Warga Kota Metro Tolak Intoleransi, Radikalisme dan Terorisme

INDONESIA24

- Redaksi

Jumat, 22 September 2023 - 02:22 WIB

40123 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LAMPUNG | Sejumlah warga Kelurahan Purwosari, Kecamatan Metro Kota, Lampung, saat menghadiri kegiatan pengajian dalam momen menyambut Maulid Nabi Besar Muhammad, SAW di Masjid At Taufik kelurahan setempat, menyatakan menolak adanya intoleransi, radikalisme dan Terorisme.

Hal ini diungkapkan oleh warga, Rabu (20/9/2023) malam dihadapan Kapolsek Metro Kota, AKP Adrianus Widanrto, Danramil diwakili Babinsa Serda Bibit Mujianto, Camat Metro Utara diwakili Sekcam Basuki Rahmad, Lurah Purwosari Bona Ferdinan, Tokoh agama Ustad Ali Murtadlo serta warga setempat.

Setelah melaksanakan pengajian rutin, kegiatan dilanjutkan dengan kajian agama yang disampaikan oleh ustad Suparman Abdul Karim dengan tema ” Warga Kota Metro Menolak Intoleransi, Radikalisme dan Terorisme diwilayah Kota Metro serta Mendukung Pemilu Damai Tahun 2024.

Ustad Suparman Abdul Karim dalam memberikan ceramahnya, ia turut memberikan pemahaman kepada warga Kota Metro khususnya warga RW 07 Kelurahan Purwosari, agar tidak terpengaruh oleh paham Intoleransi, radikalisme, dan terorisme serta mengajak untuk mendukung pemerintah dalam mensuksekan Pemilu Damai tahun 2024 mendatang.

Baca Juga :  Jaga Keamanan Polres Sintang Kerahkan Personil Untuk Pengamanan Aksi Unjuk Rasa di PT WPP Merah Air Estate Julong Group

Mari kita dukung pemerintah untuk suksesnya pelaksanaan Pemilu Damai 2024 mendatang serta tidak terpengaruh dengan adanya intoleransi, radikalisme serta pengaruh keras dari terorisme, pintanya.

Kegiatan ini selain diikuti oleh warga Kelurahan Purwosari, juga dihadiri oleh ratusan santri dari pondok pesantren Al Muhsin.

Ia berharap, ke depannya, kegiatan semacam ini terus dilaksanakan kembali untuk menjaga persatuan dan kesatuan NKRI serta meningkatkan situasi wilayah Indonesia khsusunya Kota Metro agar semakin terkendali. (RED)

Berita Terkait

Tambang Galian C ilegal Merajalela Di sekitar Bantaran Sungai Serayu Kabupaten Banyumas, Diduga APH Tutup Mata
Afriadi Andika, SH.,MH Tuding, LP Korban di Polsek Lembang Jaya Diduga Tidak sesuai dengan Peristiwa
Kajati Jabar Berbagi Kasih di SLB Negeri Purwakarta dan RSUD Bayu Asih
Di Bulan Suci Ramadhan DPD IPK Kabupaten Karo Santuni Anak Yatim – Piatu
HUT Nazwa Aurora Keyrani ke 6 …!!! Dirayakan Secara Sederhana Namun Meriah
Ketua TP PKK Sumut Lantik Ny.Juniatry Sebagai Ketua TP PKK Pakpak Bharat Periode 2025 – 2030
DPRD Pakpak Bharat Gelar Sidang Paripurna Penyampaian Pidato Bupati Masa Jabatan 2025 – 2030
Bupati dan Wakil Bupati Karo Bersilaturahmi dengan Umat Buddha dan Pengurus Yayasan Vihara Dharma Shanti Berastagi

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 13:50 WIB

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 April 2025 - 00:55 WIB

LPAI Batubara Dikukuhkan..!!! Dihadiri Ketua Umum Kak Seto

Sabtu, 19 April 2025 - 08:15 WIB

Peringati Hari Paskah Wafat Isa Al-Masih, Polsek Labuhan Ruku Berikan Pengamanan di Gereja GKPI Maranatha

Minggu, 13 April 2025 - 21:53 WIB

Pengamanan Ibadah Umat kristiani Gereja HKBP dan GKPI di Wilkum Polsek Labuhan Ruku Aman dan Damai 

Minggu, 6 April 2025 - 00:14 WIB

Orang Tua Korban Penganiayaan Ahmad Rafli, Minta Polsek Labuhan Ruku Tegakkan Keadilan 

Selasa, 1 April 2025 - 17:42 WIB

Brigadir Hanrisal Silaen Hasil Olah TKP Mayat Ditemukan, Efendi Gangguan Mental di Pulangkan ke Rumah Duka

Senin, 31 Maret 2025 - 02:56 WIB

Kapolsek Labuhan Ruku, Utamakan Restorative Justice Secara Kekeluargaan 

Jumat, 28 Maret 2025 - 17:13 WIB

Sambut IdulFitri, Ketua Bravo 5 Viktor Oktovianus Saragih Berikan Bingkisan dan THR Kepada 200 Media 

Berita Terbaru

BATU BARA

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 Apr 2025 - 13:50 WIB