Bawa Hasil Pertanian Ke Kajari Deli Serdang, Warga Pancur Batu Dukung ESG Tetap Diproses Hukum

INDONESIA24

- Redaksi

Jumat, 17 Mei 2024 - 23:15 WIB

4029 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Deli Serdang | Puluhan warga yang bermayoritas ibu ibu dan bapak bapak mendatangi Kejaksaan Negeri Deli Serdang Jl. Sudirman Kelurahan No.5, Petapahan, Kec. Lubuk Pakam, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara pada Selasa 14 Mei 2024 Siang.

Kedatangan puluhan warga yang berdomisili di Kecamatan Pancur Batu tersebut tak lain ingin mendukung Kajari Deli Serdang dalam memproses hukum terhadap pria berinisial Esg atau Godol yang diduga ditangkap oleh Polisi pada tanggal 13 Maret 2024 di sebuah lokasi yang diduga tempat berjudi di Desa Durin Jangak, Kecamatan Pancur Batu.

Dalam orasinya sejumlah warga mengatakan bahwa pria berinisial Godol harus tetap di proses hukum dan mendapatkan hukuman atas perbuatan nya. Warga juga menduga bahwa pria berinisial Godol merupakan bandar Nakoba di Kecamatan Pancur Batu yang sangat meresahkan warga dan merusak generasi penerus bangsa.

“Maka saya minta tolong , gak tahan kami lagi pak, dua tahun saya resah karena narkoba, menggonggong anjing belakang ke belakang saya, menggongong anjing ke depan kedepan saya. Kami warga Pancur Batu mendukung bapak kajari deli Serdang untuk memproses hukum pria berinisial Godol,” ungkap warga

Baca Juga :  Terkait Mutasi dan Diklat PIM, LSM Pakar Desak Pj Wali Kota Balas Surat DPRD

Tak hanya berorasi, sejumlah warga yang berdomisili di Kecamatan Pancur Batu juga membawa hasil hasil pertanian dan perkebunan mereka untuk diberikan kepada Kajari Deli Serdang Muchammad Jefri,SH, Mhum sebagai bentuk apresiasi dan sebagai dukungan kepada Kajari Deli Serdang agar terus memproses hukum pria berinisial Godol yang diduga tengah menjalani proeses hukum ataupun persidangan terkait kasus dugaan kepemilikan senjanta api tanpa ijin.

“Selama ini hasil panen di kebun kami tidak ada karena marak nya narkoba di Kecamatan Pancur Batu, marak maling akan tetapi setelah dia dipenjara narkoba semakin berkurang di tempat kami, maka dari itu kami memberikan hasil pertanian kami kepada bapak bapak di Kajari Deli Serdang ini sebagai bentuk dukungan kami dari warga Pancur Batu,” ucap warga

Baca Juga :  Sekelompok Anak Muda Kecamatan Pancur Batu Siap Mendukung Bro Rasidin Siahan Maju Jadi Anggota Legeslatif

Setelah beberapa lama berorasi di depan Kajari Deli Serdang, Akhirnya Kajari Deli Serdang Mochammad Jefri SH Mhum menyambut dan menerima aspirasi puluhan masyarakat Kecamatan Pancur Batu. Kajari menyebutkan bahwa dirinya baru tau kalau bahwa pria berinisial Godol itu merupakan bandar narkoba.

Kajari Deli Serdang dalam sambutanya menjelaskan bahwa dirinya sangat berterimakasih kepada warga Kecamatan Pancur Batu karena telah mendukung Kajari Deli Serdang dalam memproses ESG.

“ESG diposes hukum terkait kepemilikan senjata api tanpa ijin yang diamankan polisi di sebuah lokasi di Kecamatan Pancur Batu dan saat ini sedang dalam proses persidangan, saya mengucapkan terimakasih atas hasil pertanian yang diberikan warga kepada kami, saya juga minta warga Pancur Batu untuk memantau sidang Esg tersebut,” pungkasnya

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Miris!!! Polisi di Sumut Tak Berdaya Menindak Pengusaha Galian C Ilegal Desa Namorih Yang Memakai BBM Subsidi Pemerintah
Gawat Kali ini Pak Kapolda : Warung Dibakar, Barang Barang Diducuri dan Diangkut Ke Belimbing
Rumah Theressa Br Ginting Dibakar, Pelaku Naik Avanza Membawa Kelewang dan Senjata Api
Kaca Mobil Dipecahkan, Korban Minta Polisi Segera Tangkap Pelaku Yang Sudah Diketahui Idenditasnya
Wanda Barus Korban Dugaan Percobaan Pembunuhan Minta Polisi Segera Tangkap Pelaku
Rio Lubis Terpilih Sebagai Ketua IWO Deliserdang Secara Aklamasi
Kunjungan Kepala Kanwil Kemenkumham Sumut ke Lapas Kelas IIA Pancurbatu: Pastikan Keamanan dan Ketertiban
Wamen Tenaga Kerja Kunjungi PTPN : Terus Pelihara Sinergitas Perusahaan dan Karyawan

Berita Terkait

Minggu, 7 Juli 2024 - 09:54 WIB

Rico Sempurna Pasaribu : “Tolong Lindungi Saya Bang

Sabtu, 6 Juli 2024 - 23:20 WIB

Sekda Kabupaten Karo : Tetap Semangat Karang Taruna Berastagi

Sabtu, 6 Juli 2024 - 07:48 WIB

Penggiat Sosial Apresiasi Karang Taruna Kecamatan Berastagi

Sabtu, 6 Juli 2024 - 02:18 WIB

Rekan Rekan Jurnalis Cicipi Cimpa Unung Unung Milik Karang Taruna Berastagi

Jumat, 5 Juli 2024 - 18:44 WIB

Kebakaran di Jalan Sakti Gang Damai Kabanjahe

Jumat, 5 Juli 2024 - 17:52 WIB

Berkunjung ke Karo Abetnego Tarigan Pimpin Intervensi Serentak Penurunan Stunting

Jumat, 5 Juli 2024 - 12:00 WIB

FBB Hari Kedua..!!! Sekretaris Koswari Kabupaten Karo Kunjungi Posko Karang Taruna Berastagi

Jumat, 5 Juli 2024 - 07:09 WIB

FBB di Berastagi…!!! Anggota DPRD Karo Singgah di Posko Karang Taruna Berastagi

Berita Terbaru

BATU BARA

Pelaksanaan Patroli Dialogis malam dilakukan Polsek Lima Puluh

Minggu, 7 Jul 2024 - 21:12 WIB

BISNIS

20 Penyebab Genset Rusak yang Harus Anda Ketahui

Minggu, 7 Jul 2024 - 17:04 WIB