Buka Turnamen Sepakbola U-12 Piala Zahir – Aslam, Aslam Berharap Dengan Latihan Tekun Kelak Harumkan Batu Bara

INDONESIA24

- Redaksi

Minggu, 3 November 2024 - 21:57 WIB

4084 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Batu Bara – Kepedulian Aslam Rayuda, SE, MM terhadap generasi penerus bangsa terus diwujudkannya dengan mendukung kegiatan-kegiatan termasuk kegiatan olahraga yang diikuti generasi muda.

Sebagai wujud dukungan terhadap olahraga yang digeluti generasi muda, Aslam Rayuda membuka turnamen sepakbola U-12 di Desa Bagan Baru, Kecamatan Nibung Hangus, Minggu (3/11/24).

“Selamat kepada semua adik-adik yang ikut berpartisipasi. Saya berpesan bahwa sportivitas adalah kunci utama. Teruslah rajin belajar dan berolahraga. Kalian adalah generasi penerus yang penuh semangat. Semoga kalian bisa menunjukkan kemampuan terbaik di lapangan dan kelak dapat mengharumkan Kabupaten Batu Bara,” ucapnya menyemangati.

Kepada wartawan, Aslam mengatakan pembinaan atlit olahraga sangat baik saat usia belia.

Baca Juga :  Zahir : Kita Bukan Hanya Janji, Pembangunan Tertunda Akan Dilanjutkan

Aslam mengatakan, pembinaan olahraga merupakan salahsatu program prioritas Zahir – Aslam Rayuda bila memenangkan Pilkada Batu Bara pada 27 November 2024 mendatang.

Sebagai informasi, turnamen memperebutkan Piala Zahir – Aslam ini diikuti 15 tim sepakbola U-12 dari Kabupaten Batu Bara. (Rahmat Hidayat)

Berita Terkait

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU
Ketua Umum DPP LPAI Prof DR Seto Mulyadi, M. Si, S. Psi, Hadirin Pelantikan DPD LPAI Batu Bara
LPAI Batubara Dikukuhkan..!!! Dihadiri Ketua Umum Kak Seto
Peringati Hari Paskah Wafat Isa Al-Masih, Polsek Labuhan Ruku Berikan Pengamanan di Gereja GKPI Maranatha
Pengamanan Ibadah Umat kristiani Gereja HKBP dan GKPI di Wilkum Polsek Labuhan Ruku Aman dan Damai 
Orang Tua Korban Penganiayaan Ahmad Rafli, Minta Polsek Labuhan Ruku Tegakkan Keadilan 
Brigadir Hanrisal Silaen Hasil Olah TKP Mayat Ditemukan, Efendi Gangguan Mental di Pulangkan ke Rumah Duka
Kapolsek Labuhan Ruku, Utamakan Restorative Justice Secara Kekeluargaan 

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 13:50 WIB

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 April 2025 - 00:55 WIB

LPAI Batubara Dikukuhkan..!!! Dihadiri Ketua Umum Kak Seto

Sabtu, 19 April 2025 - 08:15 WIB

Peringati Hari Paskah Wafat Isa Al-Masih, Polsek Labuhan Ruku Berikan Pengamanan di Gereja GKPI Maranatha

Minggu, 13 April 2025 - 21:53 WIB

Pengamanan Ibadah Umat kristiani Gereja HKBP dan GKPI di Wilkum Polsek Labuhan Ruku Aman dan Damai 

Minggu, 6 April 2025 - 00:14 WIB

Orang Tua Korban Penganiayaan Ahmad Rafli, Minta Polsek Labuhan Ruku Tegakkan Keadilan 

Selasa, 1 April 2025 - 17:42 WIB

Brigadir Hanrisal Silaen Hasil Olah TKP Mayat Ditemukan, Efendi Gangguan Mental di Pulangkan ke Rumah Duka

Senin, 31 Maret 2025 - 02:56 WIB

Kapolsek Labuhan Ruku, Utamakan Restorative Justice Secara Kekeluargaan 

Jumat, 28 Maret 2025 - 17:13 WIB

Sambut IdulFitri, Ketua Bravo 5 Viktor Oktovianus Saragih Berikan Bingkisan dan THR Kepada 200 Media 

Berita Terbaru

BATU BARA

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 Apr 2025 - 13:50 WIB