Sekda: Jangan Ada Keraguan Masyarakat Pakpak Bharat Soal Batas Wilayah

Raja Kencana Solin

- Redaksi

Jumat, 15 November 2024 - 23:48 WIB

40122 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pakpak Bharat,Indonesia24.com – Sekretaris Daerah Kabupaten Pakpak Bharat, Jalan Berutu MM menyampaikan pesan kepada masyarakat setempat, untuk jangan ragu, soal batas wilayah daerah itu dengan daerah lain. Penegasan itu disampaikan, Kamis (14/11/2024) saat pelaksanaan sosialisasi batas daerah yang digelar di Aula Bale Sada Arih, Sindeka, Salak.

 

Jalan yang mewakili Pjs Bupati Pakpak Bharat, Naslindo Sirait mengatakan, dengan mengetahui batas daerah, semua elemen diajak untuk menjaga wilayah perbatasan atas upaya klaim sejumlah pihak dan pencaplokan oleh daerah lain. Sudah barang tentu, sumber daya alam (SDA) didalamnya juga patut dijaga untuk menghindari penguasaan atau pengambilan secara ilegal oleh pihak-pihak yang tidak bertanggung jawab.

 

Menurutnya, penegasan batas wilayah tidak menghilangkan kepemilikan dan hak ulayat. Penetapan batas wilayah juga bertujuan sebagi bentuk penjelasan kawasan hutan di Kabupaten Pakpak Bharat.

 

Sekaitan itu, melalui sosialisasi ini diharapkan, masyarakat dapat memahami regulasi yang bertujuan menjaga dan melindungi aset yang berada dalam kawasan daerah Kabupaten Pakpak Bharat.

Baca Juga :  PJs Bupati Naslindo Sirait Tinjau Lokasi Longsor Jalan Nasional Pakpak Bharat - Aceh

 

Persoalan seputar tapal batas dengan daerah tetangga lain dan kawasan hutan lindung juga sering disampaikan di berbagai kegiatan pemerintah maupun sewaktu kunjungan reses DPRD setempat.

 

Turut hadir dalam gelaran sosialisasi itu, Kapolres Pakpak Bharat, AKBP Oloan Siahaan SIK MH dan mengundang nara sumber, Kepala Bagian Pemerintahan Biro Otda Setda Provinsi Sumatera Utara, Kepala UPTD KPH Wilayah XIV, Dinas LH dan Kehutanan Provsu, para camat, kades serta Kadis PUTR Pakpak Bharat.//RS

Berita Terkait

Tambang Galian C ilegal Merajalela Di sekitar Bantaran Sungai Serayu Kabupaten Banyumas, Diduga APH Tutup Mata
Afriadi Andika, SH.,MH Tuding, LP Korban di Polsek Lembang Jaya Diduga Tidak sesuai dengan Peristiwa
Kajati Jabar Berbagi Kasih di SLB Negeri Purwakarta dan RSUD Bayu Asih
Di Bulan Suci Ramadhan DPD IPK Kabupaten Karo Santuni Anak Yatim – Piatu
HUT Nazwa Aurora Keyrani ke 6 …!!! Dirayakan Secara Sederhana Namun Meriah
Ketua TP PKK Sumut Lantik Ny.Juniatry Sebagai Ketua TP PKK Pakpak Bharat Periode 2025 – 2030
DPRD Pakpak Bharat Gelar Sidang Paripurna Penyampaian Pidato Bupati Masa Jabatan 2025 – 2030
Bupati dan Wakil Bupati Karo Bersilaturahmi dengan Umat Buddha dan Pengurus Yayasan Vihara Dharma Shanti Berastagi
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 23 April 2025 - 04:03 WIB

Kunjungan Kerja Komandan Satuan Brimob Polda Aceh di Mako Kompi 4 Batalyon C Pelopor

Kamis, 17 April 2025 - 10:46 WIB

Eratkan Silaturahmi Babinsa Koramil 09/Putri Betung Laksanakan Komsos Bersama warga binaan

Selasa, 15 April 2025 - 09:50 WIB

Babinsa Koramil 10/Pantan Cuaca Melaksanakan Pendampingan Petani Cabai Di Desa Kenyaran

Minggu, 6 April 2025 - 12:07 WIB

Menghadiri Acara Saman Roa Lo Roa Ingi Sebagai Sarana Komsos Babinsa

Kamis, 20 Maret 2025 - 13:01 WIB

Wujudkan wilayah yang sehat Babinsa Komsos dengan Bidan Desa di Balai Adat

Sabtu, 15 Februari 2025 - 01:36 WIB

Personel Polres Gayo Lues Salurkan Zakat profesi untuk Bantuan Bedah Rumah kepada Warga Kurang Mampu

Sabtu, 25 Januari 2025 - 12:37 WIB

Wujudkan Kepedulian Terhadap Warga Babinsa Koramil 09/ Putri Betung,Bantu pembuatan gula aren

Rabu, 4 Desember 2024 - 22:45 WIB

Aliran Sungai Tripe Tercemar Limbah PT. Getah PNI, Warga di Bantaran Sungai Gatal-gatal

Berita Terbaru

BATU BARA

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 Apr 2025 - 13:50 WIB