Jelang Pelantikan, PWDPI Riau Silaturahmi Dengan Danrem 031 Wira Bima

INDONESIA24

- Redaksi

Sabtu, 20 April 2024 - 03:17 WIB

40118 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pekanbaru – Menjelang pelantikan dan pengukuhan Dewan Perwakilan Wilayah (DPW) Perkumpulan Wartawan Duta Pena Indonesia (PWDPI) Provinsi Riau mengunjungi Danrem 031 Wira Bima untuk bersilaturahmi dan memperkenalkan PWDPI Provinsi Riau, Kamis (18/4/2024).

Pada kesempatan tersebut, Ketua DPW PWDPI Provinsi Riau, Fifit Lidya Elsyah didampingi Andi selaku wakil ketua, Zunardi selaku sekretaris, Hendra selaku bendahara, Diah selaku wakil bendahar, Kiky selaku koordinator bidang dan media, Cici selaku humas menyampaikan terima kasih atas kesempatannya menerima kami bersilaturahmi ditengah kesibukan Danrem dan juga kita PWDPI akan melakukan pelantikan dan pengukuhan diawal bulan depan.

“Selain itu juga kita datang sekalian mengatar undangan dan memperkenalkan susunan struktur pengurus DPW PWDPI Provinsi Riau”, ujar Lidya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kita berharap dengan silaturahmi ini, kita PWDPI Riau terjalin komunikasi yang baik dengan kerjasama untuk mempublikasikan kegiatan-kegiatan dari TNI, dalam hal ini Danrem 031/WB, sehingga masyarakat luas tahu apa yang telah dilakukan dan yang akan dilakukan Danrem.

Baca Juga :  Endang Sukarelawan Politisi Senior Golkar Riau, Kecewa Akan Peredaran Surat Penugasan Dari Dewan Pimpinan Pusat

“Seperti kita ketahui bahwa TNI tahunya perang dalam menjaga kedaulatan dan keutuhan NKRI, tapi dibalik itu ada kegiatan-kegiatan sosial yang menyentuh langsung kemasyarakat yang tidak banyak tau”, pungkas Lidya.

“Terakhir, karena masih dibulan Syawal, kami dari PWDPI Riau berserta pengurus dan anggota mengucapkan minal aidin wal faizin, mohon maaf lahir bathin”, tutup Lidya.

Pada kesempatan tersebut, hal yang sama juga disampaikan oleh Komandan Danrem 031/WB, Brigjend TNI Dany Rakca Andalasawan, karena masih dibulan Syawal mengwakili seluruh staf dan anggota, kami mengucapkan minal aidin wal faizin, mohon maaf lahir bathin.

Lebih lanjut Danrem menyampaikan bahwa seperti diketahui bahwa TNI adalah untuk menjaga kedaulatan dan keutuhan wilayah NKRI, makanya untuk menjaga tersebut, kita siap membantu dan mendampingi masyarakat kita dalam mendapatkan perlindungan sebagai warga negara Indonesia.

Baca Juga :  PWDPI Riau Silaturahmi Dengan Sekdako Hari Pertama Masuk Kantor

“Salah satu diantara perlindungan yang kita berikan kepada masyarakat dalam hal permasalahan lahan, dimana ketika masyarakat ingin menmanfaatkan lahannya, tidak bisa dimanfaatkan karena ada segelintir orang atau oknum yang membacking lahan tersebut dan perlindungan-perlindungan yang lainnya”, ujar Danrem.

“Tentu perlindungan yang kita berikan sesuai dengan aturan yang ada dan juga keabsahan dari surat-surat jelas”, tambah Danrem.

Dalam hal publikasi, kita membangun media center untuk berkumpulnya rekan-rekan media ngopi dan juga tempat pers reales.

“Selain itu juga, kita akui kelemahandan kekurangan kita untuk publikasi dalam hal tulisan, karena kita lebih cendrung praktis”, ujar Danrem.

“Jadi, dengan terjalinnya silaturahmi dengan rekan-rekan media (PWDPI), berharap dapat menyampaikan dan mengedukasikan dari kegiatan kita (Danrem)”, pungkas Danrem.

Tim

Berita Terkait

Tausiyah Ustadz Abdul Somad Bersama Keluarga Besar Korem 031/ Wira Bima
Sabirin Cs Diduga Terlibat Persekongkolan Pemalsuan Surat Tanah, Dansatgas LHMB Dt. S. Khalid Meminta Polda Riau Segera Menangkapnya
Kapenrem 031/WB Riau Sigap Mendengar Unek-Unek dari Rekan Insan Pers
Cemarkan nama baik Ketum AMI di WG, RH di Laporkan ke Polda Riau
Laporan Diduga Tidak Ditindak Lanjuti, Dr Yudi Krismen Ingatkan Polda Riau : ” Jangan sampai berkembang di Masyarakat “
Chairudin Lubis Caleg Terpilih Partai Gerindra Kota Pematangsiantar Resmi Diadukan Atas Dugaan Ijazah Palsu
Usai Aksi Bersama AWB Pimpinan Pasukan Merah, Ketum AMI Minta AWB Tempuh Somasi Media-media Tuding NSG Wartawan Gadungan Melalui PH Basminews.Net
Terobosan Baru Pengelolaan Sampah, Indra Pomi Sekdako Pekanbaru Tinjau Lokasi Pembangunan TPST

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 13:50 WIB

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 April 2025 - 00:55 WIB

LPAI Batubara Dikukuhkan..!!! Dihadiri Ketua Umum Kak Seto

Sabtu, 19 April 2025 - 08:15 WIB

Peringati Hari Paskah Wafat Isa Al-Masih, Polsek Labuhan Ruku Berikan Pengamanan di Gereja GKPI Maranatha

Minggu, 13 April 2025 - 21:53 WIB

Pengamanan Ibadah Umat kristiani Gereja HKBP dan GKPI di Wilkum Polsek Labuhan Ruku Aman dan Damai 

Minggu, 6 April 2025 - 00:14 WIB

Orang Tua Korban Penganiayaan Ahmad Rafli, Minta Polsek Labuhan Ruku Tegakkan Keadilan 

Selasa, 1 April 2025 - 17:42 WIB

Brigadir Hanrisal Silaen Hasil Olah TKP Mayat Ditemukan, Efendi Gangguan Mental di Pulangkan ke Rumah Duka

Senin, 31 Maret 2025 - 02:56 WIB

Kapolsek Labuhan Ruku, Utamakan Restorative Justice Secara Kekeluargaan 

Jumat, 28 Maret 2025 - 17:13 WIB

Sambut IdulFitri, Ketua Bravo 5 Viktor Oktovianus Saragih Berikan Bingkisan dan THR Kepada 200 Media 

Berita Terbaru

BATU BARA

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 Apr 2025 - 13:50 WIB