Tim Resmob Satreskrim Polres Gayo kembali berhasil amankan Satu Lagi Pencurian Tabung Gas di Centong Bawah

INDONESIA24

- Redaksi

Kamis, 28 Desember 2023 - 22:57 WIB

40117 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Blangkejeren – Tim Resmob Satreskrim Polres Gayo Lues mengamankan seorang Pria terkait Tindak Pidana Pencurian Tabung Gas LPG di kediaman Warga Centong bawah.

Dari Tim Resmob Satreskrim Polres Gayo Lues, Kamis (28/12/2023) pada hari Jumat Tanggal 25 Desember 2023 Sekira Pukul 03.00 WIB terjadi Tindak Pidana Pencurian 4 (empat) Tabung Gas LPG yang di ambil dari salah satu rumah warga tepatnya di jalan Centong Bawah Desa Durin Kecamatan Blangkejeren Kabupaten Gayo Lues.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolres Gayo Lues AKBP Setiyawan Eko Prasetiya, S.H., S.I.K. melalui Kasatreskrim IPTU M. Abidinsyah, S.H. menjelaskan, Kronologis kejadian dari Pengakuan Pelaku berinisial HD (24) Pelaku memanjat dari belakang tembok rumah salah satu warga dan sedangkan rekannya yang berinisial SP (24) memantau di seputaran lingkungan tersebut.

Baca Juga :  Tim Dipimpin Kapolres AKBP Budi Layak Diapresiasi, Tahanan Kabur Melompat Di Jembatan Batang Lubuh Berhasil Diamankan

Sementara rekan pelaku yang berinisial RF (24) menunggu di rumah untuk menjual tabung yang sudah berhasil di curi dari salah satu rumah warga. “Spontan pada saat Tim Resmob melakukan penangkapan terhadap 2 (dua) Pelaku tersebut, satu Pelaku berinisial RF melarikan diri lewat jendela,” Sebut Kasatreskrim.

Sehingga kata Kasatreskrim, Kamis Tanggal 28 Desember 2023 sekitar Pukul 14.00 WIB saat konfirmasi, Tim Resmob Satreskrim Polres Gayo Lues melakukan pengembangan di lapangan, sehingga 1 (satu) Pelaku diamankan, pada saat Tim Resmob melakukan Interogasi Pelaku, RF Sempat melarikan diri ke Kota Medan (Provinsi Sumatera Utara).

Baca Juga :  Kasus Pembunuhan Terungkap, Kompol M. Alfan Bilang Pelaku Enam Orang

“Pada saat kembali dari Kota Medan Tim Resmob sudah mengetahui dimana Pelaku berada dan pada saat dilakukan Penangkapan, pelaku mengakui bahwa ialah yang melakukan pencurian Tabung Gas LPG tersebut dan juga mengakui telah melakukan Pencurian Hewan ternak, dan pencurian Ambal serta Pencurian Handphone bersama 2 (dua) rekannya yang telah terlebih dahulu diamankan oleh Tim Resmob Satreskrim Polres Gayo Lues, kini RF telah dibawa ke Polres Gayo Lues untuk dilakukan pemeriksaan lebih lanjut, Pungkasnya. (tris)

Berita Terkait

Ketua OKK Grib Jaya Medan Minta Polisi Tangkap Pelaku Penganiayaan Wartawan Leo Sembiring
Melakukan Pencurian di Pertokoan Open Stage Mejuah-Juah,Tiga Pria Di Tangkap Reskrim Polsek Berastagi
Melawan Saat Diamankan Petugas, Satu Dari Dua Pelaku Pembongkaran Vila Ditembak Personil Reskrim Polsek Pancur Batu
Kodim 0205 Tanah Karo dan Satresnarkoba Polres Tanah Karo Tangkap Lima Terduga Pengguna Narkoba dan Kurir
Polsek Medan Tuntungan Tembak Pelaku Curanmor..!!! Seorang Penadah Masuk Daftar DPO
Lagi.. !!! Dua Mesin Ikan-Ikan dan Alat Peraga Main Dadu Berhasil Diamankan Unit Intel Kodim 0205/TK , Diserahkan  ke Satreskrim Polres Tanah Karo
Seorang Pria Warga Jalan Samura diamankan Polres Karo,diduga Pengedar Sabu
KOPTU HB Tidak Hadir Di Jadwal Persidangan,Padahal Banyak Wartawan Hendak Meliput

Berita Terkait

Rabu, 23 April 2025 - 04:03 WIB

Kunjungan Kerja Komandan Satuan Brimob Polda Aceh di Mako Kompi 4 Batalyon C Pelopor

Kamis, 17 April 2025 - 10:46 WIB

Eratkan Silaturahmi Babinsa Koramil 09/Putri Betung Laksanakan Komsos Bersama warga binaan

Selasa, 15 April 2025 - 09:50 WIB

Babinsa Koramil 10/Pantan Cuaca Melaksanakan Pendampingan Petani Cabai Di Desa Kenyaran

Minggu, 6 April 2025 - 12:07 WIB

Menghadiri Acara Saman Roa Lo Roa Ingi Sebagai Sarana Komsos Babinsa

Kamis, 20 Maret 2025 - 13:01 WIB

Wujudkan wilayah yang sehat Babinsa Komsos dengan Bidan Desa di Balai Adat

Sabtu, 15 Februari 2025 - 01:36 WIB

Personel Polres Gayo Lues Salurkan Zakat profesi untuk Bantuan Bedah Rumah kepada Warga Kurang Mampu

Sabtu, 25 Januari 2025 - 12:37 WIB

Wujudkan Kepedulian Terhadap Warga Babinsa Koramil 09/ Putri Betung,Bantu pembuatan gula aren

Rabu, 4 Desember 2024 - 22:45 WIB

Aliran Sungai Tripe Tercemar Limbah PT. Getah PNI, Warga di Bantaran Sungai Gatal-gatal

Berita Terbaru

BATU BARA

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 Apr 2025 - 13:50 WIB