Fashion Ecosystem Summit, Yeri: Kembangkan Fashion Industri Lokal

INDONESIA24

- Redaksi

Kamis, 1 Februari 2024 - 16:15 WIB

40113 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta – Acara IDFES Fashion Summit menyatukan kekuatan komunitas fashion di tanah air dalam menghadapi tantangan di industri fashion, diharapkan masuk ke pasar global serta berbagai peluang kolaborasi.
Acara ini sukses di gelar di Hotel AR Suites Simatupang, Jakarta selatan. Rabu, (31/01/2024).

Dalam acara di hadiri oleh Yeri Narasumber yang merupakan salahsatu pembawa materi perihal dunia fashion dengan
berbagai pengalaman yang sudah mempuni.

Baca Juga :  Bustan Presiden Partai UKM Diprediksi Kuat Menjadi Menteri Koperasi dan UKM Kabinet Indonesia Maju 2024-2029

“Kegiatan ini sangat baik apa lagi dalam menghadapi dunia industri fashion banyak yang harus perlu kita benahi kedepan, mulai dari branding, maka kita harus perkuat transformasi bisnis fashion Indonesia dengan inovasi dan bisa di percaya oleh merek lokal maupun Internasional”. Ungkapnya

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sebuah platfom yang mewadahi para penggerak industri modest Fashion Indonesia kembali hadir untuk menjadi sarana berbagai inspirasi dan membuka koneksi yang lebih luas untuk para pemilik brand fashion di Indonesia.

Baca Juga :  Narapidana Teroris Lapas Kelas IIA Salemba Ikrarkan Setia NKRI

Melalui acara ini memfasilitasi setiap pengusaha maupun tim terlibat dalam membesarkan sebuah brand Fashion. Mulai dari produksi hingga marketing. Selain itu kegiatan ini menjadi ajang untuk berkoneksi karena yang hadir tidak hanya brand owner tapi juga seluruh pihak yang mendukung industri ini seperti para Vendor hingga influencer.

Berita Terkait

Ketua PW GPA DKI Setalah kami melihat dan kami pahami ternyata UU TNI Bukan kembalikan Dwifungsi Abri, Akan Tetapi Untuk memperkuat pengabdian kepada negara
Banjir di Lapas Cikarang..!!!Dirjenpas  Pastikan Layanan Warga Binaan Tetap Berjalan 
Congrats…!!! Sumut United FC Juara PNM Liga Nusantara 2024-2025
Mempererat Hubungan Antara Warga Binaan dan Petugas,Menteri Imipas Makan Bersama Warga Binaan Rutan Cipinang
Refleksi 2024: Menuju Layanan Haji dan Umroh yang Lebih Baik, Selamat Datang 2025! Oleh: KH. Abdullah Faqih
Unggul Atas Bustami H – Fadhil Rahmi di Pilgub Aceh, Anggota DPR RI Partai Golkar Ucapkan Selamat Buat Mualem – Dek Fadh
Komjen Ahmad Dofiri Resmi Sebagai Wakapolri yang baru..!!! Usai dilantik Kapolri
Kapolri Jendral Listyo Sigit Prabowo :  262 Juta Jiwa Diselamatkan, Rp 31,8 T Bukti Narkoba Terungkap

Berita Terkait

Rabu, 23 April 2025 - 04:03 WIB

Kunjungan Kerja Komandan Satuan Brimob Polda Aceh di Mako Kompi 4 Batalyon C Pelopor

Kamis, 17 April 2025 - 10:46 WIB

Eratkan Silaturahmi Babinsa Koramil 09/Putri Betung Laksanakan Komsos Bersama warga binaan

Selasa, 15 April 2025 - 09:50 WIB

Babinsa Koramil 10/Pantan Cuaca Melaksanakan Pendampingan Petani Cabai Di Desa Kenyaran

Minggu, 6 April 2025 - 12:07 WIB

Menghadiri Acara Saman Roa Lo Roa Ingi Sebagai Sarana Komsos Babinsa

Kamis, 20 Maret 2025 - 13:01 WIB

Wujudkan wilayah yang sehat Babinsa Komsos dengan Bidan Desa di Balai Adat

Sabtu, 15 Februari 2025 - 01:36 WIB

Personel Polres Gayo Lues Salurkan Zakat profesi untuk Bantuan Bedah Rumah kepada Warga Kurang Mampu

Sabtu, 25 Januari 2025 - 12:37 WIB

Wujudkan Kepedulian Terhadap Warga Babinsa Koramil 09/ Putri Betung,Bantu pembuatan gula aren

Rabu, 4 Desember 2024 - 22:45 WIB

Aliran Sungai Tripe Tercemar Limbah PT. Getah PNI, Warga di Bantaran Sungai Gatal-gatal

Berita Terbaru

BATU BARA

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 Apr 2025 - 13:50 WIB