Jumat Curhat, Kapolres Sintang dengar keluhan Warga Kapuas Kanan Hulu

INDONESIA24

- Redaksi

Minggu, 31 Desember 2023 - 02:14 WIB

40136 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sintang Kalbar – Sebagai bentuk wujud menjemput bola keluhan masyarakat terkait keamanan dan ketertiban Kapolres Sintang Kembali menggelar kegiatan Jumat Curhat di sekitara Pasar Taman Tembesuk Sungai Durian Sintang, Jumat pagi (29/12/24).

Sembari menyeruput secangkir teh dan kopi telihat warga dan Kapolres Sintang AKBP Dwi Prasetyo berbincang membahas tentang keamanan dan ketertiban masyarakat di seputaran Pasar.

Salah seorang warga mengungkapkan keluhan terkait situasi Jalan di Simpang tugu Bambu yang mana di jam-jam tertentu sering kali ada yang memacu kendaraan melawan arah sehingga membahayakan pengendara yang melewati jalur tersebut, “Kalau bisa di situ dirubah Pak Kapolres, di rubah system nya, karena disitu juga pada malam hari mungkin boleh dilewati dan pada jam padat di buat larangan.

Baca Juga :  Alumni GSNI, GMNI & GPM Eksponen '82, Solid Mendukung Ganjar Pranowo-Mahfud MD

Menanggapi keluhan, AKBP Dwi Prasetyo Wibowo, SIK mengatakan, “solusi sementara akan kita kaji untuk ploting personel di jam tersebut untuk cegah pelanggaran, sementara untuk saran perubahan sistem akan kita koordinasikan dulu dengan pihak terkait untuk solusi jangka Panjang.

Selain itu salah satu Ketua RT wilayah pasar mengeluhkan masih adanya peredaran miras, “Harapan kita agar ditindak Pak peredaran miras, karena membuat situasi lingkungan tidak kondusif”.

Menanggapi peredaran miras, Kapolres yang didampingi Kapolsek Sintang Kota meminta Polsek segera lakukan penindakan dan laporkan segera hasilnya, “Nanti kita minta nomor hp Ketua RT, segera kita tindak dan hasil nya saya tembuskan pak RT ya. Pungkas Kapolres.

Baca Juga :  Kapolres Batubara cek Satuan Samapta dan Propam Polres Batubara menjelang Pilkada serentak

Dengan Jumat Curhat ini kita harap dapat menyerap informasi dan keluhan warga, “komunikasi kita jalin terus tidak sebatas lewat Jumat Curhat, tetapi bisa juga Whatsapp ke saya langsung, Kita berharap peran serta warga juga dalam menjaga situasi kamtibmas agar tetap aman dan kondusif” Tutup Kapolres.

Sumber: Polres Sintang Polda Kalbar

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Konflik Masyarakat Sei Kuning Dengan PKS PT SKA Berlanjut, Kini Hampir Bentrok
8 Program unggulan Zahir & Aslam,wujudkan Batu Bara maju
Ketua Tim Kampanye Zahir & Aslam Pimpin Rapat Bahas Divisi Kampanye Per kecamatan
Bustan Pinrang Resmi Dukung Pasangan Cudy – Agusto untuk Cagub Bacagub Sulawesi Tengah
Penetapan Paslon Zahir-Aslam Sudah Penuhi Ketentuan yang Berlaku
Tomas Mangkai Lama Suroto Mendoakan Zahir – Aslam, Lanjutkan Pimpin Batu Bara
Pilkada Batu Bara: Ngopi Bareng, Warga Minta Zahir Lanjutkan Program Berobat Gratis
Tim Zas Center Siap Menangkan Zahir-Aslam di Tanjung Tiram

Berita Terkait

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 22:22 WIB

Selamat dan Sukses Atas Pelantikan Dharma Elfrishon Situmorang Sebagai Anggota DPRD Partai GELORA Kab. Karo Periode 2024-2029

Jumat, 4 Oktober 2024 - 20:46 WIB

ni 40 Anggota DPRD Karo Periode 2024-2029 yang di Lantik

Jumat, 4 Oktober 2024 - 15:17 WIB

TOSS!!Tino Mimana dan Onasis Sitepu Kunjungi Pusat Pasar Dan Pajak Buah Berastagi

Jumat, 4 Oktober 2024 - 07:25 WIB

Selamat dan Sukses Atas Pelantikan FERI EDISONTA MILALA Menjadi Anggota DPRD Karo Periode 2024-2029

Jumat, 4 Oktober 2024 - 07:19 WIB

Rehulina Br Tarigan Anggota DPRD Karo Periode 2024-2029 Dari Fraksi Nasdem Ucapkan Terima Kasih Kepada Masyarakat Karo Daerah Pemilihan I

Jumat, 4 Oktober 2024 - 01:53 WIB

Ketua Aman Bang : Anak Muda Pilih Yang Muda..!!!

Rabu, 2 Oktober 2024 - 23:18 WIB

Latif Purba : Jika benar mereka Pemerintah Desa Beganding Murni tidak melakukan Dugaan Korupsi dipenggunaan Dana Desa..!!!Kenapa tidak menghadiri undangan dari Penyidik .

Rabu, 2 Oktober 2024 - 08:19 WIB

Aliansi Milenial Anak BAngsa (AMAN BANG) Dukung TOSS..!! Menjadi Bupati dan Wakil Bupati Karo

Berita Terbaru