Guru Beserta Murid SMK HKBP Sidikalang Study Banding Ke Grace Lutheran College Brisbane Aust

SINAR HARAPENTA GINTING

- Redaksi

Senin, 11 November 2024 - 13:20 WIB

40238 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sidikalang – Indonesia-24.com

 

Dua guru dan tiga murid SMK HKBP, Sidikalang, Kabupaten Dairi baru baru ini dikirim melakukan study banding ke negara Kangguru, tepatnya sekolah Grace Lutheran College Bribane Australia

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Kepala Sekolah SMK HKBP Sidikalang Drs. Junjungan Aritonang dan O Sinambela, S.pd ( guru ) beserta 3 muridnya, Gisella G.Bintang kelas XII AKL, Melati Simanjuntak Kelas XI MPLB dan Bonar Andreas Hutagaol Kelas XI TKJ melakukan studi banding ke negara Australia selama seminggu.

 

Selama satu minggu di GLC Brisbane Australia siswa HKBP diajak masuk ke kelas berbaur dengan siswa yang disana. Sementara guru melakukan pertemuan dengan orang orang petinggi sekolah disana “diajak kerja sama bagaimana memanajemen sekolah secara baik.

 

Kepala sekolah SMK HKBP Sidikalang Drs. Jungjungan Aritonang dan O. Sinambela kepada Wartawan, Senin (11/11) di ruang kerja menjelaskan study banding ke negara Australia merupakan bentuk kerjasama kedua belah pihak telah dikakukan selama ini.

Baca Juga :  Dekat Lokasi Sekolah Dan Rumah Ibadah Jalan Dusun Dua Desa Dolok Tolong Bagai Kolam

 

“ Selama ini kerja sama antar GLC Brisbane Australia dan SMK HKBP Sidikalang, sudah sering dilakukan kunjungan timbal balik guru dan murid antar dua sekolah sering dilakukan setiap tahunnya. Dan pada tahun 2023 lalu guru dan murid GLC Brisbane Australia ke SMK HKBP, Sidikalang” ujarnya.

 

Sementara untuk biaya tiket pesawat perjalanan maupun biaya penginapan maupun makan selama mereka berada di Australia disebutkan Kepala Sekolah SMK HKBP Sidikalang ditanggung oleh sekolah GLC Barisan Lutheran.

 

Murid kurang Berkecukupan Bisa Ke Australia Study Banding

 

Ketika ditanyakan kriteria bagaimana murid bisa ikut serta study banding ke negara Australia? Drs. Junjungan Aritonang yang telah sering bolak balik ke negara Australia maupun negara Jerman menjawab murid yang kurang berkecukupan ekonomi bisa asal pintar, mampu berbahasa inggeris dengan baik dan bekomunikasi secara baik mereka bisa study banding ke luar negeri khususnya negara Australia dan mungkin Jerman, ujarnya.

Baca Juga :  Dedy Manihar Matondang Bakal Calon Bupati Dairi Ambil Formulir Ke 5 Partai Politik

 

Selain itu Kepala sekolah SMK HKBP Sidikalang ini menjelaskan muridnya terpilih study banding ke luar negeri bukan hanya khusus beragama Kristen saja namun yang non Kristen.

 

Sesuai nama sekolah yang berbasis agama disebutkan Junjungan Aritonang, SMK HKBP merupakan sekolah umum dan ada juga murid non Kristiani belajar menuntut ilmu di sekolahnya

 

“ semua murid dari agama apapun berkesempatan ikut berangkat ke negara Australia untuk study banding namun mesti memenuhi kriteria yang telah ditetapkan khususnya bisa berkomunikasi dengan bahasa Inggeris secara baik” tegasnya (Ginting)

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Berita Terkait

Hendak Dikonfirmasi, Kepala Sekolah SMAN Silalahi Gak Muncul Wakil Kepala Sekolah Bertindak Arogan
Pihak Kejaksaan Negeri Dairi Bidang Perdata Tata Usaha Negara Lakukan MOU Dengan 10 Desa
Orang Orangan Dibuat Menjadi Peringatan Agar Pengguna Jalan Tidak Celaka Di Sitinjo
25 Siswa/i SMA I Parbuluan Dairi Masuk Perguruan Tinggi Negeri Melalui Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi
Gedung Pemuda Dairi Dibiarkan Menyemak Dan Dibiarkan Tak Terawat
Kasus Dugaan Penghinaan Media Berlanjut 4 Saksi Pelapor Telah Diambil Keterangan Di Polres Dairi
Demi Mencerdaskan Anak Sekolah, Kepala Desa Bangun Buat Kegiatan Pendidikan Tambahan Di Desanya
Akibat Truk Terbalik Terjadi Antrian Panjang DI jalan Seputaran Letter S Sitinjo, Kabupaten Dairi

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 13:50 WIB

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 April 2025 - 00:55 WIB

LPAI Batubara Dikukuhkan..!!! Dihadiri Ketua Umum Kak Seto

Sabtu, 19 April 2025 - 08:15 WIB

Peringati Hari Paskah Wafat Isa Al-Masih, Polsek Labuhan Ruku Berikan Pengamanan di Gereja GKPI Maranatha

Minggu, 13 April 2025 - 21:53 WIB

Pengamanan Ibadah Umat kristiani Gereja HKBP dan GKPI di Wilkum Polsek Labuhan Ruku Aman dan Damai 

Minggu, 6 April 2025 - 00:14 WIB

Orang Tua Korban Penganiayaan Ahmad Rafli, Minta Polsek Labuhan Ruku Tegakkan Keadilan 

Selasa, 1 April 2025 - 17:42 WIB

Brigadir Hanrisal Silaen Hasil Olah TKP Mayat Ditemukan, Efendi Gangguan Mental di Pulangkan ke Rumah Duka

Senin, 31 Maret 2025 - 02:56 WIB

Kapolsek Labuhan Ruku, Utamakan Restorative Justice Secara Kekeluargaan 

Jumat, 28 Maret 2025 - 17:13 WIB

Sambut IdulFitri, Ketua Bravo 5 Viktor Oktovianus Saragih Berikan Bingkisan dan THR Kepada 200 Media 

Berita Terbaru

BATU BARA

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 Apr 2025 - 13:50 WIB