BRI BO Kabanjahe Mendukung Desa Sarimanis Kec Barusjahe Sebagai Desa Brilian Untuk Meningkatkan Perokonomian Desa.

ERIANTO PERANGIN ANGIN

- Redaksi

Kamis, 25 Juli 2024 - 11:15 WIB

4058 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Keterangan Foto : Kanit BRI Barusjahe dan staf foto bersama dengan kades dan perangkat desa Sarimanis di depan kantor. (Dok)

KARO,Indonesia24.co|Desa Sarimanis kecamatan Barusjahe memiliki potensi pertanian yang besar, desa ini unggul dalam potensi pertanian. Komoditas yang dihasilkan sayur-sayuran seperti wortel, kentang, tomat, cabe dan juga buah jeruk dan kopi.

Menurut Kepala Desa Sarimanis, Herman Tarigan kepada Awak media, Senin (22/7) di kampung Sarimanis, mengatakan, saat ini sektor utama pertanian adalah tanaman sayur wartel, komoditasnya juga sudah dipasarkan sampai ke Pulau Jawa.

Lanjut Herman, Desa Sarimanis juga aktif mengadakan pesta tahunan, dimana acara ini bisa menjadi wadah silaturahmi menjalin kekeluargaan warga masyarakat dengan warga diaspora, para perantau untuk pulang ke desa dan berkomunikasi tentang kemajuan desa.

Baca Juga :  Rehulina Br Tarigan Anggota DPRD Karo Periode 2024-2029 Dari Fraksi Nasdem Ucapkan Terima Kasih Kepada Masyarakat Karo Daerah Pemilihan I

Menurut Kepala desa, lagi, kemajuan desa Sarimanis tidak terlepas dari kerjasama dengan BRI unit Barusjahe, Kantor cabang Kabanjahe. Sebagai salah satu desa Brilian binaan BRI Kabanjahe.
Desa Sarimanis mendapatkan pembinaan terkait pengelolaan ekonomi dari BRI.

Desa Brlian merupakan program pemberdayaan desa dari BRI yang bertujuan mengasilkan role model dalam pengembangan desa.

“Masyarakat kami hampir semua punya hubungan dengan BRI, paling terbantu dengan pinjaman permodalan, kalau tidak akan sulit berkembang”, ujar Herman

Kepala desa juga mengatakan bahwa BUMDes, aparat desa dan BRI berkoordinasi dengan baik untuk mengedukasi perekonomian masyarakat.
Berkat peran aktif pekerja BRI Barusjahe, masyarakat juga mendapat pengetahuan dan berfikir lebih maju tentang pengelolaan keuangan.

Baca Juga :  BPD Sukamaju : Kami Minta Buat BPBD agar Selesaikan Masalah ini, Sebelum Kami Bertindak

Selain dari pekerja BRI masyarakat juga terbantu oleh Agen Brilink dan BRImo.
Kepala unit BRI Barusjahe, Rocky S Meliala dalam kunjungannya ke desa Sarimanis pada tanggal 5 Juli 2024 lalu, berharap kerjasama antara Desa Sarimanis dengan BRI agar terus berjalan dengan baik, sehingga perkonomian masyarakat desa Sarimanis bisa terus meningkat dan bisa menjadi contoh untuk desa-desa lainnya, harap warga diwakili Kepala Desa Sarimanis, Herman Tarigan mengakhiri.

Laporan : Ratu

 

Facebook Comments Box

Berita Terkait

1.346 Orang Saksi TPS, Siap Amankan Suara Abetnego Tarigan di Pilkada Kabupaten Karo
Di Guyur Hujan Dan Rawan longsor!!! Paslon Nomor Urut 3, Tino Dan Onasis Sitepu Tetap Bantu Evakuasi Longsor
Bencana Longsor di Karo, 10 Warga Hilang…!!!Akademisi Prihatin Dengan Perambahan Hutan
TOSS!Gercep Ke Lokasi Dan Turunkan Alat Berat, Saat Musibah Longsor Di Desa Doulu dan Semangat Gunung
Ribuan Orang Padati Taman Mejuah Juah di Panggung Hiburan Rakyat Bersama TOSS!
Ajak Hidup Sehat..!!TOSS Paslon Nomor 3 Gelorakan Jalan Santai
Bentuk Nyata Implementasi akselarasi Program Kementrian Imigrasi..!!! Rutan Kabanjahe Gelar Bakti Sosial Kepada Keluarga Warga Binaan Kurang Mampu
Roy Fachraby Ginting Ajak Warga Desa Aktifkan Kampung Pengawasan Bawaslu Untuk Pantau Pilkada Serentak

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 23:40 WIB

Peringatan Hari Guru di Pakpak Bharat

Sabtu, 23 November 2024 - 19:43 WIB

Forkopimda Pakpak Bharat Rapat Bahas Pengiriman Logistik Pilkada

Rabu, 20 November 2024 - 03:50 WIB

Mantan Legislator Sumut Nurhasanah Mohon Keadilan Kepada Presiden Prabowo Subianto

Minggu, 10 November 2024 - 20:14 WIB

Pjs Bupati Naslindo Sirait Pimpin Upacara Peringatan Hari Pahlawan Nasional Tahun 2024

Kamis, 7 November 2024 - 22:08 WIB

Resiko Bencana di Pakpak Bharat Tinggi

Kamis, 7 November 2024 - 17:09 WIB

Syaiful Syafri ; Pemberdayaan Sosial Langkah Percepatan Menurunkan Kemiskinan Di Indonesia

Selasa, 5 November 2024 - 18:56 WIB

Dukungan Terhadap Zahir – Aslam Semakin Deras, Kali Ini Suku Batak se-Batu Bara Gelar Doa Bersama

Senin, 4 November 2024 - 00:13 WIB

Polsek Bosar Maligas Lakukan Patroli Malam untuk Antisipasi Kejahatan 3C, Pastikan Keamanan Masyarakat Tetap Terjaga

Berita Terbaru

Oplus_0

PAKPAK BHARAT

Peringatan Hari Guru di Pakpak Bharat

Senin, 25 Nov 2024 - 23:40 WIB