Pegiat Sosial Sandy Tumiwa, Soroti Bullying Ditingkat Sekolah di Jawa Barat

INDONESIA24

- Redaksi

Rabu, 8 November 2023 - 10:36 WIB

40158 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jawa Barat | Kasus bullying di Jawa Barat yang viral di medsos baru-baru ini benar-benar mengejutkan. Dalam video yang beredar, seorang anak Siswa Sekolah Dasar hinga remaja menjadi korban pemukulan brutal oleh rekan sebayanya. Sehingga salah satu Korban mengalami patah tulang dan luka serius, sementara.Dan para pelaku yang masih status Mahasiswa juga telah diamankan dan sedang menjalani proses hukum,oleh Aparat Penegak Hukum.

Faktanya, perundungan di Indonesia memang cukup mengkhawatirkan. Berdasarkan data yang dilaporkan UNICEF pada tahun 2020, bullying di kalangan remaja mencapai angka 41 persen, belum termasuk cyber bullying sebesar 45 persen di waktu yang sama. Mirisnya, tidak semua korban berani atau punya kesempatan untuk melawan.

Baca Juga :  Diapresiasi Dirjen PDSPKP Soal Challenge, PT PIL Akan Buat Grand Desain

Walau mungkin banyak kasus yang tidak terekspos, namun kehadiran media sosial benar-benar membantu dalam proses pengungkapan kasus perundungan di kalangan pelajar/mahasiswa.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Maraknya Bullying ditingkat Sekolah,Pegiat Sosial Sandy Tumiwa kepada awak Media menyampaikan sangat menyesalkan terhadap bentuk Bullying,yang terjadi tidak hanya disekolah tetapi juga dilingkungan sekitar,”ungkap Sandy”,pada Selasa (7/11/23)

Baca Juga :  Sambutan di Seskoad Bandung, Ketua PH PHDI Jabar: Jadikan Pura sebagai Sarana Mesimakrama

“Sandy juga menyoroti peran guru dan pengawasan pihak sekolah yang terkesan minim ,sehingga peluang aksi bullying kerap terjadi dilingkungan sekolahnya, yang dinilai bisa berdampak fatal,” teranya.

“Sandy berharap kejadian bullying baik secara verbal maupun fisik berujung kekerasan dapat dihentikan serta dihilangkan Di dunia pendidikan di Indonesia, ” tutup Sandy Tumiwa. (Team Media)

Berita Terkait

Polisi Komitmen Tuntaskan Kasus Vina
Jelang Penugasan, Pangdam Tanjungpura Periksa Kesiapan Operasi Satgas Yonif 641/Bru
Kabid Humas Polda Jabar : Polisi Berhasil Bekuk Aksi Kelompok Gangster Yang Viral Melakukan Penyerangan Terhadap Karyawan SPBU di Klapanunggal Kabupaten Bogor
Sosialisasikan Perdamaian di Indonesia, Yayasan Prabu Foundation Gelar FGD
Perayaan hari Raya Nyepi Tahun Saka 1946/Tahun 2024 Masehi, Kota Cimahi Diawali dengan Pawai Budaya
Ketua PH PHDI Provinsi Jawa Barat, Menghadiri Upacara melasti di Pantai Pelabuhan Segara Cirebon
Giliran Malembar Utara Jabar Dan Sumut, Dikunjungi Tim Sembako Murah Sedulur Jokowi
Ciptakan Pemilu Damai, PHDI dan Organisasi Kemasyarakatan Hindu Tingkat Jabar Gelar Pernyataan Sikap

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 13:50 WIB

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 April 2025 - 00:55 WIB

LPAI Batubara Dikukuhkan..!!! Dihadiri Ketua Umum Kak Seto

Sabtu, 19 April 2025 - 08:15 WIB

Peringati Hari Paskah Wafat Isa Al-Masih, Polsek Labuhan Ruku Berikan Pengamanan di Gereja GKPI Maranatha

Minggu, 13 April 2025 - 21:53 WIB

Pengamanan Ibadah Umat kristiani Gereja HKBP dan GKPI di Wilkum Polsek Labuhan Ruku Aman dan Damai 

Minggu, 6 April 2025 - 00:14 WIB

Orang Tua Korban Penganiayaan Ahmad Rafli, Minta Polsek Labuhan Ruku Tegakkan Keadilan 

Selasa, 1 April 2025 - 17:42 WIB

Brigadir Hanrisal Silaen Hasil Olah TKP Mayat Ditemukan, Efendi Gangguan Mental di Pulangkan ke Rumah Duka

Senin, 31 Maret 2025 - 02:56 WIB

Kapolsek Labuhan Ruku, Utamakan Restorative Justice Secara Kekeluargaan 

Jumat, 28 Maret 2025 - 17:13 WIB

Sambut IdulFitri, Ketua Bravo 5 Viktor Oktovianus Saragih Berikan Bingkisan dan THR Kepada 200 Media 

Berita Terbaru

BATU BARA

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 Apr 2025 - 13:50 WIB