Peduli Olahraga,TOSS!! Gelar Turnamen Old Crack di Stadion Samura

ERIANTO PERANGIN ANGIN

- Redaksi

Selasa, 15 Oktober 2024 - 08:09 WIB

40513 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

KABANJAHE Indonesia24.co|Meski telah berusia uzur, bukan menjadi penghalang bagi mereka para pecinta Sepak Bola di Tanah Karo. Untuk memeriahkan ajang silaturahmi, setidaknya hal itulah yang memotivasi mereka para pemain yang rata-rata bermain di era tahun 90-an dengan melibatkan diri dalam turnamen Old Crack yang dibuka langsung Calon Bupati Karo Nomor urut 03, Tino Mimana Sinuraya di Stadion Bola Samura, Minggu (13/10/2024).

Menurut Karya Jaya Ginting, rasa rindunya dalam bermain sepak bola dapat terbayarkan dalam mengikuti turnamen Old Crack. Baginya, usia bukan penghalang untuk menggemari olahraga sepak bola, katanya, ditengah sesi tanya jawab dengan Calon Bupati Karo Nomor urut 03, Tino Mimana Sinuraya. Ia juga menyampaikan harapannya kepada Calon Bupati untuk perluasan pembangunan sarana-prasarana termasuk lapangan yang mumpuni.

Dijelaskan, sebanyak apapun SSB didirikan tidak akan mungkin memenuhi standar apabila sarana dan prasarana itu tidak terpenuhi.

“Kami berdoa, apa yang bapak citakan kali ini, semoga didengar masyarakat karo, sehingga nantinya, apa yang kita harapkan untuk perkembangan sepak bola tanah karo dapat diwujudkan di era pak Tino dan Pak Onasis nantinya,” kata Karya Ginting yang saat ini juga bagian dari management Guntor FC, Berastagi.

Menambahkan hal itu, Hermansyah, pendiri old crack Kabanjahe dan Gather FC Berastagi menjelaskan kendala olahraga sepak bola selama ini, khususnya di tanah Karo adalah Lapangan.

“Sepak Bola maju apabila fasilitas ada,  kalau fasilitas tidak ada sehebat apapun pemain itu jawabnya percuma,” jelas Herman yang menaruh harapan kepada Tino Mimana dalam mengurusi sarana prasarana sepak bola Tanah Karo kedepannya.

Baca Juga :  Gelar Refleksi Akhir Tahun 2024..!!!Polres Tanah Karo Sampaikan Suksesnya Operasi, Kinerja Unggul dan Prestasi

Menanggapi penyampaian peserta Old Crack sepak bola Tanah Karo, Tino Mimana Sinuraya, menanggapi dalam hitungan belasan tahun Stadion Samura tidak ada perkembangan lebih.

Ia berjanji akan membenahinya layaknya standar Nasional dan berupaya menggairahkan dan mengharumkan Karo dari bidang olahraga

“Fasilitas lainnya juga harus juga kita perhatikan, seperti toilet misanya. Saya lahir dan bersekolah di Kabanjahe, dulunya sering berolah raga disini.

Dalam kurun hitungan belasan tahun, ya..beginilah samura. Selamat bertanding, selamat berolahraga, jaga sportifitas, sehat selalu dan jangan lupa bahagia,” tandas Tino.

Tino yang didampingi Ketua Pemenangan “TOSS” Ferianta Purba  dan Ketua DPC Partai Gelora Jesaya Ginting, mengatakan pentingnya olahraga dan seharusnya ada prioritas.”Tutupnya

Reporter :RATU

Berita Terkait

Sedih..!!! Bekerja di Bogor,Tarigan Pulang Sudah Menjadi Mayat,Dugaan Kuat Dianiaya
Lembaga Perlindungan Anak Kabupaten Karo Apresiasi Bupati Karo Ciptakan Karo Beriman Mengajak Pemuka Agama dan Ormas Islam
Bupati Karo Ajak Pemuka Agama dan Ormas Islam Bersinergi Pemberantasan Narkoba,Perjudian dan Prostitusi
Yok…!!! Ikuti dan Daftarkan Turnamen Catur Hakim Torong Cup 2025 Antar SD Se Kabupaten Karo
Audensi Perwakilan Kemenduk Bangga di terima Asisten Administrasi Umum dan Kadis P3AP2KB Kabupaten Karo,Bahas Program Bangga Kencana dan 5 Poin Quick
Selamat…!!!2 Kepala Dusun Desa Guru Singa Kecamatan Berastagi Resmi Di Lantik
Terimakasih Pak Bupati Karo..!!! Semua Aspirasi Kami,Terus Di Realisasikan Guna Kepentingan Masyarakat
Kabar Gembira…!!! Tindaklanjuti Banjir di Jalan Kabanjahe –Tigapanah, PUTR Karo Akan Bangun Drainase Baru Tahun Ini

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 13:50 WIB

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 April 2025 - 00:55 WIB

LPAI Batubara Dikukuhkan..!!! Dihadiri Ketua Umum Kak Seto

Sabtu, 19 April 2025 - 08:15 WIB

Peringati Hari Paskah Wafat Isa Al-Masih, Polsek Labuhan Ruku Berikan Pengamanan di Gereja GKPI Maranatha

Minggu, 13 April 2025 - 21:53 WIB

Pengamanan Ibadah Umat kristiani Gereja HKBP dan GKPI di Wilkum Polsek Labuhan Ruku Aman dan Damai 

Minggu, 6 April 2025 - 00:14 WIB

Orang Tua Korban Penganiayaan Ahmad Rafli, Minta Polsek Labuhan Ruku Tegakkan Keadilan 

Selasa, 1 April 2025 - 17:42 WIB

Brigadir Hanrisal Silaen Hasil Olah TKP Mayat Ditemukan, Efendi Gangguan Mental di Pulangkan ke Rumah Duka

Senin, 31 Maret 2025 - 02:56 WIB

Kapolsek Labuhan Ruku, Utamakan Restorative Justice Secara Kekeluargaan 

Jumat, 28 Maret 2025 - 17:13 WIB

Sambut IdulFitri, Ketua Bravo 5 Viktor Oktovianus Saragih Berikan Bingkisan dan THR Kepada 200 Media 

Berita Terbaru

BATU BARA

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 Apr 2025 - 13:50 WIB