Kapolda Sulsel Tandatangani Kesepakatan Bersama Antara Satgas TPPO Polda Sulsel Dengan Instansi Terkait

INDONESIA24

- Redaksi

Sabtu, 24 Juni 2023 - 04:00 WIB

40185 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SULSEL | Kapolda Sulsel Irjen Pol Drs. Setyo Boedi Moempoeni Harso, S.H., M.Hum. didampingi Wakapolda Sulsel Brigjen Pol. CH Patoppoi, S.St.M.K., S.H dan Pejabat Utama Polda Sulsel memimpin Penandatanganan Kesepakatan Bersama antara Satgas Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) Polda Sulsel dengan Instansi Terkait, Jumat (23/06/23).

Penandatanganan tersebut dilakukan bersama Pemprov Sulsel, BP3MI Prov Sulsel, Kanwil Kemenkumham Ri Prov Sulsel, PT Pelabuhan Indonesia (Persero) dan PT Angkasa Pura Bandar Udara Internasional Sultan Hasanuddin.

Baca Juga :  Azhar Bintang Mundur Dari Balon Wakil Bupati Dairi Ini Komentar Tim Rimso Sinaga

Dalam sambutannya, Kapolda Sulsel menegaskan bahwa kerja sama ini memiliki nilai yang sangat strategis dan merupakan langkah yang baik dalam memberantas aksi TPPO yang sudah sangat memprihatinkan.

“Tracfficking dalam hal ini sangat mengancam kualitas penerus bangsa serta memberi dampak negatif bagi bangsa yang mengalaminya di mata dunia,”Jelas Kapolda.

Baca Juga :  Ciptakan Situasi Kondusif Jelang Pemilu 2023, Satgas Preventif OMB-LK23 Rutin Berpatroli

Ia juga menyebut bahwa perempuan dan anak adalah kelompok yang paling banyak menjadi korban.

Diakhir sambutannya, Kapolda Sulsel menyambut baik dilaksanakannya kerjasama ini, harapannya kesepahaman ini mampu menciptakan sebuah hubungan kerjasama yang harmonis dan efektif dalam upaya memberantas TPPO khususnya di Sulsel.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Kampanye Hari Terakhir, Tim Pemenangan Zahir – Aslam Konvoi Keliling Batu Bara
Ratusan Warga Pematang Kuing Sambut dan Dukung Kunjungan Zahir Bersama Maya
Paslon Zahir – Aslam Pilih Gelar Kenduri Akbar dan Doa Dibanding Kampanye Rapat Umum
754 Tenaga Pendidik TK/PAUD Batu Bara Non ASN Akan Peroleh Kartu BPJS Ketenagakerjaan Gratis 
Dinas Pendidikan Tandatangan MoU BPJS Ketenagakerjaan Non ASN 754 Tenaga kerjaan TK/Paud
Kadis Kesehatan Batu Bara diduga arahkan Kapus ke Paslon tertentu.”Dr.Deni :Pusing dengan isu politik kepala sakit ampun
Aslam : Saya Bersemangat Atas Dukungan Ibu Ibu di Desa Sipare-pare dan Titi Payung
Pemkab Pakpak Bharat Gelar Sosialisasi Penanggulangan Bencana

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 23:40 WIB

Peringatan Hari Guru di Pakpak Bharat

Sabtu, 23 November 2024 - 19:43 WIB

Forkopimda Pakpak Bharat Rapat Bahas Pengiriman Logistik Pilkada

Rabu, 20 November 2024 - 03:50 WIB

Mantan Legislator Sumut Nurhasanah Mohon Keadilan Kepada Presiden Prabowo Subianto

Minggu, 10 November 2024 - 20:14 WIB

Pjs Bupati Naslindo Sirait Pimpin Upacara Peringatan Hari Pahlawan Nasional Tahun 2024

Kamis, 7 November 2024 - 22:08 WIB

Resiko Bencana di Pakpak Bharat Tinggi

Kamis, 7 November 2024 - 17:09 WIB

Syaiful Syafri ; Pemberdayaan Sosial Langkah Percepatan Menurunkan Kemiskinan Di Indonesia

Selasa, 5 November 2024 - 18:56 WIB

Dukungan Terhadap Zahir – Aslam Semakin Deras, Kali Ini Suku Batak se-Batu Bara Gelar Doa Bersama

Senin, 4 November 2024 - 00:13 WIB

Polsek Bosar Maligas Lakukan Patroli Malam untuk Antisipasi Kejahatan 3C, Pastikan Keamanan Masyarakat Tetap Terjaga

Berita Terbaru

Oplus_0

PAKPAK BHARAT

Peringatan Hari Guru di Pakpak Bharat

Senin, 25 Nov 2024 - 23:40 WIB