Sambut Pilkada dan Pilgub, Kapolres Kudus : Doa Bersama Lintas Agama

INDONESIA24

- Redaksi

Jumat, 26 April 2024 - 04:16 WIB

4035 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KUDUS – Dalam upaya menciptakan suasana yang damai menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada). ” Disinilah, Polres Kudus malam ini menggelar doa bersama antar lintas agama yang berlangsung di Aula Parama Satwika Polres Kudus, pada Kamis malam (25/4/2024).

Maka untuk kegiatan yang mengusung tema “Mewujudkan Keamanan dan Kedamaian Dalam Negeri” hal ini bertujuan untuk mempererat persatuan dan kesatuan dalam memelihara toleransi antar umat beragama.

Sehingga kedepan harapannya dapat terwujud pelaksanaan Pilkada yang aman, damai dan sejuk. ” semua acara tersebut, dihadiri langsung oleh Kapolres Kudus, jajaran Forkopimda, Ketua MUI, Ketua FKUB, Kemenag, PC NU, PD Muhammadiyah, Forum Komunikasi Umat Beragama (FKUB) Kabupaten Kudus, Bhayangkari Cabang Kudus dan PJU Polres Kudus.

Kapolres Kudus AKBP Dydit Dwi Susanto menyampaikan, doa bersama ini merupakan salah satu upaya untuk menciptakan situasi yang kondusif menjelang pelaksanaan Pilkada khususnya di Kabupaten Kudus.

Baca Juga :  Viral..!!Pemkab Purwakarta Tutup Mata Terkait Rumah Warga Yang Jebol Terkenak Longsor

“Kami berharap dengan kegiatan doa bersama ini, dapat memperkuat tali persaudaraan dan toleransi antar umat beragama,” ucap AKBP Dydit Dwi Susanto di hadapan awak media.

Lanjut Kapolres Kudus, dalam menghadapi pemilihan Gubernur Jawa Tengah dan pemilihan Bupati Kudus. Pihaknya menegaskan, bahwa pengamanan akan dilaksanakan secara maksimal. Sebagaimana yang telah dilakukan pada saat pelaksanaan Pemilu 2024 kemarin.

Dirinya juga menghimbau, dalam proses pilkada mendatang agar masyarakat Kabupaten Kudus dapat menjaga persatuan dan kesatuan, meskipun berbeda pilihan. “Jangan sampai terpecah belah karena isu-isu yang tidak benar atau hoaks.

“Mari kita jaga bersama situasi kamtibmas agar tetap kondusif. Sehingga pesta demokrasi baik dalam Pilgub maupun Pilbup bulan November 2024 mendatang dapat berjalan dengan aman dan damai.

Baca Juga :  FORMI Rohul Target Juara Satu Tingkat Riau Di Ajang Kejuaraan Gasing Kabupaten Siak Tahun 2024

Kita harus mempunyai keyakinan, siapapun yang memimpin kelak, pasti mempunyai kemampuan. Yaitu untuk mengelola potensi wilayah dan kemajuan daerah,” ujar Kapolres Kudus.

AKBP Dydit Dwi Susanto menambahkan, pihaknya terima kasih kepada seluruh elemen masyarakat Kabupaten Kudus termasuk para tokoh agama atas dukungannya dalam pelaksanaan Operasi Ketupat Candi 2024.

Sehingga pengamanan arus mudik dan balik Lebaran Idul Fitri 1445 H berjalan aman dan lancar. Tak lupa Kapolres juga mengucapkan selamat Hari Raya Idul Fitri 1445 H dan mohon maaf lahir dan batin”, tutup AKBP Dydit Dwi Susanto.(@Gus Kliwir)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Konflik Masyarakat Sei Kuning Dengan PKS PT SKA Berlanjut, Kini Hampir Bentrok
8 Program unggulan Zahir & Aslam,wujudkan Batu Bara maju
Ketua Tim Kampanye Zahir & Aslam Pimpin Rapat Bahas Divisi Kampanye Per kecamatan
Bustan Pinrang Resmi Dukung Pasangan Cudy – Agusto untuk Cagub Bacagub Sulawesi Tengah
Penetapan Paslon Zahir-Aslam Sudah Penuhi Ketentuan yang Berlaku
Tomas Mangkai Lama Suroto Mendoakan Zahir – Aslam, Lanjutkan Pimpin Batu Bara
Pilkada Batu Bara: Ngopi Bareng, Warga Minta Zahir Lanjutkan Program Berobat Gratis
Tim Zas Center Siap Menangkan Zahir-Aslam di Tanjung Tiram

Berita Terkait

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 22:22 WIB

Selamat dan Sukses Atas Pelantikan Dharma Elfrishon Situmorang Sebagai Anggota DPRD Partai GELORA Kab. Karo Periode 2024-2029

Jumat, 4 Oktober 2024 - 20:46 WIB

ni 40 Anggota DPRD Karo Periode 2024-2029 yang di Lantik

Jumat, 4 Oktober 2024 - 15:17 WIB

TOSS!!Tino Mimana dan Onasis Sitepu Kunjungi Pusat Pasar Dan Pajak Buah Berastagi

Jumat, 4 Oktober 2024 - 07:25 WIB

Selamat dan Sukses Atas Pelantikan FERI EDISONTA MILALA Menjadi Anggota DPRD Karo Periode 2024-2029

Jumat, 4 Oktober 2024 - 07:19 WIB

Rehulina Br Tarigan Anggota DPRD Karo Periode 2024-2029 Dari Fraksi Nasdem Ucapkan Terima Kasih Kepada Masyarakat Karo Daerah Pemilihan I

Jumat, 4 Oktober 2024 - 01:53 WIB

Ketua Aman Bang : Anak Muda Pilih Yang Muda..!!!

Rabu, 2 Oktober 2024 - 23:18 WIB

Latif Purba : Jika benar mereka Pemerintah Desa Beganding Murni tidak melakukan Dugaan Korupsi dipenggunaan Dana Desa..!!!Kenapa tidak menghadiri undangan dari Penyidik .

Rabu, 2 Oktober 2024 - 08:19 WIB

Aliansi Milenial Anak BAngsa (AMAN BANG) Dukung TOSS..!! Menjadi Bupati dan Wakil Bupati Karo

Berita Terbaru