Kepolisian Resort Pakpak Bharat Mengikuti Kegiatan Penanaman Jagung Serentak 1 Juta Hektar

Raja Kencana Solin

- Redaksi

Selasa, 21 Januari 2025 - 20:24 WIB

40176 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Salak,Indonesia24.com – Kepolisian Resort Pakpak Bharat hari ini mengikuti kegiatan penanaman jagung serentak satu juta hektare se Indonesia yang diselenggarakan oleh Kepolisian RI bekerja sama dengan Kementerian Pertanian RI. Program penanaman satu jagung ini dilaksanakan guna mendukubg program swasembada pangan tahun 2025 yang dicanangkan oleh Presiden RI, Prabowo Subianto.

 

Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo bersama Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman melaksanakan kegiatan ini di Kabupaten Subang, Jawa Barat, diikuti oleh seluruh jajaran Kepolisian Daerah se Indonesia. Kapolres Pakpak Bharat, AKBP Oloan Siahaan, SIK, MH melaksanakan penanaman jagung ini bersama segenap Forum Koordinasi Pimpinan Daerah Pakpak Bharat di areal lahan tumpang sari karet dan jagung milik masyarakat di desa Buluh Tellang, kecamatan Tinada.

 

Kepada seluruh jajarannya, Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo mengucapkan terima kasih dan selamat bekerja kepada seluruh jajarannya. Dia berharap program menanam jagung serentak ini betul-betul bisa dioptimalkan.

 

Menteri Pertanian RI, Andi Amran Sulaiman menyampaikan apresiasi kepada Polri atas agenda ini.

 

Ini sesuai dengan arahan Presiden Prabowo Subianto yang memerintahkan agar Indonesia bisa mencapai swasembada pangan dalam waktu sesegera mungkin, khususnya padi dan jagung. Kami ucapkan terima kasih kepada Bapak Kapolri dan jajarannya di seluruh Indonesia dimana target tahun ini adalah 1 juta hektare, ucap Amran Sulaiman dalam sambutannya.

Baca Juga :  Azhari Penjabat Walikota Subulussalam Lakukan Sidak, Ketersedian Sembako di Pajak Harian 

 

Sementara Plt. Asisten Pemerintahan Setda Pakpak Bharat, Robincen Habeahan, SIP menyampaikan terimakasih bagai jajaran Polres Pakpak Bharat atas bantuan dan upaya yang mereka lakukan dalam mendukung swasembada pangan khususnya di Kabupaten Pakpak Bharat.

 

Terutama dalam memilih areal lahan ini, tumpang dari tanaman karet dengan jagung kami rasa kita mendapatkan keuntungan ganda, karet bisa terurus dan jagung bisa tumbuh subur. Di sini juga ada embung yang sanggup menyediakan suplay air yang memadai untuk kebutuhan pertanian di sini, ucap Robincen Habeahan.//RS

Berita Terkait

Bupati Pimpin Sertijab BKPSDM Kabupaten Pakpak Bharat
Bupati Pakpak Bharat Serahkan LKPD Tahun 2024 Kepada BPK RI Perwakilan Sumut
Wabup Bersama Kapolres Pakpak Bharat Kunjungi Pos PAM dan Pos Pelayanan Operasi Ketupat Toba 2025
Pisah Sambut Kapolres Pakpak Bharat AKBP Oloan Sahaan,SIK,MH kepada AKBP Pebriandi Haloho,SH,SIK,M.SI.
Sekda Pakpak Bharat Hadiri Panen Raya Jagung Tahap I Gugus Tugas POLRI Swasembada Pangan Nasional
Dinas Pendidikan Pakpak Bharat Laksanakan Rakor,Arkar Markas, dan SP Datadid 2025
Bupati Buka FKP Penyusunan Ranwal RPJMD Kabupaten Pakpak Bharat 2025 – 2029
Wabup Lepas Tim Safari Ramadhan MUI Kabupaten Pakpak Bharat
Tag :

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 13:50 WIB

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 April 2025 - 00:55 WIB

LPAI Batubara Dikukuhkan..!!! Dihadiri Ketua Umum Kak Seto

Sabtu, 19 April 2025 - 08:15 WIB

Peringati Hari Paskah Wafat Isa Al-Masih, Polsek Labuhan Ruku Berikan Pengamanan di Gereja GKPI Maranatha

Minggu, 13 April 2025 - 21:53 WIB

Pengamanan Ibadah Umat kristiani Gereja HKBP dan GKPI di Wilkum Polsek Labuhan Ruku Aman dan Damai 

Minggu, 6 April 2025 - 00:14 WIB

Orang Tua Korban Penganiayaan Ahmad Rafli, Minta Polsek Labuhan Ruku Tegakkan Keadilan 

Selasa, 1 April 2025 - 17:42 WIB

Brigadir Hanrisal Silaen Hasil Olah TKP Mayat Ditemukan, Efendi Gangguan Mental di Pulangkan ke Rumah Duka

Senin, 31 Maret 2025 - 02:56 WIB

Kapolsek Labuhan Ruku, Utamakan Restorative Justice Secara Kekeluargaan 

Jumat, 28 Maret 2025 - 17:13 WIB

Sambut IdulFitri, Ketua Bravo 5 Viktor Oktovianus Saragih Berikan Bingkisan dan THR Kepada 200 Media 

Berita Terbaru

BATU BARA

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 Apr 2025 - 13:50 WIB