Diaspora Indonesia-Qatar Fitrawandi Daud Apresiasi WGC, di Qatar Ada 3-4 KK Orang Gayo

INDONESIA24

- Redaksi

Rabu, 8 Mei 2024 - 23:22 WIB

40178 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Fitrawandi Daud, saat di Sirkuit Bahrain

 

TURKI | Diaspora Indonesia-Qatar Fitrawandi Daud mengapresiasi adanya World Gayonese Community (WGC). “Keberadaaan WAC ini sangat diapresiasi sekali, sebagai wadah saling sharing sesama para ekspatriate Gayo maupun sesama warga Gayo ada di mana pun. Salah satu contohnya, bisa berbagi informasi tentang beasiswa, sekolah dengan biaya mandiri maupun kesempatan kerja di luar negeri. Pada akhirnya, bisa memberikan informasi bagi para warga Gayo yang lain untuk berani melangkah ke luar,” kata Fitrawandi Daud, selepas kegiatan bincang “S-1 Biaya Mandiri ke Turki” World Gayonese Community, Selasa (7/5/2024)

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lebih lanjut, disebutkan diaspora Gayo asal Bintang tersebut, selama ini, dia hanya mengikuti diaspora Aceh di Qatar. “Syukur alhamdulillah, sekarang, ada komunitas orang Gayo sekarang, yang sudah beranggotakan 26 negara. Di Qatar sendiri, ada 3-4 kepala keluarga (KK) orang Gayo. “Kami berenam, saya dan istri dan empat anak: dua perempuan dan dua laki-laki. Yang sulung, sedang kuliah di Malaysia. Yang nomor dua, insyaAllah tahun ini kuliah. Rencana di Malaysia, Qatar atau di Australia. Yang nomor tiga, kelas 10 dan yang bungsu kelas 2,” sebutnya.

Baca Juga :  Irmansyah: "Pemkab di Gayo Harus Manfaatkan Kegiatan World Gayonese Community, Biar Lebih Banyak yang Studi ke Luar Negeri"

Kegiatan bincang “S-1 Biaya Mandiri ke Turki” World Gayonese Community, sambungnya, juga dinilai sangat positif. “Memberikan gambaran informasi kepada orang Gayo di mana pun terkait kuliah biaya mandiri (S-1) di Turki) dan bisa membantu anak-anak Gayo yang mau kuliah di Turki, yang lebih murah dibandingkan di Indonesia, dengan kualitas standar Eropa. Termasuk, buat anak saya yang nomor dua. Barangkali, mau juga kuliah ke Turki, sebagai alternatif pilihan, selain tiga negara tadi,” sebut Fitrawandi yang ikut menginisasi Komunitas Gayo Peduli bersama dua sahabat Gayonya yang lain.

Baca Juga :  The Trump Administration's Legacy in World Politics: An Assessment

Kegiatan bincang “S-1 Biaya Mandiri ke Turki” dinarasumberi Asifa Pinta Tiara (mahasiswi Perdangangan Internasional dan Logistik Kahramanmaraş Sütçü İmam Univesitesi) dan Alfi Syahrin (mahasiswa Gastronomi Anadolu Univertesi) serta dimoderatori Yusradi Usman al-Gayoni (inisiator World Gayonese Community/Diaspora Indonesia-Inggris) yang saat ini tinggal di London. Bincang “Kuliah Biaya Mandiri ke Turki” merupakan kegiatan kedua World Gayonese Community, yang bertujuan untuk memberikan informasi kepada pelajar SMA/MA/SMK Gayo-Alas yang ada di Indonesia, khususnya di Aceh Tengah, Aceh Tenggara, Gayo Lues, dan Bener Meriah, yang akan melanjutkan kuliah di dalam dan di luar negeri, khususnya ke Turki. (RED)

Berita Terkait

Pererat Persahabatan, Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad dan Batalyon 3 RAMD Malaysia Sukses Gelar Patkor Seri I 2025
Irmansyah: “Pemkab di Gayo Harus Manfaatkan Kegiatan World Gayonese Community, Biar Lebih Banyak yang Studi ke Luar Negeri”
PT PEMA PROMOSI KIA LADONG DI WASHINGTON, D.C.
 Santri dan Mahasiswa Indonesia Ikuti Program Harmony in Action Di Thailand
2.5 Tahun Terbentuk, Komunitas One Week One Juz Indonesia Lakukan Penguatan Pengurus
Maroko Tegaskan Komitmennya Mendukung Palestina di Mahkamah Internasional
Masyarakat Aceh Klang Malaysia Galang Dana Untuk Palestina
PTPN IV dan reNIKOLA Jalin Kemitraan Guna Kembangkan 4 Unit Pabrik CBG Plant di Sumatera Utara

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 13:50 WIB

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 April 2025 - 00:55 WIB

LPAI Batubara Dikukuhkan..!!! Dihadiri Ketua Umum Kak Seto

Sabtu, 19 April 2025 - 08:15 WIB

Peringati Hari Paskah Wafat Isa Al-Masih, Polsek Labuhan Ruku Berikan Pengamanan di Gereja GKPI Maranatha

Minggu, 13 April 2025 - 21:53 WIB

Pengamanan Ibadah Umat kristiani Gereja HKBP dan GKPI di Wilkum Polsek Labuhan Ruku Aman dan Damai 

Minggu, 6 April 2025 - 00:14 WIB

Orang Tua Korban Penganiayaan Ahmad Rafli, Minta Polsek Labuhan Ruku Tegakkan Keadilan 

Selasa, 1 April 2025 - 17:42 WIB

Brigadir Hanrisal Silaen Hasil Olah TKP Mayat Ditemukan, Efendi Gangguan Mental di Pulangkan ke Rumah Duka

Senin, 31 Maret 2025 - 02:56 WIB

Kapolsek Labuhan Ruku, Utamakan Restorative Justice Secara Kekeluargaan 

Jumat, 28 Maret 2025 - 17:13 WIB

Sambut IdulFitri, Ketua Bravo 5 Viktor Oktovianus Saragih Berikan Bingkisan dan THR Kepada 200 Media 

Berita Terbaru

BATU BARA

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 Apr 2025 - 13:50 WIB