Lapor Pak Bupati Deli Serdang : Di Desa Lama Pancur Batu Ada Bagunan Dua Lantai Diduga Tanpa PBG

INDONESIA24

- Redaksi

Selasa, 30 April 2024 - 05:21 WIB

4046 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pancur Batu | Dua bangunan berbentuk seperti ruko yang “diduga” tanpa plank Persetujuan Bangunan Gedung (PBG) berdiri dan sedang dalam proses pembangunan di Jalan Jamin Ginting, Desa Baru Kecamatan Pancur Batu tepatnya ditekongan menujur Pasar Pancur Batu.

Terlihat bangunan dua lantai tersebut yang berdekatan dengan Indomaret sedang dalam tahap proses pembangunan dan diduga sudah hampir 70% berdiri kokoh dengan pemasangan batu batu dan tiang pengecoran. bagungan tersebut diduga berdiri di Desa Lama Kecamatan Pancur Batu, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara.

Terlihat bagunan dua lantai tersebut sedang tahap pembangunan dan diduga tidak ada plang Persetujuan Bangunan Gedung yang terpasang di area bangunan yang sedang dalam tahap pembangunan tersebut.

Baca Juga :  Polisi Sudah Mendapatkan Informasi Truck Yang Menabrak Dan Kabur

Seorang warga yang ditemui awak media mengaku tidak tau bangunan tersebut milik siapa, memang sangat jarang telihat ada orang di lokasi bagunan tersebut. Selalu terlihat kosong tapi banguanan nya berjalan proses pembangunan nya dan sudah hampir rampung.

“Pagarnya selalu terkunci dan hanya tukang bangunan yang ada di lokasi tersebut sedang bekerja,” mungkin pemiliknya sama dengan bangunan yang di sebelahnya pak, karena bangunan nya bersebelahan,” ujar warga sekitar

Saat awak media mendatangi lokasi pembangunan untuk mencoba melakukan konfirmasi ke lokasi tidak ada yang bisa di konfirmasi terkait bangunan yang diduga tanpa adanya Persetujuan Bangunan Gedung tersebut.

Baca Juga :  Mahasiswa Dan Pelajar Warga Jalan Halat Medan Ditemukan Tewas di Percut Sei Tuan

Camat Pancur Batu, Sandra Dewi Situmorang saat di konfirmasi terkait hal tersebut menjelaskan pihak kecamatan tidak memiliki wewenang dalam penindakan hal tersebut.

“Maaf abangda, penindakan ranahnya Satpol PP,” ujar Ibu camat yang dikenal ramah kepada awak media

Kepala Desa Baru, Kecamatan Pancur Batu, Stevanus Tarigan saat di konfirmasi mengenai hal tersebut menjelaskan bahwa letak bangunan tersebut merupakan masuk di wilayah Desa Baru.

“Lokasi tempat bangunan tersebut merupakan Desa Baru, tidak ada ijin dari Desa, kalau masalah ijin bangunan tersebut saya tidak tau apakah ada atau tidak,” ujar Kades Desa Baru, Minggu 28 April 2024 Siang. (Leodepari)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Pertemuan Asri Tambunan dengan dr. Robert Komaria: Optimisme Baru untuk Kesehatan dan Pendidikan Deli Serdang
Sah..! Hardono Resmi Dilantik menjadi Ketua DPC APDESI Deli Serdang Periode 2024/2029
2 X Tak Hadir Saat RDP Dengan DPRD Deli Serdang, PT HKI Akan Didemo Ketum KSMN
Hadiri Aksi Bersih Sungai Asri Ludin Tambunan: Dinkes Deliserdang Siap Sosialisasikan Kesehatan
Wartawan Yang Rumahnya Dilempar Bom Molotov Kambali Diteror Akan Diculik
Miris!!! Polisi di Sumut Tak Berdaya Menindak Pengusaha Galian C Ilegal Desa Namorih Yang Memakai BBM Subsidi Pemerintah
Gawat Kali ini Pak Kapolda : Warung Dibakar, Barang Barang Diducuri dan Diangkut Ke Belimbing
Rumah Theressa Br Ginting Dibakar, Pelaku Naik Avanza Membawa Kelewang dan Senjata Api

Berita Terkait

Minggu, 6 Oktober 2024 - 01:40 WIB

Quick Respon Personel Brimob Aceh Membantu masyarakat Memadamkan Api Yang Membakar Pertokoan Di Subulussalam

Minggu, 6 Oktober 2024 - 01:02 WIB

Polres Subulussalam Gelar Dzikir dan Doa Bersama Menuju Pilkada Damai

Minggu, 6 Oktober 2024 - 00:51 WIB

Kapolres Subulussalam Hadiri Upacara HUT TNI yang Ke-79, Perkuat Sinergitas TNI-POLRI

Kamis, 26 September 2024 - 03:57 WIB

Toto Ujung Vs Ramadin, ST Terkait Stadmand “ASBUN” Pada DPR RI Terpilih Muslim Aiyub

Jumat, 20 September 2024 - 06:33 WIB

Selamat jalan Sahabat Kami: Rekan Jurnalis Jalalludin Barat Telah Berpulang Kerahmatullah

Rabu, 4 September 2024 - 11:58 WIB

Pemko Subulussalam Bersama SKPK Tinjau Lokasi Progran Bakti Sosial TNI-AD 2024 

Minggu, 18 Agustus 2024 - 07:06 WIB

Jajaran Polres Subulussalam, Hadiri Upacara Peringatan Hari Kemerdekaan Indonesia Ke-79

Senin, 5 Agustus 2024 - 16:13 WIB

Klarifikasi Pemberitaan Tentang Pemukulan Yang Melibatkan Anggota TNI di Subulussalam

Berita Terbaru