FBT akan Buka Akses bagi Warga Pagindar

Raja Kencana Solin

- Redaksi

Sabtu, 14 September 2024 - 12:12 WIB

4061 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Indonesia24.com – Pakpak Bharat, Bupati Pakpak Bharat, Franc Bernhard Tumanggor (FBT) berjanji, pihaknya akan mebuka Akses yang lebih luas bagi warga di Kecamatan Pagindar. Jaringan informasi telekomunikasi dan jalan merupakan agenda yang akan direncanakan kemudian.

Hal itu disampaikan FBT di sela-selanya kunjungannya, kemarin, untuk menggenapi agenda ‘Sapa Desa’ di wilayah permukiman penduduk tingkat kecamatan itu.

Sekaitan itu, kata dia, pihaknya akan selalu melakukan komunikasi dan koordinasi dengan para penyedia layanan operator komunikasi. Diharapkan, upaya itu akan menemui titik terang untuk membangun tower pemancar baru di area blankspot.

Baca Juga :  Ritual Adat Pakpak Menanda Tahun di Delleng Simenoto PGGS

 

“Dengan demikian, masyarakat Pagindar akan memperoleh akses jangkauan informasi yang lebih luas, termasuk informasi seputar pertanian, pendidikan dan pengetahuan lain,” terang FBT.

 

Ia juga memberikan harapan kepada warga, dengan menjanjikan perbaikan sarana dan prasarana infrastruktur transportasi darat dengan memperbaiki jalan yang ada di sana.

Baca Juga :  Pemkab Pakpak Bharat Mengadakan Sosialisasi Pencegahan KDRT

 

Sementara, di SMP Negeri 1 Pagindar, FBT menyampaikan sosialisasi seputar pentingnya menghindari kekerasan terhadap anak, perundungan dan menghindari kekerasan seksual terhadap anak.

 

Sosialisasi tersebut merupakan bagian edukasi yang turut diagendakan dalam kunjungan kerja tersebut di Kecamatan Pagindar.

 

Disamping melihat kondisi sekolah, FBT juga berkesempatan menyerahkan bantuan untuk keperluan dan kebutuhan sekolah itu. ///R$

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Peringatan Hari Guru di Pakpak Bharat
Perempuan Memilih Dan Menentukan Fatayat NU Sumut Selenggarakan Sosialisasi Peningkatan Partisipasi Pemilih Pilkada 2024
Forkopimda Pakpak Bharat Rapat Bahas Pengiriman Logistik Pilkada
Pjs Bupati Naslindo Sirait Pimpin Upacara Peringatan Hari Pahlawan Nasional Tahun 2024
Resiko Bencana di Pakpak Bharat Tinggi
PJs Bupati Pakpak Bharat Tinjau Kembali Lahan KPT di Desa. Silima Kuta STTU Julu
Naslindo: Jaga Kebersihan Kota Salak
Naslindo Buka lokakarya Guru Penggerak
Tag :

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 23:40 WIB

Peringatan Hari Guru di Pakpak Bharat

Sabtu, 23 November 2024 - 19:43 WIB

Forkopimda Pakpak Bharat Rapat Bahas Pengiriman Logistik Pilkada

Rabu, 20 November 2024 - 03:50 WIB

Mantan Legislator Sumut Nurhasanah Mohon Keadilan Kepada Presiden Prabowo Subianto

Minggu, 10 November 2024 - 20:14 WIB

Pjs Bupati Naslindo Sirait Pimpin Upacara Peringatan Hari Pahlawan Nasional Tahun 2024

Kamis, 7 November 2024 - 22:08 WIB

Resiko Bencana di Pakpak Bharat Tinggi

Kamis, 7 November 2024 - 17:09 WIB

Syaiful Syafri ; Pemberdayaan Sosial Langkah Percepatan Menurunkan Kemiskinan Di Indonesia

Selasa, 5 November 2024 - 18:56 WIB

Dukungan Terhadap Zahir – Aslam Semakin Deras, Kali Ini Suku Batak se-Batu Bara Gelar Doa Bersama

Senin, 4 November 2024 - 00:13 WIB

Polsek Bosar Maligas Lakukan Patroli Malam untuk Antisipasi Kejahatan 3C, Pastikan Keamanan Masyarakat Tetap Terjaga

Berita Terbaru

Oplus_0

PAKPAK BHARAT

Peringatan Hari Guru di Pakpak Bharat

Senin, 25 Nov 2024 - 23:40 WIB