PWDPI Riau Silaturahmi Dengan Sekdako Hari Pertama Masuk Kantor

INDONESIA24

- Redaksi

Selasa, 16 April 2024 - 22:11 WIB

4088 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pekanbaru – Hari pertama masuk kerja, Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Persatuan Wartawan Duta Pena Indonesia (PWDPI) Provinsi Riau mengunjungi Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Pekanbaru dalam rangka silaturahmi dan memperkenalkan DPWDPI Provinsi Riau yang melaksanakan pelantikan diawal bulan depan, Selasa (16/4/2024).

Pada kesempatan tersebut, Ketua PWDPI Riau, Fifit Lidya Elsyah didampingi Andi selaku wakil ketua, Zunardi selaku sekretaris, Hendra selaku bendahara, Diah selaku wakil bendahara, Kiky selaku koordinator bidang dan media serta cici selaku humas PWDPI Riau mengatakan bahwa kita mengunjungi Sekda Kota Pekanbaru dalam rangka menjalin silaturahmi PWDPI Riau dengan Pemko Pekanbaru, mengingat karena ini masih dibulan Syawal dan juga pak Sekda, Indra Pomi merupakan pembina dari PWDPI Provinsi Riau.

“Pada kesempatan itu juga, kita menyampaikan secara lisan (undangan tertulis menyusul) rencana pelantikaan PWDPI Riau pada awal bulan depan, dengan harap Sekda Kota yang juga pembina PWDPI dapat hadir dalam pelantikan PWDPI Riau, karena pengurus DPP dan juga pembina DPP hadir dalam pelantikan PWDPI Riau tersebut”, ungkap Lidya.

Baca Juga :  Dirut PJC Serahkan Mandat Bentuk PJC Cabang Bengkalis

Lidya mengucapkan terima kasih atas waktu yang diberikan kepada PWDPI untuk bersilaturahmi dengan Sekda ditengah kesibukan beliau diawal masuk kerja pasca lebaran Idul Fitri. Dan juga mewakili seluruh pengurus PWDPI Riau, Lidya mengucapkan Minal Adin Walfaizin, mohon maaf lahir bathin, tutupnya.

Hal yang sama juga disampaikan Sekda Kota Pekanbaru, Indra Pomi Nasution didampingi Asisten III, Ingot Ahmad Hutasuhut mengucapkan Minal Adin Walfaizin, mohon maaf lahir bathin, kalau komunikasi kita ada yang sedikit tersedat, WhastApp atau pesan yang tidak terbalas dan yang lain, karena begitu banyak dan padatnya kegiatan, sehingga WhastApp atau pesannya tertimpa serta telponya tidak terangkat.

Pada kesempatan itu juga, Indra Pomi menyampaikan bahwa usai pelaksanaan Apel yang dihadiri 95 persen tadi, kita langsung mengadakan silaturahmi dengan pejabat tinggi pratama dengan pejabat administator untuk meriset kembali semua pemikiran ASN untuk memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat Kota Pekanbaru, kemudia kita juga menggesah program-program prioritas kita dapat diselesaikan dengan baik.

Baca Juga :  Demi Mendapat Keadilan, SM Bersurat ke Menkopolhukam, Kompolnas, Kabid Propam Mabes Polri dan Komisi III DPR RI

“Terkait media, rekan-rekan jurnalis untuk dapat bersinergi dengan pemerintah dalam membangun Kota Pekanbaru yang lebih baik dengan memberitakan informasi yang positif kepada masyarkat Kota Pekanbaru dan juga bisa mendorong masyarakat untuk dapat berpartisipasi mendukung Pemerintah dalam membangun Kota Pekanbaru ini”, ujar Indra Pomi.

Demikian halnya dengan PWDPI yang baru dan akan dilanttik nanti, harus kompak untuk mewujudkan cita-cita bersama dan juga bersinergi dengan pemerintah untuk mendukung pembangunan di Kota Pekanbaru.

“Dan juga kita berharap dan menghimbau kepada kawan-kawan jurnalis agar berkembang dengan baik, bersinergi dengan pemerintah, berikan edukasi yang baik kepada masyarakat dengan pemberitaan, sehingga masyarakat merasa bagian dari pemerintah untuk melakukan pembangunan dan mengatasi permasalahan di Kota Pekanbaru ini, tutup Indra Pomi. (Tim)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Cemarkan nama baik Ketum AMI di WG, RH di Laporkan ke Polda Riau
Laporan Diduga Tidak Ditindak Lanjuti, Dr Yudi Krismen Ingatkan Polda Riau : ” Jangan sampai berkembang di Masyarakat “
Chairudin Lubis Caleg Terpilih Partai Gerindra Kota Pematangsiantar Resmi Diadukan Atas Dugaan Ijazah Palsu
Usai Aksi Bersama AWB Pimpinan Pasukan Merah, Ketum AMI Minta AWB Tempuh Somasi Media-media Tuding NSG Wartawan Gadungan Melalui PH Basminews.Net
Terobosan Baru Pengelolaan Sampah, Indra Pomi Sekdako Pekanbaru Tinjau Lokasi Pembangunan TPST
Aktivis Pendidikan Riau Minta KPK Periksa Kabid SMK Disdik Riau
Tidak Lagi Menjabat PJ Walikota Pekanbaru,Masyarakat Minta Segera Turunkan Baleho,Spanduk dan Photo Muflihun di Jalan, di Perkantoran dan di Sekolah-sekolah
Merasa Nama Baiknya Dicemari, Sarwono Layangkan Hakjawab kepada Pempred Media Online Delik Hukrim

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 23:40 WIB

Peringatan Hari Guru di Pakpak Bharat

Sabtu, 23 November 2024 - 19:43 WIB

Forkopimda Pakpak Bharat Rapat Bahas Pengiriman Logistik Pilkada

Rabu, 20 November 2024 - 03:50 WIB

Mantan Legislator Sumut Nurhasanah Mohon Keadilan Kepada Presiden Prabowo Subianto

Minggu, 10 November 2024 - 20:14 WIB

Pjs Bupati Naslindo Sirait Pimpin Upacara Peringatan Hari Pahlawan Nasional Tahun 2024

Kamis, 7 November 2024 - 22:08 WIB

Resiko Bencana di Pakpak Bharat Tinggi

Kamis, 7 November 2024 - 17:09 WIB

Syaiful Syafri ; Pemberdayaan Sosial Langkah Percepatan Menurunkan Kemiskinan Di Indonesia

Selasa, 5 November 2024 - 18:56 WIB

Dukungan Terhadap Zahir – Aslam Semakin Deras, Kali Ini Suku Batak se-Batu Bara Gelar Doa Bersama

Senin, 4 November 2024 - 00:13 WIB

Polsek Bosar Maligas Lakukan Patroli Malam untuk Antisipasi Kejahatan 3C, Pastikan Keamanan Masyarakat Tetap Terjaga

Berita Terbaru

Oplus_0

PAKPAK BHARAT

Peringatan Hari Guru di Pakpak Bharat

Senin, 25 Nov 2024 - 23:40 WIB