DPP AMI Siap Mengembangkan Sayapnya di Seluruh Nusantara, Melalui Mandat yang Diberikan Kepada D.Silalahi Selaku Wasekjen

INDONESIA24

- Redaksi

Selasa, 16 April 2024 - 20:27 WIB

4049 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PEKAN BARU | Dewan Pimpinan Pusat Aliansi Media Indonesia (DPP-AMI) kembali menerbitkan Surat Mandat teruntuk Wilayah Hukum SE Jabotabek dan seluruh Nusantara Indonesia, untuk pengembangan sayap Organisasi Perusahaan Pers.

Adapun surat Mandat tersebut diberikan kepada D.Silalahi Pemilik (Owner) media Siber (Online) www.penabhayangkara.com, selaku Wakil Sekretaris Jendral (Wasekjen) DPP -AMI dengan nomor Surat Mandat bernomor : 07/DPP-SK.Mandat/IV/2024.

Hal tersebut disampaikan Ismail Sarlata Ketua Umum DPP-AMI,dalam pres rilisnya kepada awak media via WhatsApp Pribadinya. Selasa (16/04/2024)

Dalam pres rilisnya, Ismail Sarlata mengucapkan terimakasih kepada D.Silalahi selaku Wakil Sekretaris Jendral (Wasekjen). Yang bersedia mengembangkan Aliansi Media Indonesia (AMI), organisasi Perusahaan Pers untuk dapat mengembangkan sayapnya diseluruh Nusantara Indonesia terkhususnya di Wilayah Hukum Jawabarat dan DKI Jakarta, sebagai langkah awal dalam mengembangkan AMI yang baru berusia 2 (dua) tahun sejak tahun 2022-2024.

Baca Juga :  Diduga Menimbulkan Kekisruhan dan Tidak Bermoral, Aliansi Media Indonesia Dukung Penuh Tindakan Bupati Rokan Hilir

” Terimakasih teruntuk saudara kita D.Silalahi Wakil Sekretaris Jendral (Wasekjen) DPP -AMI, yang bersedia mengembangkan sayap AMI ke seluruh Wilayah Nusantara Indonesia terkhusus Wilayah Hukum Jawa Barat dan DKI.Jakarta sebagai langkah awal mengembangkan sayap AMI.” ucap Ismail Sarlata dalam Pres Rilisnya kepada Awak Media,Via WhatsApp Pribadinya

Besarnya sebuah Organisasi,tidak berpatokkan kepada Ketua Umum saja melainkan kebersamaan dan kerjasama unsur yang ada didalam sebuah Organisasi.Karena AMI bukan merupakan Organisasi Perusahaan Pers Pribadi maupun perorangan.

” Saya sebagai Ketua Umum,hanya bersifat mengambil keputusan maupun kebijakan yang bersifat untuk kepentingan bersama dalam mewujudkan visi dan misi AMI sebagai Organisasi Perusahaan Pers.”

Baca Juga :  Telah Terima SK, Ketua DPD FSKPSI Siap melebarkan Sayap: Turut Serta Mencerdaskan Bangsa

Saya sebagai Ketua Umum menyerahkan kepada seluruh Pengurus dan Anggota,berdasarkan keputusan rapat bersama terbesar nantinya, yakni Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Pertama minimal berjumlah 2/3 dari seluruh Provinsi di Indonesia yang terbentuk.

Dipenghujung Ismail Sarlata,menyampaikan harapannya kepada Seluruh Pengurus DPP, DPW yang sudah terbentuk seperti halnya,Kalbar,Sulteng, Aceh Kepri serta DPW dan DPD yang dibentuk oleh D.Silalahi nantinya sama-sama memajukan AMI untuk kepentingan bersama dan saling mengisi kekurangan, kekosongan serta petunjuk demi untuk kemajuan bersama menjadikan organisasi Perusahaan Pers terdepan dalam mewujudkan hak Pers Indonesia dan seluruh lapisan masyarakat seluruh Indonesia….Aamiin….(MAsrial/Suandra)

Sumber : DPP AMI

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Laporan Diduga Tidak Ditindak Lanjuti, Dr Yudi Krismen Ingatkan Polda Riau : ” Jangan sampai berkembang di Masyarakat “
Chairudin Lubis Caleg Terpilih Partai Gerindra Kota Pematangsiantar Resmi Diadukan Atas Dugaan Ijazah Palsu
Usai Aksi Bersama AWB Pimpinan Pasukan Merah, Ketum AMI Minta AWB Tempuh Somasi Media-media Tuding NSG Wartawan Gadungan Melalui PH Basminews.Net
Terobosan Baru Pengelolaan Sampah, Indra Pomi Sekdako Pekanbaru Tinjau Lokasi Pembangunan TPST
Aktivis Pendidikan Riau Minta KPK Periksa Kabid SMK Disdik Riau
Tidak Lagi Menjabat PJ Walikota Pekanbaru,Masyarakat Minta Segera Turunkan Baleho,Spanduk dan Photo Muflihun di Jalan, di Perkantoran dan di Sekolah-sekolah
Merasa Nama Baiknya Dicemari, Sarwono Layangkan Hakjawab kepada Pempred Media Online Delik Hukrim
Wujudkan Pelayanan Terbaik Untuk Masyarakat, RSDC Pekanbaru siap bersinergi bersama Media dan AMI

Berita Terkait

Sabtu, 2 November 2024 - 23:27 WIB

Kirim Doa Buat OK. Arya Zulkarnain, Calon Wakil Bupati Batu Bara Aslam Rayuda, Ajak 150 Orang Baca Alfatihah

Sabtu, 2 November 2024 - 22:25 WIB

Komit Dengar Langsung Keinginan Masyarakat, Zahir Bersafari di Sei Balai

Sabtu, 2 November 2024 - 15:21 WIB

Kepedulian Tim Zahir – Aslam, Berikan Tali Asih Kepada Iwan, Rumahnya Ketimpa Pohon Sawit

Jumat, 1 November 2024 - 22:09 WIB

Calon Bupati Batu Bara, Jikalau Terpilih 27 November, Lanjutkan Pembangunan Drainase

Kamis, 31 Oktober 2024 - 15:36 WIB

Silaturahmi Dirumah Sudarman, Calon Wakil Bupati Batu Bara Aslam Rayuda di Sambut Ratusan Simpatisan

Rabu, 30 Oktober 2024 - 19:36 WIB

Cepat Tanggap, TIM Zahir – Aslam Kunjungi Warga Tanjung Mulia Tertimpa Musibah Angin Puting Beliung

Senin, 28 Oktober 2024 - 01:13 WIB

Pendaftaran Turnament Mobile Legend Piala Zahir-Aslam Diperpanjang Hingga 31 Oktober 2024

Senin, 28 Oktober 2024 - 00:58 WIB

150 Warga Desa Aras Menyatakan Sikap Dukung Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Batu Bara Zahir & Aslam

Berita Terbaru