Menjaga Konsistensi..!! Warga Binaan Rutan Kabanjahe Rutin di Test Urine

ERIANTO PERANGIN ANGIN

- Redaksi

Kamis, 31 Oktober 2024 - 13:56 WIB

40298 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

KABANJAHE KARO,Indonesia24.co|Dalam memastikan lingkungan Rutan Kabanjahe bebas dari narkoba dan menjamin program pembinaan berjalan sesuai dengan standar, pihak Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kabanjahe secara konsisten melakukan tes urine bagi warga binaan, Kamis (31/10/2024) pukul 10.30 WIB.

Kegiatan ini merupakan bentuk keseriusan pihak rutan dalam mendukung program pemerintah dalam memerangi penyalahgunaan narkoba di dalam lembaga pemasyarakatan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tes urine dilakukan secara berkala oleh petugas kesehatan Rutan Kabanjahe dengan pengawasan ketat dari pihak Staf Pengamanan.

Kepala Rutan Kabanjahe, Chandra Syahputra Tarigan, S.H M.H. didampingi Kepala Kesatuan Pengamanan Rutan (Ka.KPR) Boni. H. Manullang, S.Tr.Pas menjelaskan bahwa tes urine rutin ini adalah upaya yang tak hanya sebatas program, namun sebagai bentuk komitmen untuk menjaga lingkungan rutan yang bersih dari segala bentuk penyalahgunaan narkotika.

Baca Juga :  Prof Basuki Ahli Sifat Termal Materi USU : BBM Sangat Mudah Terbakar

“Melalui kegiatan ini, kami ingin memastikan bahwa para warga binaan yang sedang menjalani masa pembinaan bisa terhindar dari pengaruh buruk narkoba.

Hal ini sangat penting agar proses rehabilitasi dan pembinaan mereka berjalan efektif,” ujar Kepala Rutan Kabanjahe.

Beliau juga menegaskan bahwa tes urine ini adalah salah satu langkah pencegahan yang efektif dan diharapkan dapat memberikan efek jera kepada siapa saja yang mencoba menyalahgunakan narkoba di dalam rutan.

Baca Juga :  Hadiri Undangan Khitan Sunat Rasul Putra Sri Wahyuni..!!KaBiro Indonesia24.co Karo ucapkan Selamat

Hasil dari tes urine ini akan digunakan untuk menilai kondisi warga binaan dan sebagai bahan evaluasi untuk menentukan program pembinaan yang tepat bagi mereka.

Pihak Rutan Kabanjahe menyampaikan bahwa respons dari para warga binaan terhadap program tes urine ini cukup positif.

Kebijakan ini dipandang sebagai bentuk kepedulian dari pihak rutan untuk memberikan lingkungan yang lebih sehat dan aman.

Salah satu warga binaan, Azis mengungkapkan rasa terima kasih kepada petugas rutan.

Ia merasa bahwa tes urine rutin membantu mengingatkan pentingnya meninggalkan kebiasaan buruk dan mulai fokus pada pembinaan diri.

Reporter : RANIWATI SITUKKIR

Berita Terkait

Sedih..!!! Bekerja di Bogor,Tarigan Pulang Sudah Menjadi Mayat,Dugaan Kuat Dianiaya
Lembaga Perlindungan Anak Kabupaten Karo Apresiasi Bupati Karo Ciptakan Karo Beriman Mengajak Pemuka Agama dan Ormas Islam
Bupati Karo Ajak Pemuka Agama dan Ormas Islam Bersinergi Pemberantasan Narkoba,Perjudian dan Prostitusi
Yok…!!! Ikuti dan Daftarkan Turnamen Catur Hakim Torong Cup 2025 Antar SD Se Kabupaten Karo
Audensi Perwakilan Kemenduk Bangga di terima Asisten Administrasi Umum dan Kadis P3AP2KB Kabupaten Karo,Bahas Program Bangga Kencana dan 5 Poin Quick
Selamat…!!!2 Kepala Dusun Desa Guru Singa Kecamatan Berastagi Resmi Di Lantik
Terimakasih Pak Bupati Karo..!!! Semua Aspirasi Kami,Terus Di Realisasikan Guna Kepentingan Masyarakat
Kabar Gembira…!!! Tindaklanjuti Banjir di Jalan Kabanjahe –Tigapanah, PUTR Karo Akan Bangun Drainase Baru Tahun Ini

Berita Terkait

Rabu, 23 April 2025 - 04:03 WIB

Kunjungan Kerja Komandan Satuan Brimob Polda Aceh di Mako Kompi 4 Batalyon C Pelopor

Kamis, 17 April 2025 - 10:46 WIB

Eratkan Silaturahmi Babinsa Koramil 09/Putri Betung Laksanakan Komsos Bersama warga binaan

Selasa, 15 April 2025 - 09:50 WIB

Babinsa Koramil 10/Pantan Cuaca Melaksanakan Pendampingan Petani Cabai Di Desa Kenyaran

Minggu, 6 April 2025 - 12:07 WIB

Menghadiri Acara Saman Roa Lo Roa Ingi Sebagai Sarana Komsos Babinsa

Kamis, 20 Maret 2025 - 13:01 WIB

Wujudkan wilayah yang sehat Babinsa Komsos dengan Bidan Desa di Balai Adat

Sabtu, 15 Februari 2025 - 01:36 WIB

Personel Polres Gayo Lues Salurkan Zakat profesi untuk Bantuan Bedah Rumah kepada Warga Kurang Mampu

Sabtu, 25 Januari 2025 - 12:37 WIB

Wujudkan Kepedulian Terhadap Warga Babinsa Koramil 09/ Putri Betung,Bantu pembuatan gula aren

Rabu, 4 Desember 2024 - 22:45 WIB

Aliran Sungai Tripe Tercemar Limbah PT. Getah PNI, Warga di Bantaran Sungai Gatal-gatal

Berita Terbaru

BATU BARA

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 Apr 2025 - 13:50 WIB