Panwaslu Kecamatan Munte Butuh 40 Pengawas TPS… !!! Daftarkan diri Anda

ERIANTO PERANGIN ANGIN

- Redaksi

Minggu, 22 September 2024 - 10:17 WIB

40297 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MUNTE KARO,Indonesia24.co|Pemilihan Serentak Bupati Karo dan Wakil Bupati Karo dan Gubernur dan Wakil Gubernur Sumatera Utara akan digelar Rabu (27/11/2024), dalam hal ini Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Karo sudah membuka perekrutan (Open Recrutmen) Pengawas Tempat Pemungutan Suara (PTPS).

Dalam kesempatan ini untuk Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) Kecamatan Munte sesuai arahan dan instruksi dari Bawaslu Kabupaten Karo sudah membuka pendaftaran Calon Pengawas TPS,dimana Panwaslu Kecamatan Munte membutuhkankan 40 PTPS untuk 22 Desa se Kecamatan Munte,untuk ditempatkan di setiap TPS untuk mengawasi pemungutan suara pada pemilihan serentak 2024 ini.

Menurut Ketua Panwaslu Kecamatan Munte,Erwin Tarigan didampingi Sekretaris Tenar Ria Br Tarigan,dimana pengumuman dan pendaftaran Panitia Tempat Pemungutan Suara (PTPS) dimulai pada tanggal 12 sampai dengan 28 September 2024.

Syarat utama untuk menjadi Pengawas TPS adalah merupakan Warga Negara Indonesia (WNI) dan umur minimal 21 Tahun,setia kepada Pancasila,Undang-Undang Dasar (UUD)1945,cinta NKRI,Bhineka Tunggal Ika serta Proklamasi 17 Agustus 1945.

Baca Juga :  Acara Maba Belo Selambar Ketua PD PPM LVRI SUMUT Tirta Yasa Sembiring Milala & Junita Br Purba Meriah..!!! Dihadiri Bupati Karo dan Ketua DPRD Karo

Masih kata Erwin Tarigan,Calon Pengawas TPS ini memiliki integritas,kepribadian yang kuat,jujur dan adil,mempunyai pendidikan minimal SMA sederajat dan domisili di Kecamatan Munte.”Pungkasnya

Ayo daftarkan diri anda,buat masyarakat Desa se Kecamatan Munte,adapun syarat dan dokumen yang harus dilengkapi adalah :
1.Surat pendaftaran.
2.Daftar Riwayat Hidup.
3.Fotocopy KTP.
4.Pas Foto terbaru,Ukuran 4×6.
5.Surat pernyataan,Bermatre Rp 10.000.
6.Fotocopy Ijazah Terakhir.
7.Fotokopi Kartu Keluarga (KK).

Ketua Panwaslu Kecamatan Munte,Erwin Tarigan menjelaskan kalau ini nanti ditempatkan setiap TPS,kita mempunyai 40 TPS dari 22 Desa dengan Jumlah Pemilih Sementara 17265,mungkin masih ada berkurang atau ada penambahan.”

Kita sangat berharap ada peran aktif dan berpartisipasi dalam Pemilihan Bupati /Wakil Bupati juga Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Sumatera Utara.

Baca Juga :  Lelek diduga Pemilik 15,01 Gram Sabu...!!! Diringkus Polres Tanah Karo

Ayo buat seluruh masyarakat agar mendaftarkan diri, ini perekrutan terbatas,kami hanya butuh 40 orang untuk Pengawas TPS.

Pendaftaran perekrutan Pengawas TPS yang kita laksanakan ini adalah sesuai arahan Bawaslu Karo,kita sangat berharap pemilihan ini berjalan dengan baik mulai tahap ke tahap sampai nanti berakhir sukses,kita doakan aman,tertib dan tidak ada kecurangan,berjalan dengan baik.”Tutup Erwin Tarigan.

Daftarkan dan dapatkan informasinya di Kantor Sekretariat Panwaslu Kecamatan Munte,Jalan Pasar Baru No 059 Desa Munte Kecamatan Munte Kabupaten Karo Sumatera Utara, atau bisa juga hubungi Staf osdm
Prayudi milala
No hp/wa 081361334507
Imka gtg
No hp/wa
081267913187.  Salam Awas…!!!

Reporter : RATU.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

1.346 Orang Saksi TPS, Siap Amankan Suara Abetnego Tarigan di Pilkada Kabupaten Karo
Di Guyur Hujan Dan Rawan longsor!!! Paslon Nomor Urut 3, Tino Dan Onasis Sitepu Tetap Bantu Evakuasi Longsor
Bencana Longsor di Karo, 10 Warga Hilang…!!!Akademisi Prihatin Dengan Perambahan Hutan
TOSS!Gercep Ke Lokasi Dan Turunkan Alat Berat, Saat Musibah Longsor Di Desa Doulu dan Semangat Gunung
Ribuan Orang Padati Taman Mejuah Juah di Panggung Hiburan Rakyat Bersama TOSS!
Ajak Hidup Sehat..!!TOSS Paslon Nomor 3 Gelorakan Jalan Santai
Bentuk Nyata Implementasi akselarasi Program Kementrian Imigrasi..!!! Rutan Kabanjahe Gelar Bakti Sosial Kepada Keluarga Warga Binaan Kurang Mampu
Roy Fachraby Ginting Ajak Warga Desa Aktifkan Kampung Pengawasan Bawaslu Untuk Pantau Pilkada Serentak

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 23:40 WIB

Peringatan Hari Guru di Pakpak Bharat

Sabtu, 23 November 2024 - 19:43 WIB

Forkopimda Pakpak Bharat Rapat Bahas Pengiriman Logistik Pilkada

Rabu, 20 November 2024 - 03:50 WIB

Mantan Legislator Sumut Nurhasanah Mohon Keadilan Kepada Presiden Prabowo Subianto

Minggu, 10 November 2024 - 20:14 WIB

Pjs Bupati Naslindo Sirait Pimpin Upacara Peringatan Hari Pahlawan Nasional Tahun 2024

Kamis, 7 November 2024 - 22:08 WIB

Resiko Bencana di Pakpak Bharat Tinggi

Kamis, 7 November 2024 - 17:09 WIB

Syaiful Syafri ; Pemberdayaan Sosial Langkah Percepatan Menurunkan Kemiskinan Di Indonesia

Selasa, 5 November 2024 - 18:56 WIB

Dukungan Terhadap Zahir – Aslam Semakin Deras, Kali Ini Suku Batak se-Batu Bara Gelar Doa Bersama

Senin, 4 November 2024 - 00:13 WIB

Polsek Bosar Maligas Lakukan Patroli Malam untuk Antisipasi Kejahatan 3C, Pastikan Keamanan Masyarakat Tetap Terjaga

Berita Terbaru

Oplus_0

PAKPAK BHARAT

Peringatan Hari Guru di Pakpak Bharat

Senin, 25 Nov 2024 - 23:40 WIB