Kapolres Batu Bara Tegaskan Tidak Ada Temukan Judi Tembak Ikan Di Wilayah Hukumnya

Rahmat Hidayat

- Redaksi

Kamis, 29 Februari 2024 - 10:46 WIB

4079 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lima Puluh, Berantas judi merupakan komitmen Jajaran Polres Batubara terutama Satuan Reserse Kriminal Polres Batubara.

 

Hal ini di katakan Kapolres Batubara AKBP Taufiq Hidayat Thayeb, S.H, S.I, K., dan didampingi Kasat Reskrim AKP Irfan M.N Alireja, S.I.K.,M.H.,CPHR, CBA saat memimpin acara pers release di Mako Polres Batubara, pada Rabu (28/2/2024), sekira pukul 14.00 wib.

 

“Segala bentuk perjudian akan kami tindak tegas, jika memang terbukti akan kami lakukan penangkapan, penindakan dan diproses hukumnya,” terang Kapolres.

Baca Juga :  Gelar Pengamanan Gereja Polres Batubara Laksanakan Patroli Gereja

 

Lebih lanjut dikatakan Kapolres bahwa setiap hari Kasat Reskrim Polres Batubara bersama Team Opsnal melaksanakan pengintaian di setiap tempat maupun lorong yang di informasikan oleh masyarakat diduga menjadi tempat perjudian, dan juga selalu menghimbau kepada masyarakat untuk tidak melakukan perjudian dalam bentuk apa pun dan bila di wilayahnya terdapat permainan judi agar segera melaporkannya kepada Polres Batubara untuk ditindak lanjuti dan identitas pelapor akan di rahasiakan oleh pihaknya.

Baca Juga :  Kapolres Batubara dan Jajaran, Menyambut HUT Bhayangkara Ke - 78, Membersihkan Masjid dan Gereja

 

“Kami harapkan peran aktif masyarakat untuk bisa menjaga kamtibmas di wilayahnya dengan baik, kami terbuka dan menerima informasi dari masyarakat jika di ketemukan di wilayahnya ada perjudian, laporkan kepada kami maka kami akan tindak tegas informasi dari masyarakat tersebut,” tegas Kapolres. (Sella Melani putri)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Kampanye Hari Terakhir, Tim Pemenangan Zahir – Aslam Konvoi Keliling Batu Bara
Paslon Zahir – Aslam Pilih Gelar Kenduri Akbar dan Doa Dibanding Kampanye Rapat Umum
Bersilaturahmi, Warga Desa Benteng Talawi Minta Zahir  Bangun Jalan Desa
754 Tenaga Pendidik TK/PAUD Batu Bara Non ASN Akan Peroleh Kartu BPJS Ketenagakerjaan Gratis 
Dinas Pendidikan Tandatangan MoU BPJS Ketenagakerjaan Non ASN 754 Tenaga kerjaan TK/Paud
Hasil Survei Pilkada Bupati/Walikota di Sumut, Zahir-Aslam Tertinggi di Batu Bara
Aslam : Saya Bersemangat Atas Dukungan Ibu Ibu di Desa Sipare-pare dan Titi Payung
Aslam Serahkan Piala dan Hadiah Juara Futsal Milenial Zahir – Aslam Cup

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 23:40 WIB

Peringatan Hari Guru di Pakpak Bharat

Sabtu, 23 November 2024 - 19:43 WIB

Forkopimda Pakpak Bharat Rapat Bahas Pengiriman Logistik Pilkada

Rabu, 20 November 2024 - 03:50 WIB

Mantan Legislator Sumut Nurhasanah Mohon Keadilan Kepada Presiden Prabowo Subianto

Minggu, 10 November 2024 - 20:14 WIB

Pjs Bupati Naslindo Sirait Pimpin Upacara Peringatan Hari Pahlawan Nasional Tahun 2024

Kamis, 7 November 2024 - 22:08 WIB

Resiko Bencana di Pakpak Bharat Tinggi

Kamis, 7 November 2024 - 17:09 WIB

Syaiful Syafri ; Pemberdayaan Sosial Langkah Percepatan Menurunkan Kemiskinan Di Indonesia

Selasa, 5 November 2024 - 18:56 WIB

Dukungan Terhadap Zahir – Aslam Semakin Deras, Kali Ini Suku Batak se-Batu Bara Gelar Doa Bersama

Senin, 4 November 2024 - 00:13 WIB

Polsek Bosar Maligas Lakukan Patroli Malam untuk Antisipasi Kejahatan 3C, Pastikan Keamanan Masyarakat Tetap Terjaga

Berita Terbaru

Oplus_0

PAKPAK BHARAT

Peringatan Hari Guru di Pakpak Bharat

Senin, 25 Nov 2024 - 23:40 WIB