Tim Patroli Perintis Presisi Polres Metro Jakbar Amankan 28 Remaja dan 5 Buah Sajam di Dua Lokasi Berbeda

INDONESIA24

- Redaksi

Minggu, 4 Februari 2024 - 00:51 WIB

40108 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta Barat,  Akhir Pekan, Tim Patroli perintis Presisi Polres Metro Jakarta Barat mengamankan sebanyak 28 remaja berikut 4 buah celurit dan 1 buah samurai, Sabtu, 3/2/2024.

Kasat Samapta Polres Metro Jakarta Barat Akbp M Hari Agung Julianto mengatakan, mereka diamankan lantaran diduga hendak akan melakukan aksi tawuran di 2 lokasi berbeda di wilayah Jakarta barat

Para remaja tersebut diamankan di komplek BNI Grogol Petamburan Jakarta Barat sekira pukul 02.30 kami berhasil mengamankan sebanyak 4 remaja berikut 2 buah sajam jenis celurit dan samurai

Sementara dilokasi kedua kami amankan di jalan kota bambu Utara Palmerah Jakarta Barat sekitar pukul 05.00 dan kami berhasil mengamankan sebanyak 24 remaja berikut 3 buah celurit

” Total kami amankan sebanyak 28 remaja dan sajam berupa 4 buah celurit serta 1 buah samurai,” ujar Akbp M Hari Agung Julianto saat dikonfirmasi, Sabtu, 3/2/2024.

Agung menjelaskan, mereka (remaja) diamankan berkat kesigapan petugas dilapangan, dimana saat anggota sedang melaksanakan patroli kewilayahan menerima aduan dari masyarakat

Berkat kecepatan respon tersebut kami berhasil menggagalkan aksi para remaja tersebut yang diduga hendak akan melakukan aksi tawuran

Baca Juga :  Polres Purwakarta Ringkus Penadah Dan Pelaku Curanmor

Kami tidak akan mentolerir jika mereka terbukti tentunya akan kami lanjutkan ke proses hukum lebih lanjut

Lebih jauh kami mengimbau kepada masyarakat terlebih para orang tua untuk mengawasi anak-anaknya, beri edukasi kepada mereka untuk jangan pulang hingga larut malam

” Karena jika mereka keluar rumah hingga larut malam hingga dini hari potensi hal yang tidak kita inginkan akan lebih besar,” imbuhnya

Kini mereka dibawa kepolsek Palmerah dan polsek Tanjung Duren guna dilakukan proses pemeriksaan lebih lanjut

( Eric )

Berita Terkait

Ketua OKK Grib Jaya Medan Minta Polisi Tangkap Pelaku Penganiayaan Wartawan Leo Sembiring
Melakukan Pencurian di Pertokoan Open Stage Mejuah-Juah,Tiga Pria Di Tangkap Reskrim Polsek Berastagi
Melawan Saat Diamankan Petugas, Satu Dari Dua Pelaku Pembongkaran Vila Ditembak Personil Reskrim Polsek Pancur Batu
Kodim 0205 Tanah Karo dan Satresnarkoba Polres Tanah Karo Tangkap Lima Terduga Pengguna Narkoba dan Kurir
Polsek Medan Tuntungan Tembak Pelaku Curanmor..!!! Seorang Penadah Masuk Daftar DPO
Lagi.. !!! Dua Mesin Ikan-Ikan dan Alat Peraga Main Dadu Berhasil Diamankan Unit Intel Kodim 0205/TK , Diserahkan  ke Satreskrim Polres Tanah Karo
Seorang Pria Warga Jalan Samura diamankan Polres Karo,diduga Pengedar Sabu
KOPTU HB Tidak Hadir Di Jadwal Persidangan,Padahal Banyak Wartawan Hendak Meliput

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 13:50 WIB

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 April 2025 - 00:55 WIB

LPAI Batubara Dikukuhkan..!!! Dihadiri Ketua Umum Kak Seto

Sabtu, 19 April 2025 - 08:15 WIB

Peringati Hari Paskah Wafat Isa Al-Masih, Polsek Labuhan Ruku Berikan Pengamanan di Gereja GKPI Maranatha

Minggu, 13 April 2025 - 21:53 WIB

Pengamanan Ibadah Umat kristiani Gereja HKBP dan GKPI di Wilkum Polsek Labuhan Ruku Aman dan Damai 

Minggu, 6 April 2025 - 00:14 WIB

Orang Tua Korban Penganiayaan Ahmad Rafli, Minta Polsek Labuhan Ruku Tegakkan Keadilan 

Selasa, 1 April 2025 - 17:42 WIB

Brigadir Hanrisal Silaen Hasil Olah TKP Mayat Ditemukan, Efendi Gangguan Mental di Pulangkan ke Rumah Duka

Senin, 31 Maret 2025 - 02:56 WIB

Kapolsek Labuhan Ruku, Utamakan Restorative Justice Secara Kekeluargaan 

Jumat, 28 Maret 2025 - 17:13 WIB

Sambut IdulFitri, Ketua Bravo 5 Viktor Oktovianus Saragih Berikan Bingkisan dan THR Kepada 200 Media 

Berita Terbaru

BATU BARA

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 Apr 2025 - 13:50 WIB