Respon Dan Peduli Pada Korban Sosok Kapolres Rohul AKBP Budi Dinilai Layak Jadi Contoh

INDONESIA24

- Redaksi

Selasa, 2 Januari 2024 - 00:14 WIB

4079 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ROKAN HULU- Sosok Perwira Menengah (Pamen) Polri dengan Dua Melati dipundaknya ini, layak mendapat contoh dan panutan, hal itu karena atas kepeduliannya, pada Warga mengalami musibah Bencana Banjir yang melanda Kabupeten Rokan Hulu dalam sepekan terakhir.

Hal itu tergambar, ketika Dia AKBP Budi Setiyono SIK MH, Orang yang dipercaya Kapolda Riau Irjenpol Muhammad Iqbal SIK MH untuk memimpin Jajaran Polri di Mako Polres Rohul mengunjungi Dapur Umum Korban Banjir.

Tampak, di dampingi, Ibu Ketua Bhayangkari Cabang Rohul Ny Ina Budi, Kapolres AKBP Budi, melakukan pemberian Bansos untuk Masyarakat terdampak Banjir, akibat luapan Sungai Batang Lubuh di tenda dapur umum BPD Jl Tuanku Tambusai Kelurahan Pasir Pengaraian Kecamatan Rambah Minggu (31/12/2023) sekitar pukul 18.45 Wib.

Baca Juga :  Jum'at Curhat, Kasat Res Narkoba AKP Fery Kusnadi, S.H, M.H, Beri Bantuan Buku Tulis dan Mie Instan di Panti Asuhan Khusnul khatimah

Terlihat, Eks Kasubdit Regident Ditlantas Polda Riau, memberikan bantuan kepada perwakilan Kadus maupun RT Desa yang terdampak Banjir dari luapan Sungai Batang Lubuh.

Sedangkan, rincian bantuan berupa 140 Bungkus di Dusun Luba Hiir, 80 Bungkus di Lingkungan Tanjung Harapan, 139 Bungkus di lingkungan Tanjung Belanti, 80 Bungkus di Dusun Teluk Bintingan dan 40 Bungkus di Dusun Nogori.

“Bantuan ini kita berikan, sebagai bentuk Negara hadir untuk membantu masyarakat yang terdampak musibah,” ujar lulusan Akademi Kepolisian (Akpol) Tahun 2004 ini.

Baca Juga :  Ajak Tokoh Agama Jaga Kamtibmas, Plh Kabag Ren Polres Rohul Giat Shubuh Berjama'ah Dalam Coolling Sistem Di Masjid Silaturahim.

Turut hadir pada giat itu, Wakapolres Kompol Erol Ronny Risambessy, Kabag Ops Kompol Amru Hutauruk, Kabag SDM Kompol Sodarman Sinaga, SH Kasat Intelkam AKP Bunyamin, SH Kasat Lantas AKP Tatit Rizkyan Hanafi, Kapolsek Iptu Hendra Sitorus.

Kemudian, Ketua Bhayangkari Ranting Polsek Rambah Novalia Hendra Sitorus, Kanit Regident Ipda Joni Saputra, Kasi Humas Ipda Refli Setyawan Harahap, Personil Polres Rohul dan Polsek Rambah lainnya.

(Humas Polres Rohul)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Kampanye Hari Terakhir, Tim Pemenangan Zahir – Aslam Konvoi Keliling Batu Bara
Ratusan Warga Pematang Kuing Sambut dan Dukung Kunjungan Zahir Bersama Maya
Paslon Zahir – Aslam Pilih Gelar Kenduri Akbar dan Doa Dibanding Kampanye Rapat Umum
754 Tenaga Pendidik TK/PAUD Batu Bara Non ASN Akan Peroleh Kartu BPJS Ketenagakerjaan Gratis 
Dinas Pendidikan Tandatangan MoU BPJS Ketenagakerjaan Non ASN 754 Tenaga kerjaan TK/Paud
Kadis Kesehatan Batu Bara diduga arahkan Kapus ke Paslon tertentu.”Dr.Deni :Pusing dengan isu politik kepala sakit ampun
Aslam : Saya Bersemangat Atas Dukungan Ibu Ibu di Desa Sipare-pare dan Titi Payung
Pemkab Pakpak Bharat Gelar Sosialisasi Penanggulangan Bencana

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 23:40 WIB

Peringatan Hari Guru di Pakpak Bharat

Sabtu, 23 November 2024 - 19:43 WIB

Forkopimda Pakpak Bharat Rapat Bahas Pengiriman Logistik Pilkada

Rabu, 20 November 2024 - 03:50 WIB

Mantan Legislator Sumut Nurhasanah Mohon Keadilan Kepada Presiden Prabowo Subianto

Minggu, 10 November 2024 - 20:14 WIB

Pjs Bupati Naslindo Sirait Pimpin Upacara Peringatan Hari Pahlawan Nasional Tahun 2024

Kamis, 7 November 2024 - 22:08 WIB

Resiko Bencana di Pakpak Bharat Tinggi

Kamis, 7 November 2024 - 17:09 WIB

Syaiful Syafri ; Pemberdayaan Sosial Langkah Percepatan Menurunkan Kemiskinan Di Indonesia

Selasa, 5 November 2024 - 18:56 WIB

Dukungan Terhadap Zahir – Aslam Semakin Deras, Kali Ini Suku Batak se-Batu Bara Gelar Doa Bersama

Senin, 4 November 2024 - 00:13 WIB

Polsek Bosar Maligas Lakukan Patroli Malam untuk Antisipasi Kejahatan 3C, Pastikan Keamanan Masyarakat Tetap Terjaga

Berita Terbaru

Oplus_0

PAKPAK BHARAT

Peringatan Hari Guru di Pakpak Bharat

Senin, 25 Nov 2024 - 23:40 WIB