KASAD Tinjau Pembangunan Rumah Dinas Prajurit di Yonarmed 2 Delitua

INDONESIA24

- Redaksi

Selasa, 13 Februari 2024 - 23:21 WIB

40160 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Deliserdang | Kepala Staf Angkatan Darat (KASAD), Jenderal TNI Maruli Simanjuntak MSc, berkunjung ke bataliyon Yonarmed 2/KS pada Selasa (13/2/2024).

Dalam rangkaian kegiatan kunker KASAD ke Wilayah Kodam I/BB, KASAD juga berkunjung ke Yonarmed 2/KS untuk meninjau secara langsung pembangunan renovasi rumah dinas Prajurit yang dilaksanakan secara swadaya oleh Kodam I/BB yang merenovasi rumdis H-70 sebanyak 8 KK dan rumdis K-45 sebanyak 6 KK.

Baca Juga :  Mantap Bray!! Polsek Percut Seituan Tangkap Pelaku Pembakaran dan Pencurian Grosir

Selesai meninjau renovasi Rumah Prajurit, Kasad menerima sambutan yel-yel dari seluruh Prajurit Kodam I/BB dan melaksanakan foto bersama, dilanjutkan memberi pengarahan kepada 3.540 Prajurit Kodam I/BB secara tatap muka dan daring. Pemberian pengarahan secara tatap muka dilakukan di Markas Yonarmed 2/KS yg bertempat di Aula Djarot Supadmo Yonarmed 2/KS dengan diikuti oleh 2.000 Prajurit.

Pangdam I/BB mengucapkan terima kasih kepada Kasad yang telah memberikan bimbingan, pengarahan dan petunjuk kepada Prajurit guna kesempurnaan tugas di masa-masa yang akan datang.

Hadir dalam acara tersebut, Pangdam I/BB, Asintel KASAD, Asops KASAD, Aster KASAD, Kadispenad, Kasdam I/BB, Irdam I/BB, Kapoksahli Pangdam I/BB, dan para Pejabat Utama (PJU) Kodam I/BB.

(Leodepari)

Berita Terkait

Bus Membawa Siswa SMA Negeri 1 Tigabinanga Kecelakaan di Tekongan Amoy Bandar Baru
Komitmen Dukung Megawati Kembali Menjadi Ketum…!!! Kader PDI P Deli Serdang Bubuhkan Cap Jempol Darah
Rajab Tarigan Akan Terus Berkarya Melalui Rumah Sehat Bekam Rajab Tarigan
Polisi Belum Bertindak, Galian C Diduga Ilegal dan Gunakan BBM Subsidi Pemerintah Bebas Beroperasi di Namorambe ?
Pertemuan Asri Tambunan dengan dr. Robert Komaria: Optimisme Baru untuk Kesehatan dan Pendidikan Deli Serdang
Sah..! Hardono Resmi Dilantik menjadi Ketua DPC APDESI Deli Serdang Periode 2024/2029
2 X Tak Hadir Saat RDP Dengan DPRD Deli Serdang, PT HKI Akan Didemo Ketum KSMN
Hadiri Aksi Bersih Sungai Asri Ludin Tambunan: Dinkes Deliserdang Siap Sosialisasikan Kesehatan

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 13:50 WIB

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 April 2025 - 00:55 WIB

LPAI Batubara Dikukuhkan..!!! Dihadiri Ketua Umum Kak Seto

Sabtu, 19 April 2025 - 08:15 WIB

Peringati Hari Paskah Wafat Isa Al-Masih, Polsek Labuhan Ruku Berikan Pengamanan di Gereja GKPI Maranatha

Minggu, 13 April 2025 - 21:53 WIB

Pengamanan Ibadah Umat kristiani Gereja HKBP dan GKPI di Wilkum Polsek Labuhan Ruku Aman dan Damai 

Minggu, 6 April 2025 - 00:14 WIB

Orang Tua Korban Penganiayaan Ahmad Rafli, Minta Polsek Labuhan Ruku Tegakkan Keadilan 

Selasa, 1 April 2025 - 17:42 WIB

Brigadir Hanrisal Silaen Hasil Olah TKP Mayat Ditemukan, Efendi Gangguan Mental di Pulangkan ke Rumah Duka

Senin, 31 Maret 2025 - 02:56 WIB

Kapolsek Labuhan Ruku, Utamakan Restorative Justice Secara Kekeluargaan 

Jumat, 28 Maret 2025 - 17:13 WIB

Sambut IdulFitri, Ketua Bravo 5 Viktor Oktovianus Saragih Berikan Bingkisan dan THR Kepada 200 Media 

Berita Terbaru

BATU BARA

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 Apr 2025 - 13:50 WIB