Polres Kediri Kota Lebih Dekat Dengan Masyarakat Melalui Program Candra

Sri Suwarni

- Redaksi

Senin, 14 Agustus 2023 - 17:52 WIB

40140 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

KEDIRI KOTA , Indonesia24.com,- Polres Kediri Kota kembali gelar Candra (Cangkrukan Dengan Warga) di Link Tirto Udan Kel. Tosaren Kec Pesantren Kota Kediri, Sabtu (12/08/2023)

Program Candra ini akronim dengan Cangkrukan dengan Warga, dimana kegiatan ini rutin dilakukan jajaran Polres Kediri Kota, untuk lebih dekat dengan warga serta mendengar masukan, kritik, saran serta keluhan.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolres Kediri Kota AKBP Teddy Chandra, S.I K., M Si. Melalui Wakapolres Kediri Kota Kompol Dodi Pratama, S.I.K. mengatakan program ini sebagai bentuk kehadiran Polisi dalam hal ini Polres Kediri Kota di tengah tengah Masyarakat.

Baca Juga :  Himbau Wujudkan Pemilu Damai dan Kondusif, Kapolres Situbondo Silaturahmi ke Para Pengurus Parpol

“Untuk mendengar apa yang dikeluhkan oleh Masyarakat, outputnya harkamtibmas,”kata Kompol Dodi.

Waka Polres Kediri Kota Kompol Dodi Pratama. S.I.K., didampangi PJU Polres Kediri Kota langsung mendengarkan apa yang menjadi permasalahan dan keluhan yang dirasakan oleh warga.

Disamping cangkrukan dengan warga, Polres Kediri Kota juga melaksanakan kerja bakti dengan membersihkan saluran irigasi untuk memperlancar pengairan area pertanian guna memperkuat ketahanan pangan.

“Kali ini Sidokes Polres Kediri Kota juga turut ambil bagian dengan Bakti Kesehatan, kali ini dengan pengobatan gratis bagi warga kelurahan Tosaren,” kata Kompol Dodi.

Baca Juga :  Ops Sikat Semeru 2023, Polres Kediri Amankan 20 Tersangka Dari 17 Kasus

Sementara itu Kepala Kelurahan Tosaren, Joko Prayitno, S.E. mengucapkan terima kasih atas kehadiran Polres Kediri Kota dan jajaran yang telah melaksanakan program Candra bersama warga Kelurahan Tosaren.

“Kami mengapresiasi dan berterima kasih atas kepedulian Polres Kediri Kota dalam melaksankaan Kerja bakti, pengobatan gratis serta memberikan solusi apa yang menjadikan permaslahan dan keluhan warga”, pungkas Joko (Sri.S/Red)

Berita Terkait

Periode Juli Polres Kediri Kota Berhasil Ungkap 6 Kasus, 10 Tersangka di Amankan
Ops Sikat Semeru 2023, Polres Kediri Amankan 20 Tersangka Dari 17 Kasus
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 03:29 WIB

Komposisi Alat Kelengkapan DPRD Karo Periode 2024-2029 Terbentuk

Senin, 10 Maret 2025 - 23:36 WIB

Sesuai Dengan Arahan Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan,Agus Andrianto..!!!Antisipasi Gangguan Kamtib, Rutan Kabanjahe Sinergi Dengan Polres Tanah Karo”

Senin, 10 Maret 2025 - 20:36 WIB

Diajak Kosumsi Narkoba dan Main Judi Online, Ganda Gurusinga Dijebak di Penginapan Mandiri

Minggu, 9 Maret 2025 - 19:54 WIB

Erianto Perangin-Angin Sambut Baik Kehadiran Pusat Rehabilitasi Narkoba Kitaro,Ini Bukan Yang Pertama

Minggu, 9 Maret 2025 - 16:01 WIB

Untuk Memastikan Situasi Aman dan Nyaman…!!! Rutan Kabanjahe Gelar Razia Insidentil Kamar Hunian

Minggu, 9 Maret 2025 - 12:22 WIB

Mengusung Tema “Kabupaten Karo Beriman Berbudaya Unggul Modern dan Sejahtera”..!!! Bupati Karo Resmi Buka Hari Jadi Kabupaten Karo ke 79

Minggu, 9 Maret 2025 - 11:32 WIB

Rapat Paripurna DPRD Karo Dalam Rangka Hari Jadi Kabupaten Karo ke 79,Dihadiri Wakil Gubernur Sumatera Utara,Bupati dan Wakil Bupati Karo

Sabtu, 8 Maret 2025 - 16:37 WIB

Hari Jadi Kabupaten Karo ke 79, Rutan Kabanjahe Hadiri Upacara Tabur Bunga di Makam Pahlawan

Berita Terbaru