Danrem 011/LW Hadiri Peringatan Hari Armada RI di Geladak KAL Bireuen

INDONESIA24

- Redaksi

Jumat, 1 Desember 2023 - 00:56 WIB

4051 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lhokseumawe – Komandan Korem (Danrem) 011/Lilawangsa Kolonel Kav Kapti Hertantyawan menghadiri peringatan Hari Armada Republik Indonesia, upacara digelar pangkalan TNI-AL Lanal Lhokseumawe di Geladak KAL Bireuen dengan berlayar di Laut Alur Masuk Pelabuhan Lhokseumawe, pada Kamis (30/11/2023).

Inspektur upacara dipimpin langsung oleh Komandan Pangkalan TNI Angkatan Laut (Danlanal) Lhokseumawe, Kolonel Laut (P) Andi Susanto, sedangkan Komandan Upacara oleh Kapten laut (S) Tomi Budisetyadi.

Selain itu, Hari Armada RI juga diikuti Satuan Pangkalan Tentara Nasional Indonesia Angkatan Laut (TNI-AL) dari Sabang sampai Merauke serentak secara vicon dipimpin langsung Panglima Komando Armada Republik Indonesia Laksama Madya TNI Heru Kusmanto, terpusat di Jakarta.

Baca Juga :  Danrem 011/LW Buka Pertandingan Tenis Lapangan Dalam Rangka HUT TNI ke-78

Peringatan Hari Armada RI Tahun 2023 bertemakan, “Armada Membangun Kekuatan Laut Nusantara Menuju Indonesia Maju”, kegiatan diawali penghormatan kepada arwah pahlawan dipimpin Danlanal Lhokseumawe, dilanjutkan mengheningkan Cipta, pelarungan bunga, Do’a, dan ditutup penghormatan terakhir kepada arwah pahlawan.

Danlanal Lhokseumawe Kolonel Laut (P) Andi Susanto dalam sambutannya menyampaikan, kegiatan ini bukan hanya dihadiri TNI Angkatan Laut, selaku insitusi TNI senantiasa bersinergi bersama stakeholder dan masyarakat sekitar, pada peringatan Hari Armada RI, TNI AL juga menyelenggarakan berbagai kegiatan, diantaranya bhakti sosial kesehatan dan pemberian sembako kepada masyarakat sekitar kota Lhokseumawe.

“Dengan adanya kegiatan ini, diharapkan menjadi motivasi bagi seluruh komponen maupun TNI-Polri bersama aparat pemerintah dan stakeholder lainnya, yakni dapat membantu kesulitan masyarakat di sekitar, kemudian, dimana pun berada, kita harus bisa bermanfaat, serta senantiasa bersinergis dan berkolaborasi dalam memajukan bangsa dan Negara ini,” ujarnya.

Baca Juga :  Kasdam IM Apresiasi Perhelatan Golf Komunitas Bertajuk Danrem 011/LW Cup Tournament

Selain upacara Hari Armada RI, juga digelar bhakti sosial seperti pengobatan massal, donor darah dan pembagian sembako untuk masyarakat kurang mampu, acara turut dihadiri antaralain, Danrem 011/Lilawangsa Kolonel Kav Kapti Hertantyawan, Pj Walikota Lhokseumawe Imran, unsur Forkopimda dan Muspika Muara Satu Lhokseumwe, para Perwira dan prajurit Lanal Lhokseumawe, Ibu-ibu Jalasenastri Cabang 6 Korcab I DJA I dan Saka Bahari binaan Lanal Lhokseumawe yang hadir.

(Abdiansyah)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Kedapatan Bawa Gading Gajah, Dua Warga Pidie Ditangkap
Ratusan Orang hadiri Kampanye Akbar Relawan Jemaah Ganjar Aceh di Kota Lhokseumawe
Abang Becak Se Kota Lhokseumawe Konvoi Akbar Suarakan Ganjar – Mahfud Menang
Projo Kecamatan Muara Dua Gelar Konsolidasi dan Deklarasi Prabowo-Gibran Menang Satu Putaran
Masyarakat Antusias Bagikan dan Pasang APK Aminullah Usman di Dapil ll
Srikandi PLN UID Aceh Ajak Lulusan Vokasi Mampu Beradaptasi Dengan Kebutuhan Zaman Dalam FGD di Poltek Lhokseumawe
Hari Juang Kartika TNI-AD Jajaran Korem Lilawangsa Sumbang 1.008 Kantong Darah
Tegaskan Komitmen Leader Bisnis LNG Hub Asia 2030, Perta Arun Gas Terima Kunjungan Kerja Delegasi ASCOPE

Berita Terkait

Minggu, 7 Juli 2024 - 09:54 WIB

Rico Sempurna Pasaribu : “Tolong Lindungi Saya Bang

Sabtu, 6 Juli 2024 - 23:20 WIB

Sekda Kabupaten Karo : Tetap Semangat Karang Taruna Berastagi

Sabtu, 6 Juli 2024 - 07:48 WIB

Penggiat Sosial Apresiasi Karang Taruna Kecamatan Berastagi

Sabtu, 6 Juli 2024 - 02:18 WIB

Rekan Rekan Jurnalis Cicipi Cimpa Unung Unung Milik Karang Taruna Berastagi

Jumat, 5 Juli 2024 - 18:44 WIB

Kebakaran di Jalan Sakti Gang Damai Kabanjahe

Jumat, 5 Juli 2024 - 17:52 WIB

Berkunjung ke Karo Abetnego Tarigan Pimpin Intervensi Serentak Penurunan Stunting

Jumat, 5 Juli 2024 - 12:00 WIB

FBB Hari Kedua..!!! Sekretaris Koswari Kabupaten Karo Kunjungi Posko Karang Taruna Berastagi

Jumat, 5 Juli 2024 - 07:09 WIB

FBB di Berastagi…!!! Anggota DPRD Karo Singgah di Posko Karang Taruna Berastagi

Berita Terbaru

BATU BARA

Pelaksanaan Patroli Dialogis malam dilakukan Polsek Lima Puluh

Minggu, 7 Jul 2024 - 21:12 WIB

BISNIS

20 Penyebab Genset Rusak yang Harus Anda Ketahui

Minggu, 7 Jul 2024 - 17:04 WIB