Nomor WA Direktur CERI Diretas, Yusri: Jangan Layani Permintaan Apa Pun

INDONESIA24

- Redaksi

Rabu, 13 Desember 2023 - 03:05 WIB

40174 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA – Nomor Whatsapp +6281212054*** milik Direktur Eksekutif Center of Energy and Resources Indonesia (CERI) Yusri Usman telag diretas. Hal tersebut diketahui terjadi sejak Senin (12/12/2023) sekira pukul 14.00 WIB.

“Bersama ini saya mengumumkan bahwa nomor whatsapp yang biasa saya gunakan telah diretas. Belakangan saya ketahui nomor saya tersebut telah digunakan untuk meminta uang kepada nomor-nomor kontak yang biasa berkomunikasi dengan saya melalui nomor tersebut,” ungkap Yusri.

Dikatakan Yusri, pelaku peretas tersebut kedapatan mengirimkan pesan wahatsapp kepada anaknya dan meminta untuk dikirimkan uang ke nomor rekening BNI 1811589643 atas nama Hendra.

“Merasa janggal, anak saya tidak mengirimkan uang dan lantas langsung menemui saya dan memberi tahu saya,” ungkap Yusri.

Lebih lanjut, Yusri pada Selasa (13/12/2023) siang menerima informasi bahwa salah seorang kerabatnya telah tertipu dengan mengirimkan uang sebesar Rp 3 juta ke nomor rekening BNI atas nama Hendra tersebut.

Baca Juga :  Dra.Kasihhati : FPII Sebagai Garda Terdepan Pembela Insan Pers akan tetap konsisten

Atas kejadian tersebut, Yusri berharap Polri serta Otoritas Jasa Keuangan (OJK) segera melakukan penyelidikan dan melacak pelaku peretasan nomor whatsapp miliknya tersebut serta mengusut penipuan permintaan uang kepada nomor pengguna whatsapp lain mengatasnamakan dirinya itu.

“Bersama ini saya juga menghimbau kepada siapa pun yang menerima pesan whatsapp dari nomor yang biasa saya gunakan, untuk tidak dilayani dan sedapat mungkin segera dilaporkan ke pihak berwenang supaya pelakunya segera tertangkap,” pungkas Yusri. (RED)

Berita Terkait

Ketua PW GPA DKI Setalah kami melihat dan kami pahami ternyata UU TNI Bukan kembalikan Dwifungsi Abri, Akan Tetapi Untuk memperkuat pengabdian kepada negara
Banjir di Lapas Cikarang..!!!Dirjenpas  Pastikan Layanan Warga Binaan Tetap Berjalan 
Congrats…!!! Sumut United FC Juara PNM Liga Nusantara 2024-2025
Mempererat Hubungan Antara Warga Binaan dan Petugas,Menteri Imipas Makan Bersama Warga Binaan Rutan Cipinang
Refleksi 2024: Menuju Layanan Haji dan Umroh yang Lebih Baik, Selamat Datang 2025! Oleh: KH. Abdullah Faqih
Unggul Atas Bustami H – Fadhil Rahmi di Pilgub Aceh, Anggota DPR RI Partai Golkar Ucapkan Selamat Buat Mualem – Dek Fadh
Komjen Ahmad Dofiri Resmi Sebagai Wakapolri yang baru..!!! Usai dilantik Kapolri
Kapolri Jendral Listyo Sigit Prabowo :  262 Juta Jiwa Diselamatkan, Rp 31,8 T Bukti Narkoba Terungkap

Berita Terkait

Rabu, 23 April 2025 - 04:03 WIB

Kunjungan Kerja Komandan Satuan Brimob Polda Aceh di Mako Kompi 4 Batalyon C Pelopor

Kamis, 17 April 2025 - 10:46 WIB

Eratkan Silaturahmi Babinsa Koramil 09/Putri Betung Laksanakan Komsos Bersama warga binaan

Selasa, 15 April 2025 - 09:50 WIB

Babinsa Koramil 10/Pantan Cuaca Melaksanakan Pendampingan Petani Cabai Di Desa Kenyaran

Minggu, 6 April 2025 - 12:07 WIB

Menghadiri Acara Saman Roa Lo Roa Ingi Sebagai Sarana Komsos Babinsa

Kamis, 20 Maret 2025 - 13:01 WIB

Wujudkan wilayah yang sehat Babinsa Komsos dengan Bidan Desa di Balai Adat

Sabtu, 15 Februari 2025 - 01:36 WIB

Personel Polres Gayo Lues Salurkan Zakat profesi untuk Bantuan Bedah Rumah kepada Warga Kurang Mampu

Sabtu, 25 Januari 2025 - 12:37 WIB

Wujudkan Kepedulian Terhadap Warga Babinsa Koramil 09/ Putri Betung,Bantu pembuatan gula aren

Rabu, 4 Desember 2024 - 22:45 WIB

Aliran Sungai Tripe Tercemar Limbah PT. Getah PNI, Warga di Bantaran Sungai Gatal-gatal

Berita Terbaru

BATU BARA

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 Apr 2025 - 13:50 WIB