Peringati Hari Bela Negara..!!!BRI Kabanjahe Gelorakan Semangat Kebangsaan Untuk Indonesia Maju

ERIANTO PERANGIN ANGIN

- Redaksi

Kamis, 26 Desember 2024 - 21:33 WIB

40294 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

KABANJAHE KARO,Indonesia24.co|Dalam rangka memperingati Hari Bela Negara ke-76 tahun 2024, BRI Branch Office (BO) Kabanjahe menggelar upacara yang berlangsung khidmat dengan tema ‘Gelorakan Bela Negara untuk Indonesia Maju’.

Upacara dimulai pukul 07.00 WIB dengan Inspektur Upacara Pimpinan Cabang Marsudi diikuti oleh seluruh pekerja BRI BO Kabanjahe.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam amanatnya, Bagus membacakan pesan Presiden Republik Indonesia yang menekankan pentingnya semangat bela negara serta mengingatkan, peringatan ini bertujuan untuk mengenang perjuangan para pahlawan bangsa, khususnya dalam mempertahankan kedaulatan negara saat Agresi Militer Belanda II pada 19 Desember 1948.

“Melalui perjuangan tersebut, para pahlawan berhasil merebut kembali Kota Yogyakarta, simbol pemerintahan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI),” kata Marsudi.

Baca Juga :  Pelantikan PEMA PMS Dihadiri PPM LVRI Karo

Dirinya juga menyampaikan bahwa pentingnya menggelorakan semangat bela negara sebagai bentuk kontribusi nyata dalam berbagai aspek kehidupan.

Dengan mengandung pesan agar setiap warga negara terus mengobarkan semangat bela negara dengan berkontribusi nyata di berbagai aspek kehidupan seperti ideologi, politik, ekonomi, sosial budaya, pendidikan, teknologi, pertahanan, dan keamanan, ujar Marsudi lagi

“Bela negara adalah kewajiban kita semua. Pertahanan yang kuat adalah jaminan untuk melindungi seluruh kekayaan bangsa dan masa depan Indonesia,” jelasnya.

Selain itu, peringatan ini diharapkan dapat memupuk rasa cinta tanah air dan semangat kebangsaan dalam mewujudkan cita-cita Indonesia Maju.

“Hari Bela Negara ke-76 tahun 2024, mengingatkan kita bahwa setiap individu memiliki peran penting dalam kehidupan berbangsa dan bernegara.
Kontribusi nyata harus tercermin pada aspek ideologi, politik, ekonomi, sosial budaya, pendidikan, teknologi, pertahanan, dan keamanan,” ungkapnya.

Baca Juga :  Karang Taruna Berastagi Berduka..!!! Ibunda Tercinta Ketua Karang Taruna Rumah Berastagi Tutup Usia

Lebih lanjut, Ia menekankan lima nilai dasar bela negara, yakni cinta tanah air, kesadaran berbangsa dan bernegara, keyakinan pada Pancasila, rela berkorban, dan kemampuan awal bela negara.

Menurutnya, kelima nilai tersebut, menurutnya, menjadi landasan untuk membentuk mental dan fisik yang tangguh di tengah tantangan lingkungan strategis dan geopolitik saat ini.

Dia juga mengingatkan bahwa tugas bela negara tidak hanya menjadi tanggung jawab Kementerian Pertahanan, TNI, dan Polri, tetapi merupakan kewajiban seluruh komponen bangsa.

Dengan semangat bela negara, Rizqi yakin bangsa Indonesia mampu menghadapi berbagai rintangan untuk mencapai CITA-CITA bersama, tutur pasti.

Reporter :RATU

Berita Terkait

Sedih..!!! Bekerja di Bogor,Tarigan Pulang Sudah Menjadi Mayat,Dugaan Kuat Dianiaya
Lembaga Perlindungan Anak Kabupaten Karo Apresiasi Bupati Karo Ciptakan Karo Beriman Mengajak Pemuka Agama dan Ormas Islam
Bupati Karo Ajak Pemuka Agama dan Ormas Islam Bersinergi Pemberantasan Narkoba,Perjudian dan Prostitusi
Yok…!!! Ikuti dan Daftarkan Turnamen Catur Hakim Torong Cup 2025 Antar SD Se Kabupaten Karo
Audensi Perwakilan Kemenduk Bangga di terima Asisten Administrasi Umum dan Kadis P3AP2KB Kabupaten Karo,Bahas Program Bangga Kencana dan 5 Poin Quick
Selamat…!!!2 Kepala Dusun Desa Guru Singa Kecamatan Berastagi Resmi Di Lantik
Terimakasih Pak Bupati Karo..!!! Semua Aspirasi Kami,Terus Di Realisasikan Guna Kepentingan Masyarakat
Kabar Gembira…!!! Tindaklanjuti Banjir di Jalan Kabanjahe –Tigapanah, PUTR Karo Akan Bangun Drainase Baru Tahun Ini

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 13:50 WIB

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 April 2025 - 00:55 WIB

LPAI Batubara Dikukuhkan..!!! Dihadiri Ketua Umum Kak Seto

Sabtu, 19 April 2025 - 08:15 WIB

Peringati Hari Paskah Wafat Isa Al-Masih, Polsek Labuhan Ruku Berikan Pengamanan di Gereja GKPI Maranatha

Minggu, 13 April 2025 - 21:53 WIB

Pengamanan Ibadah Umat kristiani Gereja HKBP dan GKPI di Wilkum Polsek Labuhan Ruku Aman dan Damai 

Minggu, 6 April 2025 - 00:14 WIB

Orang Tua Korban Penganiayaan Ahmad Rafli, Minta Polsek Labuhan Ruku Tegakkan Keadilan 

Selasa, 1 April 2025 - 17:42 WIB

Brigadir Hanrisal Silaen Hasil Olah TKP Mayat Ditemukan, Efendi Gangguan Mental di Pulangkan ke Rumah Duka

Senin, 31 Maret 2025 - 02:56 WIB

Kapolsek Labuhan Ruku, Utamakan Restorative Justice Secara Kekeluargaan 

Jumat, 28 Maret 2025 - 17:13 WIB

Sambut IdulFitri, Ketua Bravo 5 Viktor Oktovianus Saragih Berikan Bingkisan dan THR Kepada 200 Media 

Berita Terbaru

BATU BARA

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 Apr 2025 - 13:50 WIB