Sambut HUT Bhayangkara ke 78 Polres Batubara, Gelar Lomba Maraton 5K

Rahmat Hidayat

- Redaksi

Sabtu, 22 Juni 2024 - 01:46 WIB

40125 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Batu Bara | Kapolres Batubara AKBP Taufik Hidayat Tahyeb, S. H, S. I. K, menyambut Ulang Tahun Bhayangkara ke 78, menggelar acara olahraga bersama dan Marathon 5K

Sebelum dilaksanakannya Helaran lomba, Apel Pagi dipimpin Kapolres Batu Bara AKBP Taufik Hidayat Tayeb, S. H, S. I. K, di Lapangan Apel Mapolres Batu Bara Jalan Perintis Kemerdekaan, Batu Bara, Sumatera Utara, Jumat (21/06/24).

Gelaran perlombaan Marathon 5K diperuntukkan bagi SMK / SMA sederajat dalam rangka HUT Bhayangkara Ke-78,” Ucap Kasi Humas Polres Batu Bara AKP A.H. Sagala kepada Saiber

“Selain untuk memeriahkan HUT Bhayangkara Ke-78, perlombaan yang dimaksudkan adalah untuk memotivasi Siswa dan Siswi ataupun pelajar untuk hidup bebas dengan segala bentuk kenakalan remaja”, Katanya Kasihumas Polres Batubara AKP AH Sagala.

Kegiatan yang dihadiri sekitar 1000 orang diikuti, Pj. Bupati Batu Bara H. Jeri Wahyudi Marpaung, S.STP, M.AP, Dan Yonif 126/KC Letkol Inf. Fernando Batu Bara, Dan Lanal TBA Letkol Laut (P) Wido Dwi Nugraha, Ketua PN Kisaran Alida Rahardini, S.H, M.Hum, Ketua DPRD Batu Bara Norma Deli Siregar, Para Asisten, OPD, Camat, Kades se-Batu Bara, Para Tokoh Agama, Tokoh, Masyarakat, dan Masyarakat.

Baca Juga :  Kapolres Batu Bara Bersama Rombongan, Melayat di Rumah Duka Orang Tua Kasat Reskrim 

Dijelaskan, antusias para pelajar sangat tinggi mengikuti perlombaan, hal ini disampaikannya dengan ikutnya ratusan pelajar baik sekolah negeri maupun swasta Se-kabupaten Batu Bara.

“Pemenang dari perlombaan ini nantinya akan diserahkan pada puncak perayaan HUT Bhayangkara Ke-78 pada Senin 01 Juli 2024”, Tuturnya.

Sumber Kasihumas Polres Batubara AKP AH Sagala
Editor Rahmat Hidayat

Berita Terkait

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU
Ketua Umum DPP LPAI Prof DR Seto Mulyadi, M. Si, S. Psi, Hadirin Pelantikan DPD LPAI Batu Bara
LPAI Batubara Dikukuhkan..!!! Dihadiri Ketua Umum Kak Seto
Peringati Hari Paskah Wafat Isa Al-Masih, Polsek Labuhan Ruku Berikan Pengamanan di Gereja GKPI Maranatha
Pengamanan Ibadah Umat kristiani Gereja HKBP dan GKPI di Wilkum Polsek Labuhan Ruku Aman dan Damai 
Orang Tua Korban Penganiayaan Ahmad Rafli, Minta Polsek Labuhan Ruku Tegakkan Keadilan 
Brigadir Hanrisal Silaen Hasil Olah TKP Mayat Ditemukan, Efendi Gangguan Mental di Pulangkan ke Rumah Duka
Kapolsek Labuhan Ruku, Utamakan Restorative Justice Secara Kekeluargaan 

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 13:50 WIB

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 April 2025 - 00:55 WIB

LPAI Batubara Dikukuhkan..!!! Dihadiri Ketua Umum Kak Seto

Sabtu, 19 April 2025 - 08:15 WIB

Peringati Hari Paskah Wafat Isa Al-Masih, Polsek Labuhan Ruku Berikan Pengamanan di Gereja GKPI Maranatha

Minggu, 13 April 2025 - 21:53 WIB

Pengamanan Ibadah Umat kristiani Gereja HKBP dan GKPI di Wilkum Polsek Labuhan Ruku Aman dan Damai 

Minggu, 6 April 2025 - 00:14 WIB

Orang Tua Korban Penganiayaan Ahmad Rafli, Minta Polsek Labuhan Ruku Tegakkan Keadilan 

Selasa, 1 April 2025 - 17:42 WIB

Brigadir Hanrisal Silaen Hasil Olah TKP Mayat Ditemukan, Efendi Gangguan Mental di Pulangkan ke Rumah Duka

Senin, 31 Maret 2025 - 02:56 WIB

Kapolsek Labuhan Ruku, Utamakan Restorative Justice Secara Kekeluargaan 

Jumat, 28 Maret 2025 - 17:13 WIB

Sambut IdulFitri, Ketua Bravo 5 Viktor Oktovianus Saragih Berikan Bingkisan dan THR Kepada 200 Media 

Berita Terbaru

BATU BARA

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 Apr 2025 - 13:50 WIB