Sampri Terprosok Ke Jurang..!!! Satlantas Polres Karo Adakan Evakuasi

INDONESIA24

- Redaksi

Sabtu, 6 Januari 2024 - 09:52 WIB

4095 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KARO,Indonesia24.co| Bus SAMPRI yang datang dari arah Kabupaten Deli Serdang menuju ke arah Berastagi, Kabupaten Karo, mengalami kecelakaan tunggal, Jumat (05/01/2024) pada pukul 07.30 WIB di Jalan Jamin Ginting’s KM 54-55 Kawasan Taman Hutan Raya (Tahura) Kabupaten Karo Sumatera Utara.

Kecelakaan tunggal ini, menyebabkan bus yang membawa penumpang dari Kota Medan masuk ke jurang sedalam 10 meter

Kapolres Tanah Karo AKBP Wahyudi Rahman, S.H, S.I.K, M.M, CPHR, CBA, melalui Kasat Lantas Iptu M. Rasyid Ridho, S. Trk, yang diwakili Kanit Laka Iptu Tina Nainggolan, mengatakan informasi kecelakaan ini pertama kali diketahui pada pukul 08.00 WIB.

Baca Juga :  KPU Kabupaten Karo Ikuti Rakonnas Persiapan Pilkada Serentak Tahun 2024 Di Jakarta

“Kita pertama dapat informasi pukul 08.00 WIB, tapi informasi dari lapangan kejadiannya sekitar pukul 07.30 WIB,” Kata Kanit Laka.

Dari informasi para saksi di lapangan, adapun kronologis kejadian ini berawal saat mobil SAMPRI datang dari arah Kota Medan tiba di lokasi kejadian tepatnya di Jalan Jamin Ginting KM 54-55, diduga sopir hilang kendali.

Berdasarkan keterangan yang dihimpun di lapangan, diduga sopir hilang kendali karena ada mobil datang dari arah berlawanan.

“Dari arah berlawanan ada satu unit minibus yang lawan arah dan mengambil jalur terlalu lebar, sehingga membuat sopir bus penumpang ini banting setir akhirnya masuk ke jurang,” Katanya.

Baca Juga :  Karang Taruna Berastagi Diskusi Dengan Kanit Reskrim Polsekta Berastagi

Setelah dicek, mobil SAMPRI tersebut membawa tujuh orang penumpang yang langsung dievakuasi oleh personel Satlantas Polres Tanah Karo. Setelah berhasil dievakuasi, selanjutnya para korban dibawa ke Puskesmas Dolat Rayat untuk mendapatkan penanganan awal.

Akibat kejadian ini, tidak sampai menimbulkan korban jiwa dimana korban hanya mengalami luka ringan. Sementara itu, saat ini Satlantas Polres Tanah Karo masih melakukan penyelidikan terkait siapa sopir dari bus tersebut karena saat kejadian sopir sudah tidak ditemukan.

RANIE.S
(KaBiro Tanah Karo)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

ENDAMIA CAROLINA KABAN,SE, Ak, Anggota DPRD Karo Periode 2024-2029 dari Fraksi Demokrat Ucapkan Terima Kasih Kepada Masyarakat Karo Daerah Pemilihan 3
Selamat dan Sukses Atas Pelantikan Dharma Elfrishon Situmorang Sebagai Anggota DPRD Partai GELORA Kab. Karo Periode 2024-2029
ni 40 Anggota DPRD Karo Periode 2024-2029 yang di Lantik
TOSS!!Tino Mimana dan Onasis Sitepu Kunjungi Pusat Pasar Dan Pajak Buah Berastagi
Selamat dan Sukses Atas Pelantikan FERI EDISONTA MILALA Menjadi Anggota DPRD Karo Periode 2024-2029
Rehulina Br Tarigan Anggota DPRD Karo Periode 2024-2029 Dari Fraksi Nasdem Ucapkan Terima Kasih Kepada Masyarakat Karo Daerah Pemilihan I
Ketua Aman Bang : Anak Muda Pilih Yang Muda..!!!
Latif Purba : Jika benar mereka Pemerintah Desa Beganding Murni tidak melakukan Dugaan Korupsi dipenggunaan Dana Desa..!!!Kenapa tidak menghadiri undangan dari Penyidik .

Berita Terkait

Minggu, 6 Oktober 2024 - 01:40 WIB

Quick Respon Personel Brimob Aceh Membantu masyarakat Memadamkan Api Yang Membakar Pertokoan Di Subulussalam

Minggu, 6 Oktober 2024 - 01:16 WIB

Tersahkan, Ajo Irawan Mengukir Tim Pemenangan “Bintang-Faisal” Sultan Daulat

Minggu, 6 Oktober 2024 - 01:02 WIB

Polres Subulussalam Gelar Dzikir dan Doa Bersama Menuju Pilkada Damai

Kamis, 26 September 2024 - 03:57 WIB

Toto Ujung Vs Ramadin, ST Terkait Stadmand “ASBUN” Pada DPR RI Terpilih Muslim Aiyub

Jumat, 20 September 2024 - 06:33 WIB

Selamat jalan Sahabat Kami: Rekan Jurnalis Jalalludin Barat Telah Berpulang Kerahmatullah

Rabu, 4 September 2024 - 11:58 WIB

Pemko Subulussalam Bersama SKPK Tinjau Lokasi Progran Bakti Sosial TNI-AD 2024 

Minggu, 18 Agustus 2024 - 07:06 WIB

Jajaran Polres Subulussalam, Hadiri Upacara Peringatan Hari Kemerdekaan Indonesia Ke-79

Senin, 5 Agustus 2024 - 16:13 WIB

Klarifikasi Pemberitaan Tentang Pemukulan Yang Melibatkan Anggota TNI di Subulussalam

Berita Terbaru