18 WIB

Latif Purba : Jika benar mereka Pemerintah Desa Beganding Murni tidak melakukan Dugaan Korupsi dipenggunaan Dana Desa..!!!Kenapa tidak menghadiri undangan dari Penyidik .

Rabu, 2 Oktober 2024 - 08:19 WIB

Aliansi Milenial Anak BAngsa (AMAN BANG) Dukung TOSS..!! Menjadi Bupati dan Wakil Bupati Karo

Berita Terbaru