Aslam Rayuda Jemput Aspirasi Masyarakat Batu Bara  Untuk  Pembangunan Berkelanjutan

Rahmat Hidayat

- Redaksi

Rabu, 13 November 2024 - 00:05 WIB

4088 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pahang – 12-11-2024,  Calon Wakil Bupati Batu Bara nomor urut 03 Aslam Rayuda yang berpasangan dengan H. Zahir menyatakan bahwa pertemuannya dengan masyarakat Desa Pahang untuk menjemput aspirasi masyarakat dalam melanjutkan program pembangunan di Batu Bara.

Sebagai calon Wakil Bupati Batu Bara kata Aslam Rayuda bahwa ia akan membantu Zahir nantinya melanjutkan program Pembangunan di Batu Bara sesuai aspirasi masyarakat, jika masyarakat di Batu Bara memberi kepercayaan kepada kami menjadi Bupati dan Wakil Bupati Batu Bara priode 2024 – 2029.

Baca Juga :  Patroli Mobile Antisipasi Balapan Liar dan Tawuran, Ipda Aidil Anwar Siregar, Himbau Anak anak Remaja Untuk Kembali ke Rumah masing masing

Hal tersebut dijelaskan Aslam Rayuda kepada awak Media usai bertatap muka dengan mazyarakat Desa Pahang Kabupaten Batu Bara, Selasa sore 12/11/2024.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Alhamdulillah kata Aslam,  hari ini saya bersama bapak Usman Anggota dewan Terpilih dari Partai Hanura, tentu  hadir bersama masyarakat untuk kebaikan bersama khususnya  masyarakat desa Pahang atas apa yang telah di lakukan Pak .zahir dalam mengemban Amanah Bupati Batu Bara  pada periode 2018 – 2023.

Baca Juga :  Aliansi Anti JIL,  Pihak Berwenang Proses Semua Penyelanggara Internet Ilegal

Jika masyarakat memberi kepercayaan sehingga memberi suara pada Pemungutan suara Pilkada 27 Nopember mendatang, kepada Zahir dan Aslam, maka  kami  bersama akan Melanjutkan program-program yang belum menyuluruh tuntas, dan akan kita tuntaskan bersama zahir-Aslam di periode selanjutnya ini, tegas Aslam.

Mohon Do’a dan dukungan untuk Zahir-Aslam, Pada tanggal 27 november 2024., Untuk Batu Bara Maju serta Berkelanjutan, tutup Aslam. (Rahmat Hidayat)

Berita Terkait

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU
Ketua Umum DPP LPAI Prof DR Seto Mulyadi, M. Si, S. Psi, Hadirin Pelantikan DPD LPAI Batu Bara
LPAI Batubara Dikukuhkan..!!! Dihadiri Ketua Umum Kak Seto
Peringati Hari Paskah Wafat Isa Al-Masih, Polsek Labuhan Ruku Berikan Pengamanan di Gereja GKPI Maranatha
Pengamanan Ibadah Umat kristiani Gereja HKBP dan GKPI di Wilkum Polsek Labuhan Ruku Aman dan Damai 
Orang Tua Korban Penganiayaan Ahmad Rafli, Minta Polsek Labuhan Ruku Tegakkan Keadilan 
Brigadir Hanrisal Silaen Hasil Olah TKP Mayat Ditemukan, Efendi Gangguan Mental di Pulangkan ke Rumah Duka
Kapolsek Labuhan Ruku, Utamakan Restorative Justice Secara Kekeluargaan 

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 13:50 WIB

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 April 2025 - 00:55 WIB

LPAI Batubara Dikukuhkan..!!! Dihadiri Ketua Umum Kak Seto

Sabtu, 19 April 2025 - 08:15 WIB

Peringati Hari Paskah Wafat Isa Al-Masih, Polsek Labuhan Ruku Berikan Pengamanan di Gereja GKPI Maranatha

Minggu, 13 April 2025 - 21:53 WIB

Pengamanan Ibadah Umat kristiani Gereja HKBP dan GKPI di Wilkum Polsek Labuhan Ruku Aman dan Damai 

Minggu, 6 April 2025 - 00:14 WIB

Orang Tua Korban Penganiayaan Ahmad Rafli, Minta Polsek Labuhan Ruku Tegakkan Keadilan 

Selasa, 1 April 2025 - 17:42 WIB

Brigadir Hanrisal Silaen Hasil Olah TKP Mayat Ditemukan, Efendi Gangguan Mental di Pulangkan ke Rumah Duka

Senin, 31 Maret 2025 - 02:56 WIB

Kapolsek Labuhan Ruku, Utamakan Restorative Justice Secara Kekeluargaan 

Jumat, 28 Maret 2025 - 17:13 WIB

Sambut IdulFitri, Ketua Bravo 5 Viktor Oktovianus Saragih Berikan Bingkisan dan THR Kepada 200 Media 

Berita Terbaru

BATU BARA

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 Apr 2025 - 13:50 WIB