Danrem 011/Lilawangsa Hadiri Milad Dayah Al Madinatuddiniyah Babussalam dan Haul 1 Tahun Almarhum Abu Tumin

INDONESIA24

- Redaksi

Selasa, 19 September 2023 - 04:50 WIB

40131 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bireuen – Komandan Korem (Danrem) 011/Lilawangsa Kolonel Kav Kapti Hertantyawan SH menghadiri kegiatan Milad Dayah Pesantren Al Madinatuddiniyah Babusalam (Albab) yang ke-63 dan Haul 1 tahun Almarhum Abu Tumin.

Kegiatan tersebut digelar di Dayah Al Madinatuddiniyah Babusalam (Albab) Blang Bladeh Desa Kuala Jeumpa Kecamatan Jeumpa, Kabupaten Bireuen, Senin (18/9/2023).

Dalam kesempatan tersebut, Danrem 011/Lilawangsa Kolonel Kav Kapti Hertantyawan SH menyampaikan apresiasi kepada Dayah Al – Madinatuddiniyah Babussalam yang telah sukses membimbing para santri di dayah tersebut.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya berharap ilmu yang diperoleh para santri selama menempuh pendidikan di Dayah Al – Madinatuddiniyah Babussalam dapat bermanfaat dan dapat diaplikasikan dalam kehidupan sehari-hari,” katanya.

Baca Juga :  Doa Syukur di Dayah Istiqamatuddin Serambi Aceh atas Kemenangan Prabowo-Gibran

Selanjutnya, Danrem juga melaksanakan kegiatan Haul memperingati meninggalnya Almarhum H. Muhammad Amin atau yang akrab disapa Abu Tumin dengan mendoakan almarhum agar semua amal ibadah yang dilakukannya dapat diterima oleh Allah SWT, sekaligus mengenang keteladanan Almarhum semasa hidupnya sampai menjadi seorang tokoh Agama atau yang sering disebut sebagai ulama karismatik Aceh itu.

Turut hadir dalam kegiatan tersebut Dandim 0111/ Bireuen Letkol Ade Munandar S.Pem, Kapolres Bireuen AKBP Sujatmiko, SH Kajari Bireuen Munawal Hadi, S.H.,M.H, Pimpinan Dayah Al – Madinatuddiniyah Babussalam Blang Blahdeh Putra, Tgk Muhammad atau Tu Amad , Pimpinan Dayah Al – Madinatuddiniyah Babussalam Putri, Tgk Haidar  M Amin atau Tu Haidar, para perwira Staf Kodim 0111/Bireuen, Ketua MPU Aceh Utara Tgk H Abdul Manan (Abu Manan Blang Jruen), Alumni Dayah Al – Madinatuddiniyah Babussalam Tgk H Nurdin (Ayah Din Juli), Dayah Al – Madinatuddiniyah Babussalam Tgk Jafaruddin ( Abu Din Cot Bada) serta para Alumni Dayah Al – Madinatuddiniyah Babussalam, para santriwan dan santriwati Dayah Al – Madinatuddiniyah Babussalam. (RED)

Baca Juga :  Gawat: Oknum Pimpinan Pesantren Gampong Blang Peudada Bireuen, Diduga Nikahi Istri Orang

Berita Terkait

Unggul Atas Bustami H – Fadhil Rahmi di Pilgub Aceh, Anggota DPR RI Partai Golkar Ucapkan Selamat Buat Mualem – Dek Fadh
Satu keluarga Diusir: Korban Resmi Melaporkan Keuchik Gampong Blang Geulumpang Peudada Kepolres Bireuen
Mesin Pilkada Bireuen Mulai Memanas
Iran Kelihatan Belum Siap Hadapi Israel?
Pemuda Bireuen Gelar Silaturrahmi Akbar
Ini Kata Polisi Soal Video Pemasangan Bendera Bulan Bintang di Polsek Samalanga
Stop!!! Perambahan Paya Nie untuk Kelapa Sawit!
Hak Kekayaan Intelektual Dosen Umuslim Meningkat

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 13:50 WIB

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 April 2025 - 00:55 WIB

LPAI Batubara Dikukuhkan..!!! Dihadiri Ketua Umum Kak Seto

Sabtu, 19 April 2025 - 08:15 WIB

Peringati Hari Paskah Wafat Isa Al-Masih, Polsek Labuhan Ruku Berikan Pengamanan di Gereja GKPI Maranatha

Minggu, 13 April 2025 - 21:53 WIB

Pengamanan Ibadah Umat kristiani Gereja HKBP dan GKPI di Wilkum Polsek Labuhan Ruku Aman dan Damai 

Minggu, 6 April 2025 - 00:14 WIB

Orang Tua Korban Penganiayaan Ahmad Rafli, Minta Polsek Labuhan Ruku Tegakkan Keadilan 

Selasa, 1 April 2025 - 17:42 WIB

Brigadir Hanrisal Silaen Hasil Olah TKP Mayat Ditemukan, Efendi Gangguan Mental di Pulangkan ke Rumah Duka

Senin, 31 Maret 2025 - 02:56 WIB

Kapolsek Labuhan Ruku, Utamakan Restorative Justice Secara Kekeluargaan 

Jumat, 28 Maret 2025 - 17:13 WIB

Sambut IdulFitri, Ketua Bravo 5 Viktor Oktovianus Saragih Berikan Bingkisan dan THR Kepada 200 Media 

Berita Terbaru

BATU BARA

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 Apr 2025 - 13:50 WIB