Dedy Manihar Matondang Perdana Mengambil Formulir PSI Sebagai Syarat Ikut Pilkada Dairi

Raja Kencana Solin

- Redaksi

Selasa, 23 April 2024 - 20:04 WIB

40700 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sidikalang -Indonesia24.Com

Dedy Manihar Matondang Balon Bupati Dairi periode 2024-2029 mengambil formulir ke DPD Partai Partai Solidaritas Indonesia (PSI) untuk ikut kontestasi Pilkada Dairi mendatang

 

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Diwakili ketua tim suksesnya, Ryanto P Matondang, Muslim Sinamo dan Robin Sagala, Selasa (23/4) menyambangi kantor DPD PSI di Jalan Pahlawan No. 17 Panji Bura Bura Sidikalang, Kabupaten Dairi – Provinsi Sumatera Utara untuk mengambil formulir sebagai syarat untuk ikut ke Pilkada Dairi.

Kehadiran tim sukses Dedy Manihar Matondang diterima ketua tim Penjarigan PSI. Adimin Pasaribu, Wakli Ketua Martalena Manik dan Sekretaris Sahnan Nainggolan.

Baca Juga :  Kajari & Walikota Subulussalam serta Forkopimda Hadiri Djikir & Tabligh Akbar DiHari Jadi Subulussalam Ke-61 Tahun

Setelah acara pemberian formulir diberikan. Adimin Pasaribu menjelaskan jika partainya membuka penjaringan balon Bupati Dairi periode 2024-2029 dibuka sejak 22 April dan akan berakhir 15 Juni 2024.

“ kami mengapresiasi Dedy Manihar Matondang karena sejak dibuka pendaftaran penjaringan balon Bupati Dairi periode 2024-2029. Beliau perdana untuk mengambil formulir dari PSI, ujarnya.

Sementara ketua DPD PSI Henra J Sinaga mengatakan jika partainya siap berkoalisi dengan partai lain untuk mengusung Balon Bupati Dairi periode 2024-2029.

“kita membuka pintu berkoalisi.dengan partai lain untuk mengusung balon Bupati Dairi periode 2024-2029 sepanjang satu visi untuk membangun Kabupaten Dairi” ujarnya.

Baca Juga :  Forum Hijau Dairi Minta Hentikan Aktifitas PT.GRUTI Di Desa Parbuluan VI Sekitarnya

Untuk sebagai informasi jika balon Bupati Dairi Dedy Manihar Matondang telah mengambil formulir pendaftaran dari lima partai berbeda diantaranya dari partai Golkar, PDIP, Demokrat, Hanura dan PSI pada Selasa (23/4) di hari yang sama pada tempat berbeda.

Informasi yang berhasil dihimpun jika Dedy Manihar Matondang kebarmya sedang berada di Jakarta untuk melakukan loby loby ke kantor DPP partai yang dituju.

Dalam pengembalian formulir, Dedy Manihar Matondang disebutkan akan langsung datang ke Kabupaten Dairi ( ginting)

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Berita Terkait

Demi Mencerdaskan Anak Sekolah, Kepala Desa Bangun Buat Kegiatan Pendidikan Tambahan Di Desanya
Akibat Truk Terbalik Terjadi Antrian Panjang DI jalan Seputaran Letter S Sitinjo, Kabupaten Dairi
Buntut Dugaan Penghinaan Pada Media, Akun Nay_@nti di Laporkan Ke Polres Dairi
Akun WA Nay_@nti Menghina Sebut Media Abal Abal Disesalkan Oleh Sejumlah Wartawan Di Kabupaten Dairi
Zuhri Bintang Ketua Pengurus Besar Lembaga Kebudayaan Pakpak Periode 2025-2030
Zuhri Bintang Ketua Pengurus Besar Lembaga Kebudayaan Pakpak Periode 2025-20
Sekolah Dasar Negeri 034779 Sidiangkat, Kecamatan Sidikalang Buat Kegiatan Isra’ Mi’raj
Anggaran Lebih Satu Miliar Kwalitas Pembangunan Irigasi Desa Berampu, Kabupaten Dairi Dipertanyakan
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 17:00 WIB

Pulanglah Ema Veronika..!!! Suamimu Cemas Mencarimu

Rabu, 12 Maret 2025 - 03:29 WIB

Komposisi Alat Kelengkapan DPRD Karo Periode 2024-2029 Terbentuk

Senin, 10 Maret 2025 - 23:36 WIB

Sesuai Dengan Arahan Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan,Agus Andrianto..!!!Antisipasi Gangguan Kamtib, Rutan Kabanjahe Sinergi Dengan Polres Tanah Karo”

Senin, 10 Maret 2025 - 12:13 WIB

Program Rutin..!!!PC Fatayat NU Kota Medan,Bagi Sedekah 5000 mendapat Pakaian Preloved Kepada Masyarakat Kurang Mampu

Minggu, 9 Maret 2025 - 19:54 WIB

Erianto Perangin-Angin Sambut Baik Kehadiran Pusat Rehabilitasi Narkoba Kitaro,Ini Bukan Yang Pertama

Minggu, 9 Maret 2025 - 16:01 WIB

Untuk Memastikan Situasi Aman dan Nyaman…!!! Rutan Kabanjahe Gelar Razia Insidentil Kamar Hunian

Minggu, 9 Maret 2025 - 12:22 WIB

Mengusung Tema “Kabupaten Karo Beriman Berbudaya Unggul Modern dan Sejahtera”..!!! Bupati Karo Resmi Buka Hari Jadi Kabupaten Karo ke 79

Minggu, 9 Maret 2025 - 11:32 WIB

Rapat Paripurna DPRD Karo Dalam Rangka Hari Jadi Kabupaten Karo ke 79,Dihadiri Wakil Gubernur Sumatera Utara,Bupati dan Wakil Bupati Karo

Berita Terbaru

KARO

Pulanglah Ema Veronika..!!! Suamimu Cemas Mencarimu

Rabu, 12 Mar 2025 - 17:00 WIB