Jajaran Polres Subulussalam, Hadiri Upacara Peringatan Hari Kemerdekaan Indonesia Ke-79

Imran Cibro

- Redaksi

Minggu, 18 Agustus 2024 - 07:06 WIB

4081 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Subulussalam | Kepala Kepolisian Resor Subulussalam AKBP Yhogi Hadisetiawan menghadiri upacara peringatan hari Kemerdekaan Indonesia ke-79 tahun 2024 di Lapangan Sada Kata Kecamatan Simpang Kiri Kota Subulussalam, 17 Agustus 2024.

Upacara yang berlangsung dengan khidmat ini mengusung tema “Nusantara Baru Indonesia Maju”.

Bertindak selaku Inspektur Upacara Pj Walikota Subulussalam Azhari, S.Ag., M.Si. dan di hadiri jajaran Forkopimda Kota Subulussalam dan para tamu undangan lainnya.

Baca Juga :  Jelang HUT RI Ke-78, Kesbangpol Ajak Masyarakat Pasang Bendera Merah Putih

Kapolres Subulussalam dalam kesempatan lain mengatakan bahwa pelaksanaan upacara ini sangatlah penting sebagai pengingat para pahlawan yang telah memperjuangkan kemerdekaan Indonesia.

“Dengan upacara ini kami mengajak seluruh elemen masyarakat kota Subulussalam agar menumbuhkan rasa nasionalisme terhadap bangsa Indonesia serta menghargai jasa para pahlawan yang telah mendahului kita,” Kata Kapolres.

Baca Juga :  Klarifikasi Pemberitaan Tentang Pemukulan Yang Melibatkan Anggota TNI di Subulussalam

Selanjutnya, ia menyampaikan, pada upacara peringatan HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke-79 tahun 2024 yang dilaksanakan tersebut selesai pukul 09.00 WIB dan selanjutnya rombongan Forkopimda langsung menuju Kantor Walikota Subulussalam untuk mengikuti detik-detik Proklamasi Kemerdekaan secara virtual.[•]

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Quick Respon Personel Brimob Aceh Membantu masyarakat Memadamkan Api Yang Membakar Pertokoan Di Subulussalam
Tersahkan, Ajo Irawan Mengukir Tim Pemenangan “Bintang-Faisal” Sultan Daulat
Polres Subulussalam Gelar Dzikir dan Doa Bersama Menuju Pilkada Damai
Kapolres Subulussalam Hadiri Upacara HUT TNI yang Ke-79, Perkuat Sinergitas TNI-POLRI
Toto Ujung Vs Ramadin, ST Terkait Stadmand “ASBUN” Pada DPR RI Terpilih Muslim Aiyub
Selamat jalan Sahabat Kami: Rekan Jurnalis Jalalludin Barat Telah Berpulang Kerahmatullah
Pemko Subulussalam Bersama SKPK Tinjau Lokasi Progran Bakti Sosial TNI-AD 2024 
Klarifikasi Pemberitaan Tentang Pemukulan Yang Melibatkan Anggota TNI di Subulussalam

Berita Terkait

Rabu, 30 Oktober 2024 - 13:55 WIB

 Penyalur Minyak Solar Industri Ke PT.DPM Disoroti Warga

Selasa, 22 Oktober 2024 - 20:30 WIB

Borsak Mangatasi Nababan Boru. Bere Ibebere Se Kabupaten Dairi Mendukung Sepenuhnya Pasangan Danjor Bintang Pada Pilkada Serentak

Rabu, 16 Oktober 2024 - 17:56 WIB

Jalan Kabupaten Di Dusun III Desa Jumasiulok Kecamatan Siempat Nempu Terancam Longsor

Senin, 14 Oktober 2024 - 16:30 WIB

Kasus Dugaan Korupsi Dana Desa Sileuh Leuh Pihak Kejaksaan Minta Inspektorat Hitung Kerugian

Senin, 14 Oktober 2024 - 14:03 WIB

35 Anggota DPRD Dairi Periode 2024 – 2029 Diambil Sumpah dan Janji

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 22:25 WIB

Akses Jalan Menuju Desa Lau Kersik Rusak Berat Masyarakat Minta Perhatian Pemerintah Dairi

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 20:09 WIB

Menyedihkan !! Desa Lau Kersik Dan Kendit Liang Kecamatan Gunung Sitember Dairi Signal HP Telkomsel Tidak Sempurna

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 17:32 WIB

Kepala Sekolah SMPN I Tigalingga Rasa Bupati Diduga Alergi Dengan Wartawan

Berita Terbaru