Ops Patuh Toba 2024, Patroli Blue light Satlantas Polres Batu Bara Antisipasi Kecelakaan dan Antisipasi Kemacetan 

Rahmat Hidayat

- Redaksi

Rabu, 17 Juli 2024 - 14:23 WIB

40101 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Batu Bara | Kasat lantas Andi K Barus, S. H, M. H Ops Patuh Toba 2024, Patroli Blue Light di lokasi rawan kemacetan di tempat rawan laka untuk mengantisipasi gangguan kamseltibcarlantas diJalinsum Wilkum Polres Batu Bara.

 

Disampaikan Kasihumas Polres Batu Bara AKP AH Sagala Selama Malam, (16+07-2024) sekitar jam, 21.00 wib, 10 personil Satlantas Polres Batu Bara yang bertugas Ops Patuh Toba 2024 antisipasi gangguan Kamseltibcar:

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

1- IPDA Archen F. R. Tamba, S. H

2- Aiptu A. Raja Guguk

3- Aipda Rio Saragih

Baca Juga :  Hardiansyah Putra Pengedar Narkoba Modus Tambal Ban, Ditangkap Satnarkoba 

4- Aipda Fahnal Simanjorang, S. H

5- Aipda Frengki Butar Butar, S. H

6- Bripka Heriyadi

7- Bripka Dude Nainggolan

8- Bripka Faisal Budiansah

9- Bripka Feri Denso Sinaga, S. H

10- Briptu Enil Pandiangan,S. H

 

Patroli Blue light OPS Patuh Toba 2024 Antisipasi terjadinya kemacetan dan Lakalantas di 6 Lokasi Tersebut yaitu:

1.Jalinsum Menuju lab Ruku Kecamatan. Talawi Kabupaten Bara

2.Jalinsum Desa Durian Kecamatan. Sei Balai

3.Jalinsum Desa Sumber Padi Kecamatan. Lima Puluh

4.Jalinsum Desa Simpang Gambus Kecamatan. Lima Puluh

5.Jalinsum Desa Tanah Tinggi Kecamatan. Air Putih

Baca Juga :  Bravo...Sat Reskrim Polres Batu Bara Berhasil Ungkap Pencurian Septor di Mangkai Lama

6.Jalinsum Desa cinta dame Kecamatan Air Putih.

 

Patroli Blue light Personil Satlantas Polres Batu Bara adalah untuk memberikan keamanan kepada masyarakat dalam rangka untuk menciptakan Kamseltibcarlantas yang aman dan kondusif.

 

OPS Patuh Toba 2024 Satlantas Polres Batu Bara adalah menciptakan kenyamanan masyarakat pengguna jalan yang sedang beraktivitas di malam hari, Masyarakat juga sangat berterimakasih bahwa kehadiran personil lantas mengatur arus lalulintas sehingga tidak ada kemacetan di setiap persimpangan diJalinsum.

 

Sumber Kasihumas Polres Batu Bara

Editor Rahmat Hidayat

Berita Terkait

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU
Ketua Umum DPP LPAI Prof DR Seto Mulyadi, M. Si, S. Psi, Hadirin Pelantikan DPD LPAI Batu Bara
LPAI Batubara Dikukuhkan..!!! Dihadiri Ketua Umum Kak Seto
Peringati Hari Paskah Wafat Isa Al-Masih, Polsek Labuhan Ruku Berikan Pengamanan di Gereja GKPI Maranatha
Pengamanan Ibadah Umat kristiani Gereja HKBP dan GKPI di Wilkum Polsek Labuhan Ruku Aman dan Damai 
Orang Tua Korban Penganiayaan Ahmad Rafli, Minta Polsek Labuhan Ruku Tegakkan Keadilan 
Brigadir Hanrisal Silaen Hasil Olah TKP Mayat Ditemukan, Efendi Gangguan Mental di Pulangkan ke Rumah Duka
Kapolsek Labuhan Ruku, Utamakan Restorative Justice Secara Kekeluargaan 

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 13:50 WIB

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 April 2025 - 00:55 WIB

LPAI Batubara Dikukuhkan..!!! Dihadiri Ketua Umum Kak Seto

Sabtu, 19 April 2025 - 08:15 WIB

Peringati Hari Paskah Wafat Isa Al-Masih, Polsek Labuhan Ruku Berikan Pengamanan di Gereja GKPI Maranatha

Minggu, 13 April 2025 - 21:53 WIB

Pengamanan Ibadah Umat kristiani Gereja HKBP dan GKPI di Wilkum Polsek Labuhan Ruku Aman dan Damai 

Minggu, 6 April 2025 - 00:14 WIB

Orang Tua Korban Penganiayaan Ahmad Rafli, Minta Polsek Labuhan Ruku Tegakkan Keadilan 

Selasa, 1 April 2025 - 17:42 WIB

Brigadir Hanrisal Silaen Hasil Olah TKP Mayat Ditemukan, Efendi Gangguan Mental di Pulangkan ke Rumah Duka

Senin, 31 Maret 2025 - 02:56 WIB

Kapolsek Labuhan Ruku, Utamakan Restorative Justice Secara Kekeluargaan 

Jumat, 28 Maret 2025 - 17:13 WIB

Sambut IdulFitri, Ketua Bravo 5 Viktor Oktovianus Saragih Berikan Bingkisan dan THR Kepada 200 Media 

Berita Terbaru

BATU BARA

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 Apr 2025 - 13:50 WIB