Hari Juang Kartika TNI-AD Jajaran Korem Lilawangsa Sumbang 1.008 Kantong Darah

INDONESIA24

- Redaksi

Rabu, 13 Desember 2023 - 16:00 WIB

40134 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lhokseumawe – Dalam rangka memperingati Hari Juang Kartika Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat (HJK TNI-AD), satuan Korem 011/Lilawangsa dan Kodim jajaran menggelar bakti sosial berupa donor darah massal serentak pagi ini, Senin (12/12/2023) di Satuan Masing-masing.

“Hari ini kita adakan kegiatan bakti sosial donor darah massal serentak yang digelar di masing-masing satuan Kodim jajaran Korem 011/Lilawangsa, aksi kemanusiaan ini dalam rangka menyambut Hari Juang Kartika TNI-AD Ke-78, Alhamdulillah kegiatan ini sebanyak 1.008 kantong darah berhasil dikumpulkan,” kata Danrem 011/Lilawangsa Kolonel Kav Kapti Hertantyawan, di Korem 011/LW, Lhokseumawe.

Danrem menyebutkan, kegiatan ini bertujuan sebagai bentuk kemanunggalan TNI AD, khususnya prajurit TNI yang ada di jajaran Korem 011/Lilawangsa, wujud kepedulian kepada masyarakat memberikan sumbangsih sesama, pertolongan berupa darah bagi yang membutuhkan nantinya.

“Mudah-mudahan aksi kemanusian donor darah dari para pendonor prajurit TNI, Polri, Instansi dan masyarakat hari ini bisa dimanfaatkan untuk banyak orang dan bisa menambah persedian jumlah stok darah di PMI,” harapnya.

“Kita prajurit TNI di seluruh Indonesia akan selalu ada untuk rakyatnya, salah satunya Donor darah ini dalam menyambut HJK TNI-AD ke-78, semoga dengan ketulusan dan niat dari para pendonor akan berarti untuk keselamatan nyawa orang lain, sebab, setetes darah sangat berarti untuk keselamatan jiwa,” ungkap Danrem Kapti Hertantyawan.

Diketahui, puncak Hari Juang Kartika TNI-AD diperingati pada tanggal 15 Desember setiap Tahunnya. Saat ini Korem 011/LW dan Kodim jajaran menggelar donor di masing-masing satuan bekerjasama dengan Palang Merah Indonesia (PMI) daerah.

Baca Juga :  Srikandi PLN UID Aceh Ajak Lulusan Vokasi Mampu Beradaptasi Dengan Kebutuhan Zaman Dalam FGD di Poltek Lhokseumawe

Donor Darah sebagai berikut, Korem 011/LW 51 Kantong, Kodim 0104/ATIM 68 kantong, Kodim 0117/BM 125 kantong, Kodim 0113/ Gayo Lues 110 kantong, Kodim 0108/Agara 102 kantong, Kodim 0103/Aut 100 kantong, Kodim 0111/ Bireuen 103 kantong, Kodim 0106/Ateng 82 kantong, Kodim 0117/Atam 162 kantong, dan Kodim 0102/Pidie 110 kantong.

Acara donor darah di Gedung KNPI Korem turut dihadiri anatara lain, Para Kasi dan Pasi Korem 011/LW, para prajurit TNI dan ANS Korem 011/LW dan Satuan Dinas Jawatan yang hadir.

Berita Terkait

Sat Lantas Patroli Kawasan Tertib Lalu Lintas (KTL)
Kedapatan Bawa Gading Gajah, Dua Warga Pidie Ditangkap
Ratusan Orang hadiri Kampanye Akbar Relawan Jemaah Ganjar Aceh di Kota Lhokseumawe
Abang Becak Se Kota Lhokseumawe Konvoi Akbar Suarakan Ganjar – Mahfud Menang
Projo Kecamatan Muara Dua Gelar Konsolidasi dan Deklarasi Prabowo-Gibran Menang Satu Putaran
Masyarakat Antusias Bagikan dan Pasang APK Aminullah Usman di Dapil ll
Srikandi PLN UID Aceh Ajak Lulusan Vokasi Mampu Beradaptasi Dengan Kebutuhan Zaman Dalam FGD di Poltek Lhokseumawe
Tegaskan Komitmen Leader Bisnis LNG Hub Asia 2030, Perta Arun Gas Terima Kunjungan Kerja Delegasi ASCOPE

Berita Terkait

Senin, 10 Maret 2025 - 23:36 WIB

Sesuai Dengan Arahan Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan,Agus Andrianto..!!!Antisipasi Gangguan Kamtib, Rutan Kabanjahe Sinergi Dengan Polres Tanah Karo”

Senin, 10 Maret 2025 - 20:36 WIB

Diajak Kosumsi Narkoba dan Main Judi Online, Ganda Gurusinga Dijebak di Penginapan Mandiri

Senin, 10 Maret 2025 - 12:13 WIB

Program Rutin..!!!PC Fatayat NU Kota Medan,Bagi Sedekah 5000 mendapat Pakaian Preloved Kepada Masyarakat Kurang Mampu

Minggu, 9 Maret 2025 - 16:01 WIB

Untuk Memastikan Situasi Aman dan Nyaman…!!! Rutan Kabanjahe Gelar Razia Insidentil Kamar Hunian

Minggu, 9 Maret 2025 - 12:22 WIB

Mengusung Tema “Kabupaten Karo Beriman Berbudaya Unggul Modern dan Sejahtera”..!!! Bupati Karo Resmi Buka Hari Jadi Kabupaten Karo ke 79

Minggu, 9 Maret 2025 - 11:32 WIB

Rapat Paripurna DPRD Karo Dalam Rangka Hari Jadi Kabupaten Karo ke 79,Dihadiri Wakil Gubernur Sumatera Utara,Bupati dan Wakil Bupati Karo

Sabtu, 8 Maret 2025 - 16:37 WIB

Hari Jadi Kabupaten Karo ke 79, Rutan Kabanjahe Hadiri Upacara Tabur Bunga di Makam Pahlawan

Sabtu, 8 Maret 2025 - 15:49 WIB

Pedagang Kaki Lima : Tolong Buat Tempat Kami Atau Kami Berjualan di Kantor DPRD Karo

Berita Terbaru