Baru Pertama Terjun Politik, Nanda Adalah Sosok Pemuda Melenial Partai Golkar

INDONESIA24

- Redaksi

Minggu, 10 September 2023 - 22:51 WIB

40129 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PATI –  Bacaleg dapil III meliputi wilayah Kecamatan Widarijaksa, Trangkil, Juwana dan Batangan tersebut adalah sosok pemuda melenial dari Partai Golongan Karya (Golkar) bernama Nanda Yahya Prasetya, S.Stat.

Terlihat, dalam menjelang pesta demokrasi dimulai.” Nanda pangilan akrab baru pertama kali masuk dunia politik ini, ia berkata bahwa rasa kepedulian sesama memang diutamakan.

Sebab, saya didik oleh orangtua harus mempunyai kedisiplinan dan tata krama menghormati yang lebih tua dari kita, tak hanya itu.” setiap kegiatan doa pangestu pasti selalu diucapkan.

Apalagi mulai sekarang, saya akan mewakili rakyat untuk menampung keluh kesah yang selama ini dipertanyakan, seperti peduli sosial aja kadang diabaikan.

Makanya saya didorong warga masyarakat untuk maju menjadi bacaleg dapil III ini, Nanda memilih Partai Golongan Karya (Golkar) dan kedepan jika sudah menjadi dewan rakyat, warga kesusahan akan kami carikan solusi terbaik dalam pelayanan”, kata Nanda selaku Bacaleg dapil III saat diwawancarai awak media, Minggu (10/9/23).

Baca Juga :  PAN dan PSI Aman, PPP dan Delapan Partai Lainnya Terancam Tak Lolos ke Senayan

“Lebih lanjut, untuk langkah – langkah kedepan dalam meraih kemenangan Pilpres dan Pileg 2024 ini, kami akan berusaha semaksimal mungkin, merebut kursi di DPRD Kabupaten Pati, Provinsi Jawa Tengah.

Walaupun saya baru pertama terjun politik, tetapi tekad dan keinginan untuk memperjuangan hak-hak rakyat memang ada dibenakku.”semoga apa yang kita harapkan, bisa terwujud dengan doa dan dukungan dari warga masyarakat Dapil III terutama wilayah Kecamatan Widarijaksa, Trangkil, Juwana dan Batangan”, pungkasnya.(@Gus Kliwir)

Berita Terkait

Cabup Petahana Zahir Perjelas Isu di Debat Publik Kedua Pilkada Batu Bara 2024
Dr. TB Massa Djafar: Partai PAS Tidak Transparan dalam Penjaringan Calon Kepala Daerah
Apresiasi Dari Ketua DPD, Kini Partai Gerindra Pati Raih Enam Kursi
MINUT – Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Minahasa Utara sebentar lagi akan digelar. Pakar politik Jerry Massie menyebut sosok yang diusung PDIP yakni Bupati Minahasa Utara (Minut) Joune Ganda dan Kevin Lotulong masih menjadi pilihan terbaik dan berpotensi menang di Minut. Menurut Direktur Eksekutif Political and Public Policy Studies ini, Joune Ganda merupakan kader terbaik PDIP Sulut yang sarat prestasi nasional bahkan internasional bahkan dia bersama Kevin sukses menahkodai Kabupaten Minut. Lebih hebat lagi, tahun 2023 lalu ujar Jerry, Joune diundang menghadiri pertemuan internasional pemimpin dunia bahkan beliau menjadi salah satu keynote speech di China. “Saya pikir untuk memuluskan PDIP mempertahankan kemenangan di Minut, maka tak salah Olly Dondokambey memberikan mandat kepada Joune Ganda untuk berjibaku di Pilbup November mendatang,” kata peneliti politik jebolan American Global University (AGU) Amerika ini. Selama memimpin, kata Jerry, Minut mengalami peningkatan signifikan disejumlah sektor mulai dari UMKM, Pendidikan, Perikanan, Pariwisata sampai Agraria. “Lihat saja PDRB (produk domestik regional bruto) di kabupaten ini Rp75 juta pertahun hanya kalah dari Kota Manado,” ungkap Jerry. Jerry juga menyoroti, economic of growth (pertumbuhan ekonomi) tembus angka 5,5 persen secara average di atas provinsi dan nasional. “Minut dipilih tahun ini sebagai host pertemuan kepala daerah/wali kota se-Asia Pasifik. Ini tak lepas peran sang Bupati saat memaparkan konsep, pemikiran terkait kearifan lokal budaya di Minut,” jelas dia. Selain itu, Jerry merinci pencapaian spektakuler Indeks Pembangunan Manusia Minut dari 2021 (74.11), Tahun 2022 (74.69) dan tahun 2023 (75.31). “Bahkan, di bawah kepemimpinan Joune, Minut tahun 2021 meraih TW (Tidak Wajar) hasil peninggalan pemerintahan sebelumnya. Joune Ganda mulai bekerja di tahun 2022, dan dia membawa daerah ini meraih Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) BPK RI,” imbuh dia. Menambah daftar prestasi, Joune Ganda dianugerahkan sebagai “The Indonesian Next Leader” oleh Koran Media Indonesia. Dengan slogan ‘Tulus mengabdi demi kemajuan Minut’. “Tentu saja penghargaaan ini sangat bergengsi bagi para pemimpin khususnya di Indonesia,” pungkas Jerry. Untuk membahas lebih lanjut prestasi yang ditorehkan calon petahana Bupati dan Wakil Bupati Minahasa Utara Joune-Kevin, maka P3S akan menggelar webinar daring yang di gelar pada Kamis (20//05/2024) pukul 15.00 WITA dengan sejumlah narasumber di antaranya Koordinator Komite Pemilih Indonesia (TePi) dan juga Direktur P3S Jerry Massie. (ES)
Alasan DPW PA Sabang Pilih Hendra – Syeh Joel sebagai Balon Walkot Sabang
Giliran H.Najmuddin Daftar Bacalon Walikota Makassar Melalui DPD PAN dan DPC Demokrat
Koalisi hingga tingkat Kabupaten Kota, Abdul Wahid Jalin Kerjasama dengan PKS Riau
Partai Gerindra Pati Akui PPP Koalisi Terbaik “Cetho Aturan Main”

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 13:50 WIB

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 April 2025 - 00:55 WIB

LPAI Batubara Dikukuhkan..!!! Dihadiri Ketua Umum Kak Seto

Sabtu, 19 April 2025 - 08:15 WIB

Peringati Hari Paskah Wafat Isa Al-Masih, Polsek Labuhan Ruku Berikan Pengamanan di Gereja GKPI Maranatha

Minggu, 13 April 2025 - 21:53 WIB

Pengamanan Ibadah Umat kristiani Gereja HKBP dan GKPI di Wilkum Polsek Labuhan Ruku Aman dan Damai 

Minggu, 6 April 2025 - 00:14 WIB

Orang Tua Korban Penganiayaan Ahmad Rafli, Minta Polsek Labuhan Ruku Tegakkan Keadilan 

Selasa, 1 April 2025 - 17:42 WIB

Brigadir Hanrisal Silaen Hasil Olah TKP Mayat Ditemukan, Efendi Gangguan Mental di Pulangkan ke Rumah Duka

Senin, 31 Maret 2025 - 02:56 WIB

Kapolsek Labuhan Ruku, Utamakan Restorative Justice Secara Kekeluargaan 

Jumat, 28 Maret 2025 - 17:13 WIB

Sambut IdulFitri, Ketua Bravo 5 Viktor Oktovianus Saragih Berikan Bingkisan dan THR Kepada 200 Media 

Berita Terbaru

BATU BARA

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 Apr 2025 - 13:50 WIB