Rumah Theressa Br Ginting Dibakar, Pelaku Naik Avanza Membawa Kelewang dan Senjata Api

INDONESIA24

- Redaksi

Sabtu, 22 Juni 2024 - 19:50 WIB

4077 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pancur Batu | Sebuah rumah tempat tinggal yang di huni oleh Theressa Br Ginting bersama Suaminya di Namo Salak, Desa Lama, Kecamatan Pancur Batu dibakar oleh sekelompok pria yang mengendarai mobil avanza warna hitam, pada 26 Juni 2023 sekitar pukul 04.00 wib.

Theressa Br Ginting kepada awak media menjelaskan bahwa kejadian tersebut bermula saat dirinya dibanguni oleh suaminya karena suaminya mendengar suara mobil dengan knalpot brong mendekati rumahnya.

“Saat itu kami melihat seorang pria yang kami kenal berinisial Risky yang datang bersama 5 orang pria yang kami tidak kenal sama sekali, ada yang membawa senjata api, kelewang, tombak panjang semua nya yang datang itu kami lihat bersenjata. Saat itu kami hanya mengintip apa yang mereka lakukan dari tempat persembunyian kami,” tutur Theressa Br Ginting

Baca Juga :  Panitia Penghitungan Kecamatan (PPK) Tanjung Morawa: Komitmen untuk Proses yang Jujur dan Adil

Mereka semua dengan membawa senjata masing masing mendekati areal rumah kami, kami tidak berani keluar karena kami takut mati konyol karena ada yang kami lihat membawa senjata api.

“Saat mereka mendekati rumah kami salah seorang dari mereka menyiramkan bbm kerumah kami lalu mereka membakarnya dan tiba tiba api pun menyala besar saat itu kami masi bersembunyi dirumah kami. Setelah mereka membakar rumah kami mereka langsung pergi dengan menggunakan mobil avanza warna hitam, melihat rumah kami yang sudah terbakar kami pun melarikan diri ketempat yang aman,” ucapnya Sabtu 22 Juni 2024 Pagi

Namun, Lanjutnya, Pada saat para pelaku itu melarikan diri pelaku sempat berpapasan dengan dengan pria warga setempat yang berinisial Roji dan Indra. Para pelaku pun langsung membacoki Roji pada bagian tanggannya.

Baca Juga :  Sah..! Hardono Resmi Dilantik menjadi Ketua DPC APDESI Deli Serdang Periode 2024/2029

“Roji dibacoki pada bagian tangannya menggunakan kelewang dan setelah itu para pelaku tancam gas keluar dari Namo Salak. Atas kejadian pembakaran rumah kami saya sudah membuat laporan ke Polsek Pancur Batu pada tanggal 26 Juni 2023 dengan nomor STLP/245/VI/2023/ RESTABESMEDAN/SEKPC.BATU. saya berharap Polsek Pancur Batu Segera menangkap para pelaku yang saya duga berjumlah enam (6) Orang. Saya juga meminta agar diusut tuntas siapa otak pelaku dibalik ini semua karena saya lihat sendiri ada yang membawa senjata api pada waktu kejadian itu, karena saya mengenali salah seorang pelaku yang saya duga pria berinisial Riski,” tandasnya.

Kanit Reskrim Polsek Pancur Batu Iptu Elia Karo Karo saat di konfirmasi mengenai hal tersebut belum memberikan tanggapan. (*)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polisi Belum Bertindak, Galian C Diduga Ilegal dan Gunakan BBM Subsidi Pemerintah Bebas Beroperasi di Namorambe ?
Pertemuan Asri Tambunan dengan dr. Robert Komaria: Optimisme Baru untuk Kesehatan dan Pendidikan Deli Serdang
Sah..! Hardono Resmi Dilantik menjadi Ketua DPC APDESI Deli Serdang Periode 2024/2029
2 X Tak Hadir Saat RDP Dengan DPRD Deli Serdang, PT HKI Akan Didemo Ketum KSMN
Hadiri Aksi Bersih Sungai Asri Ludin Tambunan: Dinkes Deliserdang Siap Sosialisasikan Kesehatan
Wartawan Yang Rumahnya Dilempar Bom Molotov Kambali Diteror Akan Diculik
Miris!!! Polisi di Sumut Tak Berdaya Menindak Pengusaha Galian C Ilegal Desa Namorih Yang Memakai BBM Subsidi Pemerintah
Gawat Kali ini Pak Kapolda : Warung Dibakar, Barang Barang Diducuri dan Diangkut Ke Belimbing

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 23:40 WIB

Peringatan Hari Guru di Pakpak Bharat

Sabtu, 23 November 2024 - 19:43 WIB

Forkopimda Pakpak Bharat Rapat Bahas Pengiriman Logistik Pilkada

Rabu, 20 November 2024 - 03:50 WIB

Mantan Legislator Sumut Nurhasanah Mohon Keadilan Kepada Presiden Prabowo Subianto

Minggu, 10 November 2024 - 20:14 WIB

Pjs Bupati Naslindo Sirait Pimpin Upacara Peringatan Hari Pahlawan Nasional Tahun 2024

Kamis, 7 November 2024 - 22:08 WIB

Resiko Bencana di Pakpak Bharat Tinggi

Kamis, 7 November 2024 - 17:09 WIB

Syaiful Syafri ; Pemberdayaan Sosial Langkah Percepatan Menurunkan Kemiskinan Di Indonesia

Selasa, 5 November 2024 - 18:56 WIB

Dukungan Terhadap Zahir – Aslam Semakin Deras, Kali Ini Suku Batak se-Batu Bara Gelar Doa Bersama

Senin, 4 November 2024 - 00:13 WIB

Polsek Bosar Maligas Lakukan Patroli Malam untuk Antisipasi Kejahatan 3C, Pastikan Keamanan Masyarakat Tetap Terjaga

Berita Terbaru

Oplus_0

PAKPAK BHARAT

Peringatan Hari Guru di Pakpak Bharat

Senin, 25 Nov 2024 - 23:40 WIB