BNNK Karo Gelar Sosialisasi di Jambur Peceren Kecamatan Berastagi

INDONESIA24

- Redaksi

Kamis, 8 Juni 2023 - 14:06 WIB

40752 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KARO,Indonesia24.co|Badan Nasional Narkotika (BNN) Kabupaten Karo melalui Sub Rehab BNN Kabupaten Karo gelar sosialisasi terkait penjangkauan Intervensi Berbasis Masyarakat (IBM),Kamis (08/06/2023) di Jambur Desa Sempajaya (Peceren) Kecamatan Berastagi Kabupaten Karo Sumatera Utara.

Kepala BNN Kabupaten Karo,Drs Adlin Mukthar Tambunan melalui Kepala Sub Rehabilitasi BNNK Karo,dr Rosie Erythina Pinem mengatakan kalau kehadiran mereka adalah melakukan pejangkauan terkait masalah penyalahgunaan narkoba.

Penanggung jawab program IBM ini menjelaskan kalau kita yang hadir ini sebagai penyambung lidah dan berita terkait penanganan mereka mereka penyalahgunaan narkoba makin meluas,dan kita berharap banyak yang berniat untuk keluar dari Zona dia.”Ujarnya.

Baca Juga :  Bhabinkamtibmas Polres Tanah Karo Sosialisasikan Pencegahan Kebakaran Hutan dan Lahan.

Kita juga sudah mempunyai Agen Pemulihan (AP) disini dan kita akan bersama sama saling bahu membahu untuk bisa bermanfaat dan narkoba nanti tidak ada lagi disini dan benar disini.”pungkasnya.

Salah satu Agen Pemulihan (AP) Andreo Panca Gurukinayan mengatakan kalau sosialisasi dan menyampaikan terkait ini tidak harus petugas BNN kita juga bisa asal kita sudah mengerti cara penyampiannya dan apa yang harus kita sampaikan.”Ungkapnya.

Baca Juga :  Natal Umum GBKP Berastagi Kota..!!! Gelar Pawai Karnaval dan Sayembara Paduan Suara

Pantauan Indonesi24.co pada acara sosialisasi ini sangat didukung penuh oleh Kepala Desa Sempajaya,Milala Purba,ada pun yang hadir dari Pihak BNN Kabupaten Karo,Kepala Sub Rehabilitasi BNN Kabupaten Karo dr Rosie Erythina Pinem,Perawat BNNK Kabupaten Karo Yustrini Girsang,Sri Demina,Rismenti Br Sinuhaji,Agen Pemulihan (AP) Sempajaya para peserta dari Mahasiswa/Mahasisiwi Quality Medan,Tokoh Masyarakat Sempajaya,Warga dan juga Ketua Yayasan Anak Bangsa Sumatera Utara merangkap sebagai Ketua AP IBM Kelurahan Gundaling I Kecamatan Berastagi,Erianto Perangin Angin.

RANIE.S
(KaBiro Tanah Karo)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Karutan Kabanjahe Ikuti Kegiatan Penandatanganan Fakta Integritas, Pengambilan Sumpah Jabatan, dan Arahan Perdana Kepala Kanwil Ditjenpas Sumut
Kebakaran…!!!1 Warung dan 1 Rumah Semi Permanen Terbakar di Desa Gongsol Kecamatan Merdeka
BRI Cabang Kabanjahe Kunjungan Silaturahmi Ke Mako Yonif 125 / Simbisa Kabanjahe
Lembaga Perlindungan Anak Kabupaten Karo Minta Pelaku Mucikari dan Predator Anak Hukum Seberat-Beratnya, Jaringan Perdagangan Anak di Karo Harus di Ungkap
Komnas PA Karo Mengutuk Keras Kasus Perdagangan Anak Di Karo
Meringankan Beban Ekonomi Keluarga WBP dan Masyarakat Kurang Mampu,Rutan Kabanjahe Bagikan 500 Paket Bansos
Gawat…!!! 2 Anak Umur 13 Tahun di Karo Menjadi Korban Perdagangan Manusia,4 Orang Jadi Tersangka
 Di Duga Ada Pemangkasan Dana Pembangunan Tahap 1 di Pembangunan RSUD Karo Yang Baru

Berita Terkait

Senin, 20 Januari 2025 - 11:18 WIB

Kebakaran…!!!1 Warung dan 1 Rumah Semi Permanen Terbakar di Desa Gongsol Kecamatan Merdeka

Minggu, 19 Januari 2025 - 22:27 WIB

BRI Cabang Kabanjahe Kunjungan Silaturahmi Ke Mako Yonif 125 / Simbisa Kabanjahe

Sabtu, 18 Januari 2025 - 16:47 WIB

Lembaga Perlindungan Anak Kabupaten Karo Minta Pelaku Mucikari dan Predator Anak Hukum Seberat-Beratnya, Jaringan Perdagangan Anak di Karo Harus di Ungkap

Sabtu, 18 Januari 2025 - 12:08 WIB

Komnas PA Karo Mengutuk Keras Kasus Perdagangan Anak Di Karo

Sabtu, 18 Januari 2025 - 04:30 WIB

Meringankan Beban Ekonomi Keluarga WBP dan Masyarakat Kurang Mampu,Rutan Kabanjahe Bagikan 500 Paket Bansos

Jumat, 17 Januari 2025 - 20:00 WIB

Gawat…!!! 2 Anak Umur 13 Tahun di Karo Menjadi Korban Perdagangan Manusia,4 Orang Jadi Tersangka

Jumat, 17 Januari 2025 - 16:50 WIB

 Di Duga Ada Pemangkasan Dana Pembangunan Tahap 1 di Pembangunan RSUD Karo Yang Baru

Kamis, 16 Januari 2025 - 22:05 WIB

Diduga penipu Suami Istri Asal Tanjung Balai Ini Resmi Dilaporkan ke Polrestabes Medan

Berita Terbaru

PAKPAK BHARAT

Pemkab Pakpak Bharat Gelar FKP RKPD Tahun 2026

Selasa, 21 Jan 2025 - 21:13 WIB