Calon Wakil Bupati Aslam Rayuda dan Tim Relawannya Layat di Rumah Duka Almarhum Ustadz Amran 

Rahmat Hidayat

- Redaksi

Sabtu, 9 November 2024 - 16:35 WIB

4031 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Batu Bara – 09- 11- 2024, Calon Wakil Bupati Batu Bara Aslam Rayuda ucapkan Turut berduka atas berpulangnya orang tua kami ,seorang tokoh Agama yang juga Ustadz Amran di desa lubuk hulu kecamatan datuk lima puluh.

 

Semoga Amal ibadah almarhum Ustadz Amran diterima di sisi terbaik Allah Swt, dan keluarga yang di tinggalkan diberikan kesabaran serta ketabahan, ” Ucap Aslam Rayuda.

Baca Juga :  Mantan Legislator Tohonan Silalahi Minta KPK Tuntaskan Seluruh Kasus Suap DPRDSU Periode 2009-2014 

 

Atas kepergian Almarhum Ustadz Amran, Aslam Rayuda kita semuanya merasa kehilangan dan semasa hidup Almarhum Ustadz Amran sering memberikan pencerahan dan ceramahnya dan mengajarin kita hidup penuh dengan kesabaran.

 

Oleh karena itu, Calon Wakil Bupati Aslam Rayuda mendapatkan kabar bahwa almarhum Ustadz Amran telah di panggil oleh Allah Swt, langsung bersama rombongan Tim Relawannya melayat ke Rumah Duka.

Baca Juga :  Sarkowi Hamid : Tudingan Kita Lakukan Intimidasi Sangat Keliru 

 

Setelah sampai di Rumah Duka Almarhum Ustadz Amran, Calon Wakil Bupati Aslam Rayuda langsung mengirimkan Doa supaya Amal ibadah di Terima Allah Swt dan Aslam juga memberikan semangat kepada keluarga supaya sabar kerena setiap yang diciptakan oleh Allah Swt pasti akan kembali kepada Allah Swt. (Rahmat Hidayat)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Kampanye Hari Terakhir, Tim Pemenangan Zahir – Aslam Konvoi Keliling Batu Bara
Paslon Zahir – Aslam Pilih Gelar Kenduri Akbar dan Doa Dibanding Kampanye Rapat Umum
Bersilaturahmi, Warga Desa Benteng Talawi Minta Zahir  Bangun Jalan Desa
754 Tenaga Pendidik TK/PAUD Batu Bara Non ASN Akan Peroleh Kartu BPJS Ketenagakerjaan Gratis 
Dinas Pendidikan Tandatangan MoU BPJS Ketenagakerjaan Non ASN 754 Tenaga kerjaan TK/Paud
Hasil Survei Pilkada Bupati/Walikota di Sumut, Zahir-Aslam Tertinggi di Batu Bara
Aslam : Saya Bersemangat Atas Dukungan Ibu Ibu di Desa Sipare-pare dan Titi Payung
Aslam Serahkan Piala dan Hadiah Juara Futsal Milenial Zahir – Aslam Cup
Tag :

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 23:40 WIB

Peringatan Hari Guru di Pakpak Bharat

Sabtu, 23 November 2024 - 19:43 WIB

Forkopimda Pakpak Bharat Rapat Bahas Pengiriman Logistik Pilkada

Rabu, 20 November 2024 - 03:50 WIB

Mantan Legislator Sumut Nurhasanah Mohon Keadilan Kepada Presiden Prabowo Subianto

Minggu, 10 November 2024 - 20:14 WIB

Pjs Bupati Naslindo Sirait Pimpin Upacara Peringatan Hari Pahlawan Nasional Tahun 2024

Kamis, 7 November 2024 - 22:08 WIB

Resiko Bencana di Pakpak Bharat Tinggi

Kamis, 7 November 2024 - 17:09 WIB

Syaiful Syafri ; Pemberdayaan Sosial Langkah Percepatan Menurunkan Kemiskinan Di Indonesia

Selasa, 5 November 2024 - 18:56 WIB

Dukungan Terhadap Zahir – Aslam Semakin Deras, Kali Ini Suku Batak se-Batu Bara Gelar Doa Bersama

Senin, 4 November 2024 - 00:13 WIB

Polsek Bosar Maligas Lakukan Patroli Malam untuk Antisipasi Kejahatan 3C, Pastikan Keamanan Masyarakat Tetap Terjaga

Berita Terbaru

Oplus_0

PAKPAK BHARAT

Peringatan Hari Guru di Pakpak Bharat

Senin, 25 Nov 2024 - 23:40 WIB