Panglima TNI: Kebanggaan Bagi Saya Bisa Mengunjungi Korem 132/Tdl

INDONESIA24

- Redaksi

Kamis, 16 Mei 2024 - 01:26 WIB

4060 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PALU | Panglima TNI mengunjungi dan memberikan pengarahan kepada prajurit Korem 132/Tdl, tempat dimana beliau pernah menjabat sebagai Danrem 132/Tdl, di saat berpangkat Kolonel pada tahun 2017-2018, bertempat di halaman Makorem 132/Tdl, Kota Palu, Sulawesi Tengah, Rabu (15/5/2024).

Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto, dalam pengarahannya mengungkapkan perasaan syukur atas perjalanannya dari pangkat Kolonel hingga mencapai pangkat Jenderal saat ini, mencerminkan rasa hormat dan kenangan yang mendalam di Korem 132/Tdl. “Ini merupakan suatu kebanggaan bagi saya bisa kembali ke sini lagi (Korem 132/Tadulako). Saya terakhir pangkat Kolonel disini, sekarang Alhamdulillah seperti sekarang ini (Jenderal),” ungkap Panglima TNI.

Baca Juga :  Perkuat Kapasitas Indonesia Hadapi Bencana, TNI AD Kolaborasi Dengan BNPB

Selanjutnya Panglima TNI menyampaikan pula apresiasi dan penghargaan tinggi atas pelaksanaan tugas seluruh prajurit TNI di wilayah Sulteng. Ia mengajak kepada seluruh prajurit untuk bersama-sama mengukir prestasi gemilang untuk bangsa Indonesia. “Setiap prajurit TNI harus selalu bersyukur  kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena apa yang didapat selama ini merupakan rahmat dan karunia-Nya. Dan Jadilah prajurit TNI yang PRIMA (Profesional, Responsif, Integratif, Modern dan Adaptif),” pungkasnya.

Baca Juga :  Panglima TNI Terima Laporan Korps Kenaikan Pangkat 35 Pati TNI

Di akhir acara, Panglima TNI didampingi Pangdam XIII/Mdk, Mayjen TNI, Chandra Wijaya, Danrem 132/Tdl, Brigjen TNI Dody Triwinarto, S.IP., M.Han., dan para jajaran Komandan Satuan TNI Wilayah Sulteng menandatangani Prasasti rehab Masjid Al-Aqsha, Serambi Kehormatan, dan Kantor Korem 132/Tdl serta menuliskan kesan dan pesan, diakhiri dengan makan bersama para Prajurit dan Awak Media.

Autentikasi : Kabidpenum Puspen TNI Kolonel Laut (P) Agung Saptoadi 

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Panglima TNI Rotasi dan Mutasi 256 Perwira Tinggi TNI
Jaksa Agung Menyampaikan Capaian Positif Kejaksaan Serta 7 (Tujuh) Perintah Harian dalam Upacara Peringatan ke-64 Tahun 2024
Jaksa Agung Menyampaikan Capaian Positif Kejaksaan Serta 7 (Tujuh) Perintah Harian dalam Upacara Peringatan ke-64 Tahun 2024
Pangdivif 2 Kostrad Sambut Wapres
Usai Gelar Acara Stand Up Comedy, Polri: Kritik Kita Tindak Lanjuti
Entry Meeting Penandatanganan Pakta Integritas dan Penyerahan Persetujuan Pengamanan Pembangunan Strategis terhadap PT Kilang Pertamina Internasional
Survei Litbang Kompas: TNI-Polri jadi Lembaga dengan Citra Positif Teratas
Penyerahan Hewan Kurban Idul Adha 1445 H, Jaksa Agung Tekankan Semangat Rela Berkorban Bagi Para Insan Adhyaksa

Berita Terkait

Minggu, 6 Oktober 2024 - 01:40 WIB

Quick Respon Personel Brimob Aceh Membantu masyarakat Memadamkan Api Yang Membakar Pertokoan Di Subulussalam

Minggu, 6 Oktober 2024 - 01:16 WIB

Tersahkan, Ajo Irawan Mengukir Tim Pemenangan “Bintang-Faisal” Sultan Daulat

Minggu, 6 Oktober 2024 - 00:51 WIB

Kapolres Subulussalam Hadiri Upacara HUT TNI yang Ke-79, Perkuat Sinergitas TNI-POLRI

Kamis, 26 September 2024 - 03:57 WIB

Toto Ujung Vs Ramadin, ST Terkait Stadmand “ASBUN” Pada DPR RI Terpilih Muslim Aiyub

Jumat, 20 September 2024 - 06:33 WIB

Selamat jalan Sahabat Kami: Rekan Jurnalis Jalalludin Barat Telah Berpulang Kerahmatullah

Rabu, 4 September 2024 - 11:58 WIB

Pemko Subulussalam Bersama SKPK Tinjau Lokasi Progran Bakti Sosial TNI-AD 2024 

Minggu, 18 Agustus 2024 - 07:06 WIB

Jajaran Polres Subulussalam, Hadiri Upacara Peringatan Hari Kemerdekaan Indonesia Ke-79

Senin, 5 Agustus 2024 - 16:13 WIB

Klarifikasi Pemberitaan Tentang Pemukulan Yang Melibatkan Anggota TNI di Subulussalam

Berita Terbaru